Anda di halaman 1dari 5

SOAL ASSESSMENT KOMPETENSI PK I

UJI TULIS TENAGA KEPERAWATAN RSI KOTA MAGELANG

PETUNJUK

Pilihlah salah satu jawaban yang anda anggap benar,menggunakan tanda silang pada lembar
jawaban yang sudah tersedia

1. Russaknya kesatuan/komponen jaringan dimana secara spesifik terdapat jaringan yang


rusak /hilang merupakan definisi dari
a. Perdarahan
b. Luka
c. Hematoma
d. fraktur
e. Abses
2. Ketika luka timbul akan muncul beberapa efek dibawah inin ,kecuali
a. Kematian sel
b. Perdarahan dan pembekuan darah
c. Kontaminasi bakteri
d. Respon stress simpatis
e. Respon stres parasimpatis
3. Interaksi orang ke orang, meliputi aspek verbal dan non-verbal merupakan definisi
dari
a. Komunikasi interpersonal
b. Komunikasi masa
c. Komunikasi intrapersonal
d. Komunikasi kelompok
e. Bukan salah satu diatas
4. Berikut yang bukan merupakan faktor penghambat dalam komunikasi adalah
a. Faktor individual
b. Faktor yang berkaitan dengan interaksi
c. Faktor masyarakat
d. Faktor situasional
e. Kometensi dalam melakukan percakapan
5. Virgina Henderson menetapakan 14 kebutuhan dassar manusia dalam teori
keperawatan. Jika pasien datang ke RS post kecelakaan dengan luka fraktur
tertutup,pasien dalam keadaan pingsan denagn nafas ttidak teratur,dicurigai pasien
maengalami trauma kepala. Sesuai dengan konsep Virgina H,kebutuhan mana yang
didahulukankebutuhan oksigen
a. Kebutuhan sirkulasi
b. Kebutuhan oksigen
c. Kebutuhan rasa aman dan nyaman
d. Kebutuhan personal hygiene
e. Kebutuhan nutrisi
6. Bantuan. Setelah diobservasi ,ternyata segala kebutuhan Tn R dibantu oleh keluarga,
padahal Tn S bisa mengerjakan sendiri, hal ini bertentangan dengan teori keperawatan
yang mengacu padaa self care. Sebagai seorang perawat apa yang anda lakukan?
a. Melatih mobilasasi sedini mungkin
b. Menganjurkan keluarga untuk memenuhi kebutuahannya
c. Menyarankan pasien untuk mobilisasi semampunya
d. Membantu pasien dalam memenuhi kebutuhannya
e. Mendekatkan alat-alat yang diperlukan
7. Sesuai dengan SPO identifikasi pasien yang berlaku di RSI Kota
Magelang ,indentifikasi menggunakan paling sedikit 2 dari 4 bentuk identifikasi yaitu
a. Nama dan umur
b. Nama dan alamat pasien
c. Nama dan nomer kamar
d. Nama dan tanggal lahir
e. Alamat pasien dan umur
8. Bagaimanakah pencegahan resiko jatuh
a. Lingkungan bebas dari benda berserakan
b. Pasang handriil dan menggunaan sandal anti licin
c. Pasang gelang tanda kuning resiko jatuh
d. Lakukan pengkajian resiko jatuh pada pasien
e. Semua benar
9. Obat dibawah ini yang termasuk obat yang perlu diwaspadai ( High Alert
medication ), kecuali
a. Obat LASA
b. Obat emergency
c. Elektrolit konsetrat
d. Elektrolit kosentrat tertentu
e. Semuanya benar
10. Sebelum pemberian obat diberkan kepada pasien, harus dilakukan verifikasi minimal
5 benar,yaitu :
a. Benar obat,benar pasien,benar dosis,benar label,benar rute
b. Benar pasien,benar obat,benar rute, benar waktu,dan benar informasi
c. Benar pasien,benar obat,benar dosis,benar rute ,dan benar waktu
d. Benar pasien,benar obat, benar rute,benar dokter, benar informasi
e. Benar pasien, benar obat, benar dosis, benar indikasi dan benar waktu
11. Kegiatan untuk mencegah terjadinya infeksi nosokomial di rumah sakit
meliputi ,kecuali :
a. Menerpakan prinsip five moment
b. Mencuci tangan dengan air mengalir sebelum melakukan tindakan
c. Menggunakan APDselama tindakan
d. Pemasangan infus harus ditulis tanggal dan jam pemasanagan
e. Semua diatas benar
12. Pengertian infeksi nosokomial adalah
a. Infeksi yang terjadi pada pasien setelah pasien keluar rumah sakit
b. Infeksi yang timbul pada saat pasien di rawat di RS lebih dari 3 jam
c. Infeksi yang dibawa pasien dan ditularkan ke pasien lain
d. Infeksi yang terjadi pada pasien yang sedang dirawat kurang dari 3 hari
e. Bkan salah satu diatas
13. Bagian tubuh manusia yang terdiri-dari atas cairan sebanyak
a. 30-40 % BB
b. 40-50% BB
c. 50-60%BB
d. < 20 %BB
e. >70 %BB
14. Cairan tubuh manusia terbagi atas 2 bagian yaitu :
a. Intraseluler dan eksternalsel
b. Interstitial dan ektrasel
c. Intrasel dan ektrasel
d. Intravaskuler dan ekstrasel
e. Plasma dan darah
15. Visi dari RSI Kota Magelang adalah
a. Menjadi Rumah Sakit Islam pertama di Kota Magelang dan sekitarnya
b. Menjadi rumah sakit yang memberikan pelayanan yang IMAN
c. Menjadi rumah sakit unggulan di wilayah kota Magelang dan sekitarnya
d. Menjadi Rumah Sakit yang menjadi pilihan pertama masyarakat magelang dan
sekitarnya
e. Semua jawaban diatas benar
16. Pengertian dokumentasi keperawatan adalah
a. suatu rangkaian kegiatan yang rumit dan sangat bergam serta memerlukan waktu
yang cukup lama
b. Catatan yang berisi tentang keadaan pasien baik dari segi sehat maupun sakit
c. Rangkaian proses kegiatan yang dilakuakn oleh perawat dari proses pengkajian
hingga evaluasi
d. Catatan kegiatan dari perawat mulai pasien datang ssampai pulang
e. Perawat mencatat setiap tindakan semua pasien

17. Tahapan-tahapan dalam asuhan keperawatan adalah


a. Pengumpulan data, diagnosa keperawatan, intervensi,implementasi, dan evaluasi
b. Pengkajian,diagnosa keperawatan, intervensiimpelementasi dan evaluasi
c. Pengumpulan data, analisis, diagnosa keperawatan,implementasi, evaluasi
d. Pengkajian,analisis data,diagnosa keperawatan, intrvensi,impelmentasi dan
evaluasi
e. Analisis data,pengkajian,intervensi,diagnosa keperawtan,implementasi dan
evaluasi
18. Diantra hak-hak pasien dibawah ini yang bukan termasukhak pasien di rumah sakit
adalah :
a. Memperoleh pelayanan yang manusiawi,adil,jujur dan tanpa diskriminasi
b. Mendapatkan privasi dan kerahasiaan penyakit yang dideeritanya termasuk data-
data pasien
c. Didampingi keluarganya dalam keadaan kritis
d. Memberikan imbalan jasa atas pelayanan yang diterima
e. Memilih dokter dan kelas perawatan sesuai degan keinginan dan peraturan yang
berlaku di Rumah Sakit
19. Hak dan kewajiban pasien tertuang pada :
a. UU RS No 44 Tahun 2009 pasal 32 tentang Rumah Sakit
b. UU RS No 44 Tahun 2009 pasal 22 tentang Rumah Sakit
c. UU RS No 44 Tahun 2009 pasal 32 tentang Rumah Sakit
d. UU RS no 44 Tahun 2009 pasal 22 tentang Rumah Sakit
e. UU RS No 44 tahun 2009 pasal 12 tentang Rumah Sakit
20. Dalam pelaksanaan pemberian tranfusi darah ada beberapa hal yang perlu
diwaspadai adalah:
a. Arah yang dimasukkan harus sesuai dengan suhu tubuh
b. Cross check ulang antara label dengan indentitas dan advice dokter
c. Tiak diperlukan informed consent
d. Bertujuan untuk mempebaiki stabilitas pasien
e. Dilakukan oleh perawat minimal PK I
21. Resiko pemberian oksigen adalah,kecuali
a. Iritasi saluran nafas
b. Keracunan oksigen
c. Depresi nafas
d. Kerusakan jaringan paru
e. Pasien sembuh
22. Diagnosa keperawatan yang lazim terjadi pada pasien dengan gangguan pemenuhan
kebutuhan oksigenasi diantaranya, kecuali
a. Bersihan jalan nafas tidak efektif
b. Pola nafas tidak efektif
c. Gangguan pertukaran gas
d. Penurunan cardiac output
e. Rasa berduka
23. Tujuan dari pemasangan infus kecuali adalah
a. Sebagai pengobatan
b. Mencukupi kebutuhan tubuh akan cairan dan elektrolit
c. Memberikan asupan nutrisi
d. Membantu penyembuhan
e. Pemberian obat intravena
24. Dibawah ini merupakan asessmen skala nyeri, kecuali
a. Numeric scale
b. Wong baker face skale
c. Comfort scale
d. Moderat scale
e. Pengkajian PQRST
25. Seorang peremouan berusia 36 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri ulu
hati disertai mual dan muntah,cairan yang keluar merah kecokelatan . Hasil
pengkajian adanaya distensi abdomen, nyeri tekan abdomen dengan skala nyeri 5 .
tekanan darah85/60 mmHg, frekuensi nadi 88 kali/menit,suhu 38 derajat celcius,
respirasi rate 26 X/menit
Tindakan apakah yang tepat untuk pasien tersebut?

26. Salah satu shock yang mempunyai ciri-ciri terjadi apabila kemampuan memompa dari
jantung menurun sehingga cardiac output menurun ,akibatnya perfusi O2 kejaringan
menurun,ini adalah jenis shock...
a. Hypovolemic
b. Neurogenic
c. Cardiogenic
d. Sepsis
e. Anaphylatic
27. Yang perlu disiapkan dalam pelaksanaan transfer pasien antar ruang peraatan adalah
a. Status rekam medis pasien
b. Hasil pemeriksaaan penunjang
c. Formulir transfer serah terima
d. Peralatan medis yang digunakan pasien
e. Peralatan kebutuhan pasien

Anda mungkin juga menyukai