Anda di halaman 1dari 2

NAMA : AGISTA RAMADONA

NPM : 19130011

MATKUL : STRUKTUR ALJABAR

Pembuktian hukum de morgan:

1. (𝐴 ∪ 𝐵)′ = 𝐴′ ∩ 𝐵 ′

Penyelesaian:
Pembuktian hukum ini akan dilakukan untuk yang ke arah kanan terlebih dahulu.

(𝐴 ∪ 𝐵)′ = {𝑥|𝑥 ∉ (𝐴 ∪ 𝐵)}


= {𝑥|𝑥 ∉ 𝐴, 𝑥 ∉ 𝐵}
= {𝑥|𝑥 ∈ 𝐴′ , 𝑥𝐵′ }
= {𝑥|𝑥 ∈ 𝐴′ ∩ 𝐵′ }

Penjelasan operasi aljabar di atas sebagi berikut: Komplemen gabungan himpunan A dengan B
adalah suatu himpunan yang meupakan anggota hmpunan semesta tapi bukan anggota himpunan
gabungan A dengan B. jadi jika kita mengambil suatu x anggota himpunan ( A  B )C , maka x
 A dan x  B, atau bisa ditulis x  A C dan x  B C . berarti x meupkana anggota irisan
himpunan komplemen A dengan komplemen B. ini mengakibatkan untuk setiiap x anggota
komplemen gabungan himpunan A dengan B sana dengan irisan antara himpunan komplemen A
dengan komplemen B.

Pembuktian ke arah kiri

A ‘  B ‘= ( x | x  A’ dan x  B’ }

= { x | x  A, x  B }

= { x | x  ( A  B )’

Penjelasan operasi aljabar di atas hampir sama seperti pembuktian kearah kanan.

2. (𝐴 ∩ 𝐵)′ = 𝐴′ ∪ 𝐵′

Penyelesaian:
• Ambil sembarang 𝑥 ∈ (𝐴 ∩ 𝐵)′, berarti 𝑥 ∈ 𝑠 𝑑𝑎𝑛 𝑥 ∉ 𝐴 ∩ 𝐵, 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑘𝑎𝑡𝑎 𝑙𝑎𝑖𝑛 𝑥 ∈
𝑠 𝑑𝑎𝑛 (𝑥 ∉ 𝐴 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝑥 ∉ 𝐵), dapat pula dinyatakan (𝑥 ∈ 𝑠 𝑑𝑎𝑛 𝑥 ∉ 𝐴) 𝑎𝑡𝑎𝑢 (𝑥 ∈
𝑠 𝑑𝑎𝑛 𝑥 ∉ 𝐵). Berakibat 𝑥 ∈ 𝐴′ 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝑥 ∈ 𝐵′ , Karena didapat 𝑥 ∈ 𝐴′ ∪ 𝐵′ sehingga
diperoleh (𝐴 ∩ 𝐵)′ ≤ 𝐴′ ∪ 𝐵′.
• Ambil sembarang 𝑥 ∈ 𝐴′ ∪ 𝐵′ 𝐵𝑒𝑟𝑎𝑟𝑡𝑖 (𝑥 ∈ 𝑠 𝑑𝑎𝑛 𝑥 ∉ 𝐴) 𝑎𝑡𝑎𝑢 (𝑥 ∈ 𝑠 𝑑𝑎𝑛 𝑥 ∉ 𝐵).
Dapat pula dinyatakan 𝑥 ∈ 𝑠 𝑑𝑎𝑛 (𝑥 ∉ 𝐴 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝑥 ∉ 𝐵) 𝑏𝑒𝑟𝑎𝑘𝑖𝑏𝑎𝑡 𝑥 ∈ 𝑠 𝑑𝑎𝑛 𝑥 ∉ 𝐴 ∪ 𝐵.
Sehingga diperoleh 𝑥 ∈ (𝐴 ∩ 𝐵)′ . 𝑗𝑎𝑑𝑖 𝐴′ ∪ 𝐵′ ≤ (𝐴 ∩ 𝐵)′ dapat disimpulkan bahwa
(𝐴 ∩ 𝐵)′ = 𝐴′ ∪ 𝐵′.

Anda mungkin juga menyukai