Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI SOAL

JENJANG PENDIDIKAN : SD
TEMA : 1 Organ gerak Hewan dan Manusia
MUATAN PELAJARAN : IPA
KELAS : V (Lima)
Level
No Kompetensi Dasar Materi Indikator No. Soal Bentuk Soal
Kognitif
3.1 Menjelaskan alat gerak dan fungsinya pada Alat gerak Dsajikan soal tentang ciri ciri makhluk
hewan dan manusia serta cara memelihara hidup , peserta didik mampu menjawab
C2 1 Pilihan Ganda
kesehatan alat gerak manusia pertanyaan tentang ciri makhluk hidup
dengan benar
4.1 Membuat model sederhana alat gerak Alat gerak hewan Disajikan gambar hewan peserta didik
manusia atau hewan mampu menjawab alat gerak hewan C3 2 Pilihan Ganda
tersebut dengan benar
Alat gerak hewan Disajikan soal , peserta didik mampu
menjawab contoh hewan yang memiliki C3 3 Pilihan Ganda
alat gerak otot perut dengan benar
Alat gerak manusia Disajikan soal , peserta didik mampu
memberikan salah satu contoh tulang C3 4 Pilihan ganda
pipa
Alat gerak manusia Disajikan soal, peserta didik mampu
menjawab alat gerak manusia C2 5 Pilihan ganda
Alat gerak manusia Disajikan gambar peserta didik mampu
menjawab soal tentang letak posisi
C4 6 Pilihan ganda
tulang belikat yang ditunjukan oleh
nomor
Alat gerak manusia Disajikan soal, peserta didik mampu
menjawab aktivitas yang tidak C4 7 Pilihan ganda
memanfaatkan gerak otot lurik
Alat gerak hewan Disajikan soal, peserta didik mampu
menjawab alat gerak yang dimiliki oleh C2 8 Pilihan ganda
lumba –lumba dengan tepat
Alat gerak manusia Disajikan pernyatan tentang otot, peserta
didik mampu mengelompokan ciri-ciri C5 9 Pilihan ganda
dari otot jantung dengan tepat
Alat gerak manusia Disajikan soal, peserta didik mampu
memilih kegitan yang tidak baik untuk C3 10 Pilihan ganda
kesehatan tulang dan otot dengan tepat
Disajikan pernyataan terkait pengertain C2 11 Uraian
hewan vertebrata / avertebata,peserta
didik mampu menjawab pengertiannya
dengan benar dan penuh tanggung jawab
Diberikan gambar rangka gerak atas ,
peserta didik mampu menyebutkan
C4 12 Uraian
nama tulang yang ditunjukan oleh
beberapa nomor
Diberikan soal terkait cuping hidung
peserta didik mampu menjawab
C3 13 Uraian
kelompok tulang dari cuping hidung
dengan benar dan jujur
Diberikan gambar tentang beberapa
kelainan alat gerak manusia peserta
C4 14 Uraian
didik mampu menjawab bebearapa
kelainan tulang dengan benar dan jujur
Diberikan soal, peserta didik mampu
contoh hewan vertebrata dan avertebrata C3 15 Uraian

Anda mungkin juga menyukai