Anda di halaman 1dari 4
KERANGKA ACUAN KERJA DINAS : KESEHATAN KABUPATEN : INDRAGIRI HILIR TAHUN ANGGARAN — : 2021 dan 2022 [ Program Pemenuhan Upaya Kesehatan Perorangan dan Upaya Kesehatan Masyarakat Sasaran Program Bayi dan Balita Kegiatan Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah - - Kabupaten/Kota 7 ‘Sub Kegiatan Pengelolaan Pelayanan Bayi Baru Lahir Latar Belakang | Dasar Hukum Peraturan Menteri Kesehatan RI No.4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan mutu Pelayanan Dasar pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan Gambaran Umum Kematian balita merupakan salah satu indikator penting yang menujukan derajat kesehatan masyarakat. Hasil survey Demografi dan kesehatan Indonesia (SDKI) 2017 menujukan bahwa angka kematian balita di Indonesia masih cukup tinggi bila dibandingkan negara-negara di Asia Tenggara, yaitu sebesar 32 per 1000 kelahiran hidup. Salah satu upaya dalam menurunkan angka kematian balita antara lain melalui peningkatan keterampilan tenaga kesehatan di Puskesmas melalui Pelayanan kesehatan bayi balita sesuai standar pelayanan minimal bidang kesehatan. Kegiatan Uraian Kegiatan > Melaksanakan koordinasi dengan lintas program dan sektor terkait untuk melakukan advokasi tentang Pelayanan Imunisasi pada bayi dan balita. > Melaksanakan penyuluhan dengan menggunakan buku Panduan tentang program Imunisasi Indikator Kinerja v Monitoring Evaluasi dan Pembinaan Kegiatan Bayi Baru Lahir dan Balita Persentase Peningkatan Cakupan BBL yang mendapatkan IMD Persentase Peningkatan Cakupan Pelayanan Bayi Baru Lahir dan Persentase Peningkatan Cakupan Pelayanan Balita. - > > Batasan Kegiatan Pengaturan jadwal kegiatan selama masa pandemi Covid di wilayah kerja Dinas Keschatan Kab. Inhil Maksud dan Tujuan Meningkainya pengetahuan masyarakat baik orang tua, pengasuh atau keluarga lainnya tentang Pelayanan Imunisasi pada bayi dan balita. Mensosialisasikan tentang Imunisasi pada _bayi dan balita Cara Pelaksanaan Kegiatan Tempat Pelaksanaan Kegiatan _ Seluruh wilayah kerja Dinas Kesehatan Kab. Inhil__ Pelaksanaan Penanggungjawab Kegiatan Kepala Seksi Surveilans dan Imunisasi Jadwal _ = A _| Biaya Tahun 2021 : 237.127.950 (APBD) : Tahun 2022 : 44.159.150 (APBD dan_70.000.000 APBN/DAK Non Fisik) —_ Program _ Pemenuhan Upaya Kesehatan Perorangan dan Upaya Kesehatan Masyarakat Et Sasaran Program Bayi dan Balita i Kegiatan Penyediaan Layanan Kesehatan untuk UKM dan UKP Rujukan Tingkat Daerah Kabupaten/Kota Latar Belakang | Dasar Hukum > Undang-undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak Peraturan Menteri Keschatan Nomor 25 Tahun 2014 tentang Upaya Kesehatan Anak Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 45 Tahun 2014 Penyelengaraan Surveilan Kesehatan Peraturan Menteri Keschatan Nomor 82 Tahun 2014 Penanggulangan Penyakit Menular Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 53 Tahun 2015 Penanggulangan Hepatitis Virus VV vv Gambaran Umum Imunisasi Program adalah munisasi yang diwajibkan kepada seseorang sebagai bagian dari masyarakat dalam rangka melindungi yang bersangkutan dan masyarakat sekitarnya dari penyakit yang dapat dicegah dengan Imunisasi. Imunisasi program terdiri atas Imunisasi rutin, imunisasi tambahan , dan imunisasi khusus. Imunisai merupakan upaya pencegahan penyakit yang paling efekktif, Imunisasi dalam kegiatan sangat bermanfaat untuk mencegah penyakit Polio, Tetanus Neonatorum, Difteri,, Campak, Rubella dan Pertusis. dapat menyebabkan kecacatan dan kematian. Imunisasi yang diberikan harus dipastikan lengakap, Akses: Masih rendahnya kesadaran masyarakat/ orang tua dalam melakukan Imunisasi Pada Bayi dan Balita Partisipasi: Rendahnya partisipasi orang tua Murid dalam program Imunisasi Faktor Kesenjangan Internal: > Masih kurangnya sosialisasi petugas dalam memberikan penyuluhan tentang program Imunisais > Masih kurangnya SDM. Faktor Kesenjangan Ekternal: > Masih rendahnya kesadaran masyarakat/ orang tua mdalam melakukan Imunisasi pada anak Kegiatan Uraian Kegiatan } Pertemuan Evaluasi pemegang Program Imunisasi Puskesmas Se Kabupaten Indragiri Hilir. > Kegiatan Posyandu Indikator Kinerja Sasaran Bayi dan Balita mendapatkan pelayanan Imunisasi yang maksimal. Capaian Program Imunisasi_ menjadi optimal dan terciptanya standar pelayanan kesehatan yang baik disetiap Puskesmas yang ada di Kabupaten Indragiri Hilir Batasan Kegiatan Pengaturan jadwal kegiatan selama masa pandemi Covid di wilayah kerja Dinas Kesehatan Kab. Inhil Maksud dan Tujuan ‘Tujuan pelaksanaan kegiatan untuk memberikan kekebalan kepada bayi agar dapat mencegah penyakit dan kematian bayi serta anak yang disebabkan oleh penyakit yang sering berjangkit. Cara Pelaksanaan Kegiatan Mengadakan Pelayanan Imunisasi diposyandu = Seluruh wilayah kerja Dinas Kesehatan Kab. Inhil ex Tempat Pelaksanaan Kegiatan Kepala Seksi Surveilan dan Imunisasi Pelaksanaan Penanggungjawab Kegiatan Jadwal Biaya Tahun 2021 1 237.127.950 (APBD) Tahun 2022 : 44.159.150 (APBD dan 70.000.000 APBN/DAK Non Fisik) Padatanggal Maret 2022 Plt: KEPAEA DINAS KESEHATAN KABUPATEN INDRAGIRI HILIR, (= NIP.19780418 19970 7001

Anda mungkin juga menyukai