Anda di halaman 1dari 3

Materi Diskusi Psikolinguistik

Pascasarjana Unindra (Minggu)

Pertemuan Tanggal Topik Penyaji/ Kelompok


Kuliah I:
1. 20 September 2020 PENDAHULUAN: Kontrak Perkuliahan Bambang Sumadyo
(materi, buku, teknik PBM, LUARAN, dll.)
Kuliah II:
2. dst.
Kajian Psikoliguistik
Kuliah III:
3. dst.
Pendekatan Psikolinguistik dalam Pengajaran
Kuliah IV:
4. dst.
Faktor Psikologis dalam Belajar
Kuliah V:
5. dst.
Personalitas, Temperamen, dan Mood
Kuliah VI:
6. dst.
Bakat Bahasa
UTS SEMESTER GENAP
7. dst.
2020/2021
Kuliah VII:
8. dst.
Metode Pengajaran Bahasa Kedua
Kuliah VIII:
9. dst.
Prinsip Pengajaran Bahasa
Kuliah IX:
10 dst.
Menulis sebagai Proses Berpikir
11. dst. Kuliah X:
Psikolinguistik dalam Pengajaran Menyimak
Berbicara
Kuliah XI:
12. dst.
Penyimpangan dalam Perilaku Berbahasa
Kuliah XII:
13. dst.
Kreativitas dalam Belajar Bahasa
UAS DAN UPM SEMESTER GASAL
14. dst.
2020/2021
Libur Semester Gasal 2020/2021 dan Pekan
15. dst.
Pendaftaran UjianTesis

Catatan:
1. Kembangkan menjadi minimal 5 buku
2. Kaitkan dengan PBM di sekolah masing-masing
3. Berikan contoh berupa gambar, video, dan lain-lain > google
4. Luaran: artikel jurnal.
Permasalahan Topik:
1. Pendidikan mengesampingkan psikologi.
2. Keterkaitan antara Pendidikan (> BI) dan psikolinguistik.
3. Sudah dilakukan secara optimal?
4. Faktor penting.
5. Pentingnya 3 faktor ini.
6. Sisi lain yang sering diabaikan oleh orang tua,kita, dan guru.
7. -
8. Teori kuat; praktik lemah.
9. Hal-hal penting dalam pengajaran bahasa.
10. Menulis itu sebuah kebutuhan manusia.
11. Hal-hal yang sering memengaruhi kegiatan menyimak dan berbicara.
12. Penyimpangan berbahasa adalah hal yang tidak baik dan mengganggu.
13. Bagaimana menumbuhkannya?

Anda mungkin juga menyukai