Anda di halaman 1dari 1

JUKNIS PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL

SMPIT WIDYA CENDEKIA


T.A 2022 / 2023

Petunjuk Soal :
Penaggung Jawab : Nidi Sarmidzi, M.Pd.I
1. Jumlah soal Mata Pelajaran MIPA (Matematika dan
Ketua : Fachri Maulana, S.Pd IPA) terdiri dari 35 soal PG.
2. Jumlah soal Mata Pelajaran selain MIPA terdiri dari
45 soal PG.
3. Soal dalam bentuk Google form.
Petunjuk Pelaksanaan Ujian Sekolah : 4. Soal tidak bersifat ambigu.
5. Google form bersifat quiz yang memiliki point,
Tata Tertib siswa : memiliki 1 tanggapan dan spread sheet.
1. Sebelum ujian dimulai, siswa melakukan
Tata tertib pengawas :
Pembiasaan (Pembelajaran Al-Qur’an).
1. Pengawas memasuki ruangan 5 menit sebelum
2. Siswa memakai seragam sekolah.
3. Siswa menggunakan Handphone / laptop dalam dimulai
mengerjakan ujian. 2. Pengawas memastikan siswa sudah siap untuk
4. Siswa melakukan absensi secara langsung pada setiap melaksanakan ujian.
mata pelajaran diruangan yang telah ditentukan. 3. Pengawas melakukan absensi kepada seluruh peserta
ujian.
5. Tidak ada tambahan waktu bagi siswa yang terlambat
4. Apabila ada siswa yang terkendala pengawas segera
mengerjakan. konfirmasi kepada panitia.
6. Siswa tidak diperkenankan membuka buku 5. Pengawas merekap siswa yang mengikuti Ujian
catatan, buku paket, menanyakan kepada Penilaian Tengah Semester (PTS) ganjil di kertas
temannya dan media bantu lainnya. yang sudah disediakan panitia
6. Pengawas mengetahui jadwal pengawasan dan selalu
7. Jika ada yang terkendala Siswa segera
siap dalam berbagai kondisi.
menghubungi Pengawas.
8. Siswa disarankan memiliki 2 akun e-mail
9. Siswa hanya memiliki satu kali kesempatan
membuka soal google form.
10. Soal hanya bisa dikerjakan Ketika waktunya ujian
(sesuai jadwal),
11. HP dikumpulkan kepada pengawas, setelah siswa
selesai ujian.

Anda mungkin juga menyukai