Anda di halaman 1dari 5

ASUHAN KEBIDANAN KEHAMILAN SOAP

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY. A G1P0A0 GRAVIDA 24 MINGGU


DENGAN ANEMIA BERAT DISERTAI KECEMASAN BERLEBIH

Tanggal :5-Juni-2021

Jam :09.10 WIB

Tempat :puskesmas kalapa nunggal

A. DATA SUBJEKTIF
1. Identitas

IDENTITAS PASIEN IDENTITAS SUAMI

Nama : Ny.A Nama : Tn. Y

Umur : 20 tahun Umur : 25 tahun

Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA

Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Swasta


Alamat : kalapanunggal

2. Keluhan utama
ibu mengeluh sering merasa cepat lelah, gelisah, lemas, pusing, memiliki
riwayat anemia dan kecemasan berlebih
3. Riwayat kehamilan, persalinan dan nifas lalu

Hamil tahu JP BB PB T P laktasi komplikas


ke n i
Hamil
ini

4. Riwayat kehamilan saat ini


a. HPHT : 18-12-2020
b. TP : 25-09-2021
c. UK :24 minggu
d. ANC : 3x bidan
e. Keluhan
1) Trimester 1: mual muntah
2) Trimester 2: pusing
3) Trimester 3: -
f. Riwayat imunisasi
1) TT1 :13-03-2020
2) TT2 :10-04-2020
g. Pergerakan janin pertama kali: 20 minggu
h. Pergerakan janin 24 jam terakhir: > 15x/ sehari
5. Riwayat perkawinan
a. Status perkawinan :Sah
b. Perkawinan ke :1
c. Usia menikah :19 tahun
6. Riwayat kesehatan yang pernah dialami
Ibu mengatakan tidak pernah menderita penyakit sistemik (penyakit
jantung,ginjal,asma, TBC, hepatitis dan hipertensi
7. Riwayat penyakit keluarga dan keturunan
Ibu mengatakan keluarga tidak ada yang menderita penyakit seperti (peyakit
jantung, hipertensi, diabetes dan gemeli
8. Riwayat kb
Ibu mengatakan tidak menggunakan kb apapun
9. Riwayat psikologi
Ibu mengatakan perasaan ibu dan keluarga senang terhadap kehamilan ini
10. Aktifitas sehari-hari
a. Istirahat
1) Siang :± 1 jam
2) Malam :± 8-9 jam
b. Eliminasi
1) BAB : 2x/hari konsistensi lembek, warna kuning kecoklatan
2) BAK : 5-6x/hari warna kuning keruh
c. Pekerjaan
Ibu mengatakan hanya mengerjakan pekerjaan rumah tangga
B. DATA OBJEKTIF
1. Kedadaan umum :ibu Nampak lelah
2. Kesadaran :Composmentis
3. TTV
a. Tekanan Darah: 120/80 mmHg
b. Nadi : 84x/menit
c. Suhu :360C
d. Respirasi :21x/menit
4. Tingg badan :154 cm
5. Berat badan :50 kg
6. Lila :26,5 cm
7. Pemeriksaan fisik
a. Rambut
Warna hitam, panjang dan sedikit ikal, tidak rontok, kulit kepala tidak ada
ketombe, bersih, tidak ada benjolan
b. Muka
Terdapat cloasma dan tidak ada oedema, pucat
c. Mata
Simetris, tidak ada polip, konjungtiva pucat, sclera putih
d. Hidung
Simetris, tidak ada polip
e. Gigi dan mulut
Bibir basah, lidah merah, gusi bersih, tidak ada caries
f. Leher
Tidak ada pembesaran kelenjar tyroid
g. Payudara
Simetris, putting susu menonjol, aerola mamae ada hiperpigmentasi, sudah
ada pengeluaran kolstrum
h. Abdomen
Pembesaran perut sesai dengan usia kehamilan, terdapat linea nigra, tidak
ada bekas luka oprasi, TFU 17cm, balt (+), djj 140x/m
i. Ekstremitas
Tangan dan kaki Simetris kiri dan kanan, oedema pada tungkai bawah,
tidak ada varices
j. Personal hygine
Tidak dilakukan
k. Anus
Tidak dilakukan
8. Pemeriksaan Penunjang
a. HB :7 gr/dl
C. ANALISA
G1P0A0 gravida 24 minggu dengan anemia berat disertai kecemasan berlebih,
janin tunggal hidup, Intra Uterin
D. PENATALAKSANAAN
1. Memberitahu hasil pemeriksaan pada ibu dan keluarga
Evaluasi: ibu dan keluarga mengetahui keadaanya
2. memberikan KIE tentang tanda bahaya anemia pada kehamilan
Evaluasi: ibu mengetahui tentang tanda bahaya anemia pada kehamilan
3. Menganjurkan Ibu untuk mengonsumsi makanan yang mengandung zat besi
seperti buah bit.
Evaluasi: ibu akan melakukan anjuran dari petugas
4. Menganjurkan Ibu untuk istirahat yang cukup
Evalusi: ibu bersedia melakukannya
5. Mengingatkan Ibu untuk meminum tablet Fe secara teratur
Evaluasi: ibu bersedia melakukannya dan akan memasang alarm di hpnya
6. Melakukan komunikasi teurapetik, Mendorong keluarga terutama suami
untuk memberikan motivasi dan perhatian lebih
Evaluasi: suami dan keluarga mengerti dan akan selalu memberikan motivasi
dan perhatian lebih kepada ibu
7. Menganjurkan Ibu untuk pemeriksaan Hb ulang
Evaluasi: ibu akan melakukan anjuran petugas
8. Melakukan pendokumentasian
Evaluasi: laporan pendokumtasian berupa soap

Anda mungkin juga menyukai