Anda di halaman 1dari 5

9/13/22, 10:14 AM DGP XI

NAMA  : 
KELAS  : 
DGP XI
25 Pertanyaan TANGGAL : 

1. Nirmana dapat diartikan menjadi...

A Tidak berbentuk B Tidak berwarna

C Tidak berbeda D Tidak berubah

E Tidak bergerak

2. Berikut ini yang merupakan unsur konseptual dari nirmana kecuali...

A Volume B Titik

C Bidang D Garis

E Tekstur

3. Berikut ini yang termasuk unsur-unsur nirmana adalah …

A Titik, garis, bidang, gempal B Bentuk, raut, ukuran, tekstur, warna

Keseimbangan, kesederhanaan, irama,


C Titik, garis, ukuran, tekstur D
proporsi

E Titik, Keseimbangan, bidang, gempal

4. Garis yang mempunyai makna aktif, dinamis dan menarik perhatian termasuk jenis garis …

A Titik B curva

C vertikal D diagonal

E horizontal

5. Kesan yang timbul akibat penggunaan prinsip desain irama variasi, adalah …

A Komunikatif B Teratur

C Kaku D 3Dimensi

E Dinamis

https://quizizz.com/print/quiz/631fe6bc8f66e8001dd14d9a 1/5
9/13/22, 10:14 AM DGP XI

6. Tampilan yang ditimbulkan oleh pantulan cahaya, disebut…

A Sudut B Titik

C Warna D Gelap Terang

E Garis

7. Seni merancang, menyusun, dan mengatur tata letak huruf serta jenisnya dengan
pengaturan dan penyebarannya pada ruang yang tersedia, untuk menghasilkan kesan
tertentu, sehingga akan membantu pembaca atau orang yang melihat untuk mendapatkan
kenyamanan membaca semaksimal mungkin, baik dari segi keterbacaan maupun estetika
(keindahan). Kalimat di atas merupakan pengertian dari…

A grafis B desain grafis

C Design D nirmana

E tipografi

8. Jenis-jenis huruf tipografi adalah . . . .

Huruf berkait (roman/serif), Huruf tak Huruf berkait (script), Huruf tak berkait
A berkait (san serif),Huruf tulis/latin (script), B (san serif),Huruf tulis/latin (roman/serif),
Monospace (Miscellaneous), Dekoratif Monospace, Dekoratif (Miscellaneous)

Huruf tak berkait (roman/serif), Huruf


Huruf berkait (roman/serif), Huruf tak
C berkait (san serif),Huruf tulis/latin (script), D
berkait (san serif),Huruf tulis/latin (script)
Monospace, Dekoratif (Miscellaneous)

Huruf berkait (roman/serif), Huruf tak


E berkait (san serif),Huruf tulis/latin (script),
Monospace, Dekoratif (Miscellaneous)

9. Jarak antar huruf yang satu dengan yang lain disebut …

A Kerning B Leading

C Traking D Pica

E Spasi

10. Gambaran atau lukisan yang kasar, ringan, semata-mata garis besar atau belum selesai
disebut …

A Stilasi B Ornamen

C Sketsa D Ilustrasi

E Draft

https://quizizz.com/print/quiz/631fe6bc8f66e8001dd14d9a 2/5
9/13/22, 10:14 AM DGP XI

11. Dalam membuat gambar sketsa diperlukan peralatan diantaranya pensil. Pensil adalah
salah satu media gambar yang murah, mudah ditemukan, mudahdigunakan dan dibawa
kemana saja. Banyak sekali macam dan jenis pensil sesuai dengan penggunaannya. Alat
yang berwana hitam arang dan berbeda dengan bentuk pensil biasa karena mempunyai
goresan yang tebal dan lebar disebut …

A Pensil Konte B Pensil Sedang

C Pensil 2B D Pensil Lunak

E Pensil Keras

12. Ani pergi ke Toko Metro, disana ani akan membeli pensil, tenyata pensil ada banyak
jenisnya. Huruf H pada pensil menunjukkan …

A Pensil 2B B Pensil Sedang

C Pensil Lunak D Pensil Biasa

E Pensil Keras

13. Shita sering menggunakan Freehand tool saat mendesain, karena freehand tool berfungsi
untuk …

Alat yang pemakaian pen tool hampir


A B Alat yang pemakaian polyline tool
serupa dengan pemakaian bezier tool

Alat yang digunakan untuk membentuk


C Alat membuat lingkaran D beragam garis lurus atau garis yang tidak
beraturan

Alat yang digunakan untuk membentuk


E
berbagai objek garis artistik

14. Dalam unsur warna terbagi menjadi 2 kategori warna yang timbul karena sinar & yang
timbul karena unsur tinta, Adalah…

A CMKY & RGB B MKYC & RGB

C CMYK & BGR D CYKM & GRB

E CMYK & RGB

15. Untuk bekerja pada range warna putih-kelabu-hitam digunakan mode warna ....

A grayscale B Multichannel

C CMYK D RGB

E Bitmap

https://quizizz.com/print/quiz/631fe6bc8f66e8001dd14d9a 3/5
9/13/22, 10:14 AM DGP XI

16. CMYK adalah mode warna yang terdiriatas warna-warna berikut, kecuali ....

A yellow B marine

C black D magenta

E cyan

17. Anda dapat mengisi layer maupun seleksi dengan menggunakan "fill". Berikut yang tidak
termasuk dalam pilihan"fill"adalah mengisi layer dengan ....

A background color B foreground color

C black (warnahitam) D pattern

E image

18. Sub menu "mode" pada menu image dipergunakan untuk ....

A mengubah ukuran image B mengatur keyboard shortcut

C melihat dan mengatur preset pada brush D membuat duplikat image pada workspace

mengubah mode warna yang


E
akandigunakan pada image

19. Perintah untuk menjalankan program Corel Draw adalah ....

A klikStart >All Programs >CorelDraw B klikSearch >Programs >CorelDraw

C klikStart >Accesories>CorelDraw D klikWindows Explorer >CorelDraw

E klik Program CorelDraw

20. Untuk dapat mengubah objek berbentuk geometris dan berwarna solid seperti logo dapat
digunakan ....

A gradasi B bitmap

C raster D resolution

E vektor

21. Secara garis besar desain grafis terbagi menjadi dua jenis, yaitu ....

A garis dan kurva B grafisvektor dan raster

C grafis bitmap dan vektor D grafis raster dan resolusi

E grafis bitmap dan raster

https://quizizz.com/print/quiz/631fe6bc8f66e8001dd14d9a 4/5
9/13/22, 10:14 AM DGP XI

22. Pilihang raphic utilities pada CorelDraw digunakan untuk ....

A hubunganke internet B membuat modul dalam halaman web

Penunjang pemakaian CorelDraw yang


C D mengubah data foto dan lukisan
berupa utilities

Menambah font dan menghasilkan


E
cetakan dalam dua sisi kertas

23. Kumpulan peralatan yang digunakan untuk mendesain gambar atau objek, termasuk
editing objek dan pengaturan tampilan objek yang disebut ....

A ruler B printable page

C color palette D toolbox

E chrossair

24. Pemberian warna pada suatu objek hasil desain dapat dilakukan melalui ....

A interactive tool B text tool

C eyedrop tool D outline tool

E fill tool

25. Proses penyimpanan file grafis dalam Corel Draw melalui menu bar adalah dengan perintah
....

A klik menu Insert >Save B klik menu File >Save

C klik menu View >Save D klik menu Edit >Save

E klik menu Format >Save

https://quizizz.com/print/quiz/631fe6bc8f66e8001dd14d9a 5/5

Anda mungkin juga menyukai