Anda di halaman 1dari 3

LK 3.

1 Menyusun Best Practices

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode


Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam
Pembelajaran

Lokasi SD NEGERI 3 SIDOREJO KECAMATAN TIRTOMOYO


KABUPATEN WONOGIRI
Lingkup Pendidikan SEKOLAH DASAR
Tujuan yang ingin dicapai Meningkatkan motivasi belajar siswa
Penulis Nur Sholihah Arif Fitriani,S.Pd
Tanggal 07 September 2022
Situasi: Motivasi belajar belajar dan pemahaman siswa
Kondisi yang menjadi latar menurun terjadi saat pembelajaran hal ini
belakang masalah, mengapa dipengaruhi karena efek pandemi yang
praktik ini penting untuk mengaharuskan siswa belajar dari rumah.kurangnya
dibagikan, apa yang menjadi motivasi dan pemahaman siswa ini berlangsung saat
peran dan tanggung jawab pembelajaran yang ditandai dengan perubahan sikap
anda dalam praktik ini. pada peserta didik, yang berdampak pada
pembelajaran. Peserta didik merasa bosan pada saat
pembelajaran di kelas.Perubahan yang terjadi seperti
:
1. Kurangnya konsentrasi siswa
2. Malas mengerjakan soal yang diberikan guru
3. Sering mengobrol pada saat pembelajaran
4. Malu dalam berpendapat
5. Ingin cepat pulang pada saat sekolah.
Selain itu kurangnya pemanfaatan media ajar dan
model pembelajaran inovatif yang di implementasikan
guru di kelas juga mempengaruhi tingkat pemahaman
siswa dalam menerima materi pembelajaran.
Praktik pembelajaran ini penting untuk dibagikan
karena dengan memanfaatkan media pembelajaran
powerpoint, Video pembelajarn , serta model
pembelajaran yang inovatif PBL, maka proses
pembelajaran lebih menarik perhatian siswa sehingga
dapat menumbuhkan motivasi belajar

Peran saya dalam kegiatan praktik pembelajaran


adalah sebagai guru dan bertanggungjawab
memberikan pembelajaran yang inovatif kepada siswa
sehingga siswa lebih termotivasi dalam kegiatan
proses belajar mengajar di kelas.
Tantangan : Setelah dilakukan identifikasi masalah dengan
Apa saja yang menjadi refleksi diri,wawancara guru,kepala sekolah,dan
tantangan untuk mencapai pakar.
tujuan tersebut? Maka beberapa tantangan yang terjadi yaitu
Siapa saja yang terlibat, 1. Orang tua jarang di rumah karena sibuk
bekerja.
2. Kurangnya pendampingan dari orang tua
kepada anaknya.
3. Peserta didik sudah terlalu asik dengan gadget
4. Hilangnya percaya diri yang timbul dari dalam
diri siswa karena dampak dari pandemi yang
mengakibatkan siswa belajar dari rumah
sehingga kreatifitas siswa berkurang.
Tantangan dari sisi Peserta didik berdampak sekali
pada proses pembelajaran di sekolah.
Ada juga tantangan yang ada di sekolah
1. Faktor guru dalam pemilihan media
pembelajaran.
2. Kurangnya pemanfaatan TPACK dalam kelas.
3. Model pembelajaran yang belum relevan
dengan kebutuhan Peserta didik.
Pihak yang terlibat yaitu Siswa dan rekan sejawat

Aksi : Tantangan yang ada diatas akan diselesaikan dengan


Langkah-langkah apa yang berbagai cara yaitu
dilakukan untuk 1. Berkaitan dengan media ajar.
menghadapi tantangan - Guru bisa menggunakan media konkrit
tersebut sehingga Peserta didik lebih memahami materi
Strategi apa yang digunakan yang disampaikan jika media sudah ada,bisa
Bagaimana prosesnya, juga dikolaborasikan berbasis TPACK (Video
Siapa saja yang terlibat Pembelajaran dan PowerPoint) sehingga Peserta
Apa saja sumber daya atau didik lebih memahami tentang materi yang
materi yang diperlukan disampaikan.
untuk melaksanakan 2. Berkaitan dengan model pembelajaran.
strategi ini - Guru menerapkan model pembelajaran PBL
dan menyesuaikan dengan sintak dari model
pembelajaran tersebut dari mulai tahap 1
sampai akhir yang dituangkan dalam kegiatan
pembuka,inti, dan penutup.
3. Berkaitan dengan penilaian
- Guru juga dituntut menilai secara keseluruhan
dari ranah kognitif,afektif, dan
psikomotorik.tentu dalam instrumen yang
lengkap mulai dari kisi-
kisi,indikator,ketercapaian setiap ranah,dan
rubrik penilaian untuk melengkapi penilaian
akhir pembelajaran.
4. Berkaitan dengan kondisi ruangan.
- Guru bisa mendesaign ruangan dengan baik
mulai dari kebersihan,kerapian,dan
keindahan,sehingga Peserta didik memiliki
motivasi belajar yang baik serta pembelajaran
yang nyaman.

Refleksi Hasil dan dampak Dampak dari penerapan PBL media berbasis TPACK
Bagaimana dampak dari aksi yang diimplementasikan yaitu berbasis media
dari Langkah-langkah yang pembelajaran yang inovatif serta dipadukan dengan
dilakukan? model pembelajaran PBL membuat Peserta didik lebih
Apakah hasilnya efektif Atau bersemangat dan tidak cepat bosan dalam
tidak efektif? . pembelajaran karena pada saat pembelajaran siswa
Mengapa?
Bagaimana respon orang lain dibagi menjadi beberapa kelompok serta per
terkait dengan strategi yang kelompok menjawab soal yang diberikan guru.
dilakukan, Apa yang menjadi Dengan menggunakan model PBL peserta didik lebih
faktor keberhasilan atau bermotivasi, indikator keberhasilan dan keaktifan
ketidakberhasilan dari siswa naik signifikan. Dengan demikian dapat
strategi yang dilakukan? disimpulkan bahwa penggunaan model pembelajaran
Apa pembelajaran dari PBL dan penggunaan media pembelajaran berbasis
keseluruhan proses tersebut TPACK yaitu Video Pembelajaran dan Powerpoint
efektif dalam meningkatkan motivasi belajar peserta
didik)

Anda mungkin juga menyukai