Anda di halaman 1dari 9

DOKUMEN

MUTU
LULUSAN

LAPORAN HASIL TRACER STUDY TENTANG KEPUASAN PEMANGKU


KEPENTINGAN TERHADAP LULUSAN
SMP NEGERI 2 MEULABOH
TAHUN AJARAN 2021

SMP NEGERI 2 MEULABOH


KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayah,
penyusunan laporan ini merupakan salah satu upaya meningkatkan kualitas mutu lulusan SMP
Negeri 2 Meulaboh dengan pengiriman kuisioner alumni.
Kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada seluruh warga sekolah yang
telah meluangkan waktu dan tenaganya untuk melaksanakan program dan memberi saran dalam
penyusunan laporan ini. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan petunjuk terhadap segala
upaya yang kita lakukan demi untuk peningkatan tentang bakat dan minat yang telah dilaksanakan
di SMP Negeri 2 Meulaboh.

Meulaboh, Desember 2021


Kepala Sekolah,

Mulyani, S.Pd
NIP.196311161984122001
LAPORAN HASIL TRACER STUDY TENTANG KEPUASAN
PEMANGKU KEPENTINGAN TERHADAP LULUSAN

SMP NEGERI 2 MAULABOH


TAHUN PELAJARAN 2021

A. Pendahuluan
Tracer Study merupakan sebuah penelitian yang dilakukan oleh
beberapa perguruan tinggi atau sekolah untuk mengetahui keadaan atau situasi
alumninya setelah menjadi lulusan sekolah tersebut. Studi ini berguna untuk
mengetahui kepuasan pemangku kepentingan (stakeholders) terhadap mutu
lulusan SMP Negeri 2 Meulaboh. Kepuasan pemangku kepentingan adalah
terpenuhi atau tidak terpenuhinya kebutuhan, keinginan, dan harapan
pemangku kepentingan sekolah/madrasah.
Pemangku kepentingan (stakeholders) terdiri atas lembaga pengguna
lulusan meliputi : Perwakilan orang tua/komite sekolah/madrasah,
sekolah/madrasah yang menerima lulusan, dunia kerja, dan perguruan tinggi.
Untuk mampu melihat kepuasan pemangku kepentingan terhadap
mutu lulusan SMP Negeri 2 Meulaboh maka perlu dilakukan studi/kajian
penelusuran (tracer study) . Studi penelusuran ini mencakup antara lain : (1)
Kepuasan terhadap sikap lulusan, yang dapat ditelaah dari sikap religiusitas,
kejujuran, tanggungjawab dan kedisiplinan. (2) Kepuasan terhadap
pengetahuan lulusan, yang dapat ditelaah dari bidang ilmu pengetahuan,
bidang teknologi, bidang seni, dan bidang budaya. (3) Kepuasan terhadap
keterampilan lulusan yang dapat ditelaah dari kreativitas, produktivitas,
komunikasi dan kolaborasi.
Salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas mutu lulusan SMP
Negeri 2 Meulaboh dengan pengiriman kuesioner pelacakan alumni. Hasil
penyebaran kuesioner tersebut menjadi data awal untuk database alumni.

B. Tujuan
Tujuan dari tracer study ini adalah untuk mengetahui kepuasan
pemangku kepentingan (stakeholders) terhadap mutu lulusan SMP Negeri 2
Meulaboh kepentingan adalah terpenuhi atau tidak terpenuhinya kebutuhan,
keinginan, dan harapan pemangku kepentingan sekolah/madrasah.

C. Sasaran
Sasaran tracer study ini adalah perwakilan orang tua siswa/siswi
alumni SMP Negeri 2 Meulaboh tahun ajaran 2021, Kepala Sekolah dan wakil
kepala Sekolah SMP Negeri 2 Meulaboh, serta guru SMP Negeri 2 Meulaboh.
D. Waktu dan Tempat

Tracer Study ini dilakukan pada tanggal 3 – 15 Agustus 2021. Penyebaran


kuesioner dilakukan secara online dengan mengisi data di google form.

E. Hasil Survey

Tracer study kepuasan pemangku kepentingan (stakeholders)


terhadap mutu lulusan SMP Negeri 2 Meulaboh ini dilakukan dengan
pemangku kepentingan antara lain :
Data Responden :
1) Kepala Sekolah dan wakil kepala Sekolah SMP Negeri 2 Meulaboh

Mulyani, S.Pd Kepala Sekolah


Nova Arismah, S.Pd.I WAKA Kurikulum

2) Guru SMP Negeri 2 Meulaboh

Tracer study ini diisi oleh 20 orang responden yang dilampirkan sebagai
berikut:
No Nama Guru
1 Dra. Hj. Umi Kalsum IPA
2 Mustajab, S.Pd IPA
3 Hamdan PJOK
4 Dra. Sulastri Matematika
5 Kemiso, S.Pd BK
6 Nur Afifah Prakarya
7 Susi Ariani, S.Pd Seni Budaya
8 Iwan Purnama S.Sos PKn
9 Cut Elis Manita, S.Pd B. Inggris
10 Merry Yosanti, S.Pd B. Inggris
11 Nurmaulina, S.Pd IPS
12 Rahma Fazwa Maharani, S.Pd PKn
13 Julika Lissa Ilhamida, S.Pd Bahasa Indonesia
14 Safrida, S.Pd. Bahasa Inggris
15 Warni, S.Pd IPS
16 Julia Putri Rosa, S.Pd Bahasa Indonesia
17 Ria Arsila Sahputri, S.Pd IPA
18 Sri Ayu Harani Tanjung, S.Pd Matematika
19 Leli Sartika, S.Pd Bahasa Indonesia
20 Fuji Rahayu, S.Pd.I Pendidikan Agama Islam
3) Perwakilan orang tua siswa

No Perwakilan orang tua dari Kelas


1 AGUS MUNANDAR IX 1
2 AHMAD FAHAR MAINI IX 1
3 ASNA MAYA SARI IX 1
4 CLAUDIA FERNANDA IX 1
5 CUT AUFA MARETHA IX 1
6 GUNAWAN IX 1
7 IKA FITRIA IX 1
8 IMMANUEL IX 1
9 LAILA SARTIKA IX 1
10 M. AFIF FARIZKI HASIBUAN IX 1
11 M. RISKI IX 1
12 MIRANZA SAPUTRA IX 1
13 MURTA MAINAH IX 1
14 NAILA ANANTASYA IX 1
15 NURHAYATI IX 1
16 RAHMAD HIDAYAT IX 1
17 SABILA RAMADHANI IX 1
18 SARI MAWAR IX 1
19 SONDANG TIMOTIUS PS IX 1
20 SRI MAYA MULIANA IX 1
21 YULIANTI KATRINA TAMELAB IX 1
22 WAHIDAL MAULIDI IX 1
23 AMANDA SAKILLA IX 2
24 ANGELICA IX 2
25 AILIN PIANA IX 2
26 BELQIS RHAUZATUL IX 2
27 CUT BUTED INDAH IX 2
28 DEDEK YUSRIL IX 2
29 FAUZAN IX 2
30 HAFIZATUL AMALIAH IX 2
31 JORDAN SYUJA IX 2
32 JENI TRIYANTI TELAUMBANUA IX 2
33 M. ALI AKBAR IX 2
34 M. AKTAF ALFATAN IX 2
35 M. KHAIRAN IX 2
36 MITCHELL SINDHUWINATA IX 2
37 MUDHIA SABILAL JANNAH IX 2
38 NASRUL MIYADI IX 2
39 RAFILIN IX 2
40 SYAFIRA IX 2
41 TEGUH SYAWAL SAPUTRA IX 2
42 ZAHARA IX 2
43 ADE OLIVIA IX 3
44 ADITZAR AL GHIFARY IX 3
45 DERY AMBIA IX 3
46 FAJERI PASYA ANANDA IX 3
47 HENDRA IX 3
48 JONATHAN LO IX 3
49 KHAIRUL NISAH IX 3
50 KELVIN HARUN IX 3
Dari hasil survei yang dilakukan diperoleh hasil :

No Aspek yang Hasil wawancara (%)


diwawancara/survei dan Kepala dan Wakil Kepala Guru Perwakilan orang tua
indikator SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS
1 Kepuasan terhadap sikap
lulusan meliputi:
a. religiusitas 95 5 80 10 10 70 25 5
b. kejujuran 90 10 85 15 70 20 5 5
c. kedisiplinan 85 15 60 30 10 65 15 10 10
d. Tanggung jawab 85 15 70 25 5 70 20 5 5
2 Kepuasan terhadap pengetahuan
lulusan meliputi:
a. ilmu pengetahuan 100 70 25 74 24 2
b. teknologi 85 15 70 20 5 66 30 4
c. seni budaya 90 10 65 15 10 66 30 5
d. budaya 85 15 70 20 5 68 28 2 2
3 Kepuasan terhadap keterampilan
meliputi:
a. kreativitas 100 85 15 72 26 2
b. produktivitas 100 73 27 64 32 2 2
c. komunikasi 100 74 26 74 24 2
d. kolaborasi 85 15 75 25 66 32 2

Keterangan :
SS : Sangat setuju
S : Setuju
TS : Tidak setuju
STS : Sangat tidak setuju

F. Penutup

Dari hasil survei di atas dapat disimpulkan bahwa pemangku kepentingan (kepala dan wakil kepala madrasah, guru dan perwakilan orang tua) menyatakan
sangat puas terhadap mutu lulusan Madrasah Aliyah Negeri Sabang terkait sikap, pengetahuan, dan keterampilan mereka.
DOKUMENTASI

1. Kuesioner study tracer oleh Kepala dan Wakil kepala SMP Negeri 2 Meulaboh

Sangat Setuju Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju

2. Kuesioner study tracer oleh guru SMP Negeri 2 Meulaboh

Sangat Setuju Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju

3. Kuesioner study tracer oleh Perwakilan orang tua siswa

Sangat Setuju Setuju Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju


DOKUMENTASI WAWANCARA DAN PENGISIAN QUISIONER TRACER STUDY SMP
NEGERI 2 MEULABOH

Anda mungkin juga menyukai