Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR DATA KESELAMATAN BAHAN

MATERIAL SAFETY DATA SHEET (MSDS)

Nasco R/O - S
Identifikasi Penanganan dan Penyimpanan
Nomor Produk: Simbol Bahaya Penanganan : Selalu baca dan ikuti
Nama Produk : Nasco R/O - S semua petunjuk label. simpan
Formula :
hanya dalam wadah berlabel asli.
Jauhkan dari jangkauan anak-anak.
Penyimpanan : Simpan wadah
Komposisi tertutup rapat dan di suhu
ruangan.
Campuran organik dan anorganik
Pengendalian dan Perlindungan Diri
Pengenalan Bahaya
- Perlindungan mata/wajah :
Produk diklasifikasikan sebagai bahan kimia Gunakan kaca mata kimia
tidak berbahaya. - Perlindungan tangan :
Gunakan sarung tangan neoprene
- Perlindungan pernapasan :
Tata Cara Pertolongan Pertama Gunakan masker yang disetuji noish
jika kabut terbentuk.
TERHIRUP : Pindah ke udara segar, cari
bantuan medis jika iritasi
pernapasan berkembang atau Sifat Fisika dan Kimia
pernapasan menjadi sulit.
KULIT : Cuci dengan sabun dan air, Warna : Putih Susu
Wujud : Bubuk
lepas lalu segera bersihkan pH : 1%
MATA : pakaian dan sepatu yang
terkontaminasi.
Segera cuci mata setidaknya 15 Stabilitas dan Reaktivitas
TERTELAN : menit dengan air dalam jumlah
besar sambil membuka Stabil di bawah kondisi ruangan
standar (suhu kamar).
tutupnya. Reaksi hebat terjadi dengan asam
Berikan 3-4 gelas air, tetapi yang kuat.
jangan dimuntahkan.
Tata Cara Penanggulangan Kebakaran
Informasi Toksikologi
Tipe Gunakan tindakan pemadaman
Pemadam: yang sesuai dengan keadaan api. Produk mengandung bahan kimia
Jika titik nyala tidak api gunakan yang terdaftar sebagai karsinogen
media pemadam "alkohol", jika atau potensi karsinogen.
batas bawah ledakan gunakan
Bahaya metode "kering" dan jika batas
khusus: atas ledakan gunakan metode Pembuangan Limbah
"air".
Peralatan Semprotkan wadah yang terbuka Limbah harus dibuang sesuai dengan
pelindung: dengan air untuk mencegah peraturan yang berlaku.
pecahan.
Harus memakai alat pelindung Informasi Pengangkutan
diri lengkap dan alat bantu
pernapasan mandiri.
Tidak ada kriteria khusus
Informasi Lain
Tata Cara Penanggulangan Tumpahan
Ambil dan gunakan kembali, sebanyak mungkin
area di cuci dengan air.
Ambil dan gunakan kembali, sebanyak mungkin
area di cuci dengan air.

Ambil dan
gunakan
kembali,
sebanyak
mungkin
area di
cuci
dengan
air.

Anda mungkin juga menyukai