Anda di halaman 1dari 3

CAPAIAN INDIKATOR SPM UPT PUSKESMAS TANJUNG BALAI

TAHUN 2021

NO INDIKATOR SPM TARGET PENCAPAIAN MASALAH KESENJANGAN

1. Pelayanan kesehatan ibu hamil 100% 71.0% Masih ada 29% Ibu hamil belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 29.00%

2. Pelayanan kesehatan ibu bersalin 100% 83.8% Masih ada 16.2% Ibu bersalin yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 16.20%

3. Pelayanan kesehatan bayi baru lahir 100% 99.8% Masih ada 0.2% Bayi baru lahir yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 0.20%

4. Pelayanan kesehatan balita 100% 71.3% Masih ada 28.7% Balita yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 28.70%

5. Pelayana kesehatan pada usia pendidikan dasar (usia 7-12 th) 100% 12.3% Masih ada 87.7% Anak Usia pendidikan dasar yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 87.70%

6. Pelayanan kesehatan pada usia produktif (usia15-59 th) 100% 52.8% Masih ada 47.2% Usia Produktif f (usia15-59 th) yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 47.20%

7. Pelayanan kesehatan pada usia lanjut (lebih dari 60 th) 100% 58.3% Masih ada 41.7% Usia lanjut (lebih dari 60 th) yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 41.70%

8. Pelayanan kesehatan penderita hipertensi (lebih dari 15 th) 100% 56.8% Masih ada 43.2% Penderita Hipertensi (lebih dari 15 th) belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 43.20%

9. Pelayanan kesehatan penderita diabetes melitus 100% 73.7% Masih ada 26.3%Penderita Diabetes Melitusl belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 26.30%

10. Pelayanan kesehatan orang dengan gangguan jiwa berat 100% 72.1% Masih ada 27.9% Orangdengan gangguan jiwa berat belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 27.90%

11. Pelayanan kesehatan orang dengan TB 100% 34.6% Masih ada 65.4% Orang dengan Tb yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 65.40%

12. Pelayanan kesehatan orang dengan resiko terinfeksi HIV 100% 85.7% Masih ada 14.3% Ibu hamil belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 14.3%
CAPAIAN INDIKATOR SPM UPT PUSKESMAS MERAL
TAHUN 2021

NO INDIKATOR SPM TARGET PENCAPAIAN MASALAH KESENJANGAN

1. Pelayanan kesehatan ibu hamil 100% 89,1 % Masih ada 10,9% Ibu hamil belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 10.90%

2. Pelayanan kesehatan ibu bersalin 100% 96,9 % Masih ada 3,1% Ibu bersalin yang l belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 3.10%

3. Pelayanan kesehatan bayi baru lahir 100% 102,4 %

4. Pelayanan kesehatan balita 100% 94,0 5% Masih ada 5,5% Balita yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 5.50%

5. Pelayana kesehatan pada usia pendidikan dasar (usia 7-12 th) 100% 99 % Masih ada 1% Anak Usia pendidikan dasar yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 1.00%

6. Pelayanan kesehatan pada usia produktif (usia15-59 th) 100% 21 % Masih ada 79% Usia Produktif f (usia15-59 th) yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 79.00%

7. Pelayanan kesehatan pada usia lanjut (lebih dari 60 th) 100% 99,21 % Masih ada 0,79% Usia lanjut (lebih dari 60 th) yang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 0.79%

8. Pelayanan kesehatan penderita hipertensi (lebih dari 15 th) 100% 52 % Masih ada 48% Penderita Hipertensi (lebih dari 15 th) belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 48.00%

9. Pelayanan kesehatan penderita diabetes melitus 100% 81 % Masih ada 19%Penderita Diabetes Melitusl belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 19.00%

10. Pelayanan kesehatan orang dengan gangguan jiwa berat 100% 55 % Masih ada 45% Orangdengan gangguan jiwa berat belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 45.00%

11. Pelayanan kesehatan orang dengan TB 100% 61 % Masih ada 39% Orang dengan Tbyang belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 39.00%

12. Pelayanan kesehatan orang dengan resiko terinfeksi HIV 100% Masih ada 10,9% Ibu hamil belum mendapatkan Pelayanan Kesehatan 41.0%
Peta Jabatan Dinkes - PKM.xlsx

Anda mungkin juga menyukai