Anda di halaman 1dari 2

PENJARINGAN KESEHATAN ANAK

SEKOLAH

No. Dokumen : xxx/UKM/2018


No. Revisi :00
SOP TanggalTerbi :xx/namabulan/2018
t
Halaman : 1/x
Ttd Kepala Puskesmas
PUSKESMAS Jenny Susantri, S.Farm. Apt
SAIL NIP 198110312005012006

1. Pengertian Melakukan pemeriksaan kesehatan dasar kepada siswa/siswi baru


disetiap jenjang sekolah, mulai dari SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK
2. Tujuan Untuk mengetahui status kesehatan siswa/siswi baru disetiap
jenjang sekolah
3. Kebijakan Surat Kebijakan Kepala Puskesmas NO.
4. Referensi Petunjuk Teknis Penjaringan Kesehatan dan Pemeriksaan Berkala Anak
Usia Sekolah dan Remaja, Kementrian Kesehatan 2018
5. Prosedur/ 1. Penanggung Jawab Melakukan koordinasi dan izin dengan pihak
Langkah- sekolah
langkah 2. Penanggung Jawab menentukan sasaran
3. Penanggung Jawab mengatur jadwal untuk penjaringan kesehatan
4. Penanggung Jawab mempersiapkan alat yg dibutuhkan untuk
pemeriksaan
5. Penanggung Jawab memperkenalkan seluruh Tim Kesehatan yg
akan melakukan penjaringan Kesehatan dan menjelaskan maksud
& tujuan penjaringan kesehatan kepada siswa baru
6. Melakukan pemanggilan peserta sesuai absensi kelas
7. Mengisi identitas siswa yang akan diperiksa sesuai formulir
pemeriksaan
8. Melakukan pengukuran status gizi dengan penimbangan berat
badan dan tinggi badan
9. Melakukan pemeriksaan kesehatan umum sesuai format
(konjungtiva, telinga, gigi dan mulut, kuku, personal hygiene)
10. Melakukan pemeriksaan kesehatan gigi dan mulut
11. Petugas mencatat seluruh hasil pemeriksaan pada formulir
pemeriksaan secara bergiliran
12. Melakukan rujukan bila perlu, dan menyarankan siswa untuk ke
puskesmas atau faskes terdekat
13. Melakukan konseling secara sederhana sambil melakukan
pemeriksaan
14. Melakukan rekapitulasi hasil penjaringan kesehatan, dan
memberitahukan hasil pemeriksaan kepada pihak sekolah
15. Melaporkan hasil pemeriksaan kepada Kepala Puskesmas, dan
Dinas Kesehatan
6. Unit terkait Sekolah
Puskesmas
Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru

Anda mungkin juga menyukai