Anda di halaman 1dari 1

DASAR HUKUM K3

1. Undang – Undang No. 1 tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja.


2. UU No. 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan.
3. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi No. Per. 04/Men/1987
Tentang Panitia Pembina Keselamatan dan Kesehatan Kerja dan Penunjukan
Ahli Keselamatan Kerja.
4. Peraturan Menteri Tenaga Kerja Nomor Per-02/MEN/1992 tentang Tata Cara
Penunjukan, Kewajiban dan Wewenang Ahli Keselamatan dan Kesehatan
Kerja.
5. Peraturan Menteri Tenaga Kerja Nomor Per-04/MEN/1995 tentang Perusahaan
Jasa Keselamatan dan Kesehatan Kerja.
6. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi No. Per. 01/Men/2007
Tentang Pedoman Pemberian Penghargaan K3.
7. Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 2012 tentang Penerapan Sistem
Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja.
8. Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi No. Per.26/Men/2014
Tentang Penyelenggaraan Penilaian Penerapan SMK3

Anda mungkin juga menyukai