Anda di halaman 1dari 3

PEMERIKSAAN LABORATORIUM

Dokumen :
Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
PUSKESMAS Anita Sunarto,
BILATO S. ST

1. Pengertian Pemeriksaan laboratorium adalah salah satu sarana


kesehatan yang melakukan kegiatan pemeriksaan guna
menunjang diagnosa suatu penyakit
2. Tujuan 1. Untuk menegakkan diagnosa suatu penyakit
2. Monitoring terapi suatu penyakit
3. Kebijakan Sesuai dengan SK Kepala Puskesmas Nomor: /SK/UKP/ /
/2019 tentang Jenis - Jenis Pemeriksaan
Laboratorium Di Puskesmas Bilato
4. Referensi Permenkes No. 37 tahun 2012 tentang Penyelenggaraan
Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Prosedur/
1. Petugas menerima permintaan pemeriksaan dari ruang
Langkah-langkah
Pemeriksaan/KIA/ruang tindakan untuk di lakukan
pemeriksaan laboratorium.
2. Petugas mencocokkan identitas pasien
3. Petugas menyiapkan alat-alat dan bahan pemeriksaan
spesimen sesuai permintaan
4. Petugas mengambil spesimen.
5. Petugas melakukan pemeriksaan spesimen.
6. Petugas mencatat hasil Pemeriksaan dibuku register dan di
blangko hasil Pemeriksaan laboratorium.
7. Petugas menginformasikan/menyerahkan hasil
pemeriksaan ke pasien.

6. Diagram Alir
7. Unit Terkait
Laboratorium
8. Dokumen
Terkait
PEMERIKSAAN LABORATORIUM

No.Dokumen :
DAFTAR No. Revisi :-
TILIK Tanggal Terbit :
Halaman :
PUSKESMAS Anita Sunarto,
BILATO S. ST

NO URAIAN KEGIATAN YA TIDAK TB

Apakah Petugas menerima permintaan pemeriksaan dari


1
RUANG PEMERIKSAAN/KIA/RUANG TINDAKAN untuk di
lakukan pemeriksaan laboratorium?

2 Apakah petugas mencocokkan identitas pasien?

3 Apakah petugas menyiapkan alat-alat dan bahan

pemeriksaan spesimen sesuai permintaan?

4 Apakah petugas mengambil spesimen?

5 Apakah petugas melakukan pemeriksaan spesimen?

6 Apakah petugas mencatat hasil Pemeriksaan dibuku


register, di blangko hasil Pemeriksaan laboratorium?

7 AA
======================kah petugas
menginformasikan/menyerahkan hasil pemeriksaan ke
pasien?

JUMLAH

COMPLIAN RATE (CR) (YA/YA+TIDAK)%

BILATO, 2019

Yang di audit / Audites Pelaksana / Auditor

………………………………. ……………………………..
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai