Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) : MATEMATIKA

Nama :
Nilai 4.3
Kelas : 6A/B/C/D
No. absen :
_________________________
KD 4.3. Menyelesaikan masalah yang berkaitan operasi hitung campur yang
melibatkan bilangan cacah, pecahan dan/atau desimal dalam berbagai bentuk
sesuai urutan operasi.
Selesaikanlah soal-soal berikut ini dengan membuat terlebih dahulu operasi
hitungnya.
1. Seorang petani memanen 375 buah semangka. Setelah diperiksa, semangka yang
berukuran besar 150 buah, 185 berukuran sedang dan sisanya berukuran kecil.
Hitung jumlah semangka berukuran kecil !

2. Mita membeli 12 kantong permen, setiap kantong berisi 36 bungkus permen.


Permen-permen tersebut akan dibagiakan kepada 27 temannya. Berapa banyak
permen yang diterima seiap teman Mita ?

3. Ibu membeli 12 kantong salak. Setiap kantong berisi 14 salak. Ibu lalu menyajikan 20
salak kepada tamu. Hitung sisa salak yang dimiliki ibu.

4. Sekaleng biskuit berisi 34 biskuit, sedangkan sekotak biskuit berisi 20 biskuit. Paman
membeli 8 kaleng biskuit dan 12 kotak biskuit. HItung jumlah total biskuit yang dibeli
paman !.

5. Kemarin Ibu Siti membeli 60 kg beras. Hari ini membeli lagi 75 kg beras. Semua
beras yang dibeli akan dibagikan kepada tetangga yang membutuhkan. Jika jumlah
tetangga yang dibagi ada 15 rumah, berapa kg beras yang didapatkan masing-
masing tetangga ?

6. Pengunjung Taman Kota pada hari libur tercatat 652 pengunjung dewasa dan 190
pengunjung anak-anak. Harga tiket untuk dewasa Rp 10.000,00 dan Rp 5.000,00
untuk anak-anak. Beapa pemasukan Taman Kota pada hari ini ?
7. Pak Soni mempunyai 3 kandang ayam dan setiap kandang berisi 40 ekor ayam,
dimana 12 ekor diantaranya merupakan ayam jantan. Pada suatu hari semua ayam
betina di setiap kandang bertelur masing-masing 1 butir. Jila telur-telur tersebut
ditempakan dalam 14 wadah secara merata, berapa butir isi setiap wadah ?

3
8. Seorang pedagang beras memiliki persediaan 2,25 ton beras A, ton beras B dan
10
0,45 ton beras C. Hitung total persediaan beras yang dimiliki pedagang !

9. Umar memiliki 35 kelereng. Karena Adik tidak memiliki kelereng, Umar memberikan
2
kepada adik bagian dari kelerengnya kepada Adik. Berapa sisa kelereng Umar
7
sekarang ?

10. Sehelai kain sepanjang 24 meter akan digunakan untuk membuat beberapa
5
kemeja, celana, dan rok. Sebanyak 25% untuk membuat kemeja, bagian untuk
12
membuat celana dan sisanya untuk membuat rok. Urutkan jenis pakaian dari
penggunaan bahan yang terbanyak.

2
11. Setiap hari Citra mendapat uang saku sebesar Rp. 20.000,00. Sebanyak bagian
5
dari uang saku tersebut, ia tabung. Setelah 5 hari, berapa banyak tabungan Citra ?

1
12. Sebanyak 20% madu yang ada dalam botol sudah habis. dari sisanya dipakai
4
untuk campuran kue. Jika isi madu pada awalnya 250 ml, hitung sisa madu yang ada
dalam botol.

1
13. Ibu memiliki persediaan tepung terigu sebanyak 3 kg. Untuk keperluan membuat
2
kue, ibu membeli lagi terigu sebanyak 0,75 kg. Setelah selesai membuat kue, terigu
3
yang tersisa sebanyak kg. Berapa kg tepung terigu yang digunakan untuk
5
membuat kue ?

Anda mungkin juga menyukai