Anda di halaman 1dari 2

NAMA : ERNA MARLINA

NIM : 2110716220002
PRODI : ILMU KELAUTAN
MATA KULIAH : PENGANTAR ILMU EKONOMI PERIKANAN DAN KELAUTAN

Soal :
Jelaskan beda cara penghitungan tentang pertumbuhan ekonomi:
1. Metode Sederhana
2. Metode End to End
3. Metode Regresi
Jawab :
Perbedaan cara penghitungan tentang pertumbuhan ekonomi:
1. Cara sederhana
Metode Sederhana : metode yang sangat mudah digunakan namun hanya praktis
digunakan untuk menghitung tingkat pertumbuhan selama satu tahun saja.
Metode sederhana tersebut diformulasikan sebagai berikut :
PDBt−PDBt−1
r (t-1,t) = × 100 %
PDBt−1

Untuk menghitung tingkat pertumbuhan ekonomi dengan periode yang lebih panjang,
maka tingkat pertumbuhan ekonomi per tahun harus dihitung terlebih dahulu dan
kemudian dirata-ratakan dengan cara sebagai berikut :
r = r (t-1,t) + r (t,t+1) + r (t+1,t+2)

Penghitungan dengan metode sederhana ini kurang efisien apabila dilakukan untuk
penghitungan tingkat pertumbuhan beberapa periode, karena tingkat pertumbuhan per
tahun harus di hitung satu per satu terlebih dahulu. Metode End to End. Metode ini yang
dapat digunakan untuk mengatasi kelemahan dari metode sederhana, karena untuk
mengetahui tingkat pertumbuhan ekonomi beberapa periode cukup dilakukan satu kali
penghitungan. Adapun formulasi yang digunakan adalah sebagai berikut :
PDBti−1
r (ti,t-n) = n √ ×100 %
PDBt −n
2. Metode Regresi . Untuk memadukan segi efisiensi dengan tetap menangkap gejolak nilai
PDB di antara awal dan akhir periode observasi, maka dikembangkan metode
perhitungan pertumbuhan dengan regresi. Dengan metode ini, tingkat pertumbuhan
dihitung dengan membentuk model semi log seperti di bawah ini :
Ln PDB t = A + rt …………………………..(1)
Tingkat pertumbuhan rata-rata per tahun selama periode observasi terlihat dari nilai
koefisien r, hal ini dijelaskan dengan melakukan total diferensial terhadap persamaan
tersebut, yaitu :
I / PDB . d PDB = r dt ………………………(2)
Sehingga :
r = d (PDB/PDB) ….…………………(3)
dt
3. Metode End to End. Tingkat pertumbuhan dihitung dengan rumus dibawah ini :


r=
n adalah jumlah periode observasi.
n PDBt
PDBt−1
1 ×100 %

Anda mungkin juga menyukai