Anda di halaman 1dari 3

KUNJUNGAN RUMAH IBU NIFAS

No.Dokumen : SOP/UKM/KIA/
No.Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 02/ 07/2018
Halaman : 1/1
UPTD
drg.Wira Utami Pratiwi
PUSKESMAS
NIP.196610202003122003
SENTOLO II
1. Pengertian Adalah pelayanan kesehatan sesuai standar pada ibu mulai 6 jam sampai 42
hari pasca bersalin oleh tenaga kesehatan
2. Tujuan untuk deteksi dini komplikasi pada ibu nifas.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Sentolo II Tentang Jenis Jenis Pelayanan
UPTD Puskesmas Sentolo II Nomor : 188.4/006/2018
4. Referensi Buku Pedoman Pemantauan Setempat Kesehatan Ibu Dan Anak ( PWS-KIA)
DEPKES RI Dirjen Bina Kesehatan Masyarakat Direktorat Bina Kesehatan
Ibu 2009
5. Langkah- 1. Petugas merencanakan sasaran ibu nifas yang akan di kunjungi
langkah 2. Petugas melakukan kunjungan rumah ibu nifas
3. Petugas memeriksa tekanan darah
4. Petugas menanyakan ibu ASI bermasalah atau tidak dan anjuran ASI
eksklusif 6 bulan.
5. Petugas memberikan KIE tentang KB bagi ibu yang belum ber KB.

6.Bagan Alir

7.Unit Terkait 1. Ibu Nifas dan Keluarga


2. Bidan Desa

8.Dokumen Buku KIA


Terkait
KUNJUNGAN RUMAH IBU NIFAS
SOP UPTD PUSKESMAS SENTOLO II
Nomor : SOP/UKM/KIA/
Tgl.Terbit 1.

Rekaman Historis.
Diberlakukan
No Halaman Yang dirubah Perubahan Tgl.

Anda mungkin juga menyukai