Anda di halaman 1dari 9

TUGAS TUTORIAL 1

METODE PENGEMBANGAN
FISIK

HAPPY HERMAYA SARI


858829726

UNIVERSITAS TERBUKA
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET DAN TEKNOLOGI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

TK SIWI PENI WLINGI

TERAKREDITASI “B”

Jalan Mastrip Nomor 41 Wlingi

Semester / Bulan / Minggu ke : I / September/ 3

Kelompok /Usia : B /5-6 Tahun

Waktu : 07.30-09.10

Hari / Tanggal : Senin, 20 September 2021

Tema /Sub tema : Binatang/Binatang Berkaki 4 (Mengenal Binatang Berkaki 4)

Model Pembelajaran : Kelompok

Pembelajaran : Pembelajaran Luring/Tatap muka

KD yang dicapai :

Nilai Agama dan Moral


1. 2
Anak Terbiasa menyebut nama Tuhan sebagai pencipta

Sosial Emosional
2.5
Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap percaya diri

Bahasa
3.11
Memahami bahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbaldan non verbal)
4.11
Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)

Kognitif
3.6
Anak menegenal suara- suara binatang
4.6
Anak Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai benda di lingkungannya berdasarkan ukuran, sifat, suara,
tekstur, fungsi, dan ciri-ciri lainnya

Fisik Motorik
2.1
Memiliki perilaku yang mencerminkan hidup sehat
2.1.1 Terbiasa makan makanan yang bergizi seimang
2.1.2 Terbiasa memelihara kebersihan diri dan lingkungan
4.3
Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus
4.3.1 Mengenal anggota tubuh dan fungsinya
4.3.2 Melakukan berbagai Gerakan terkoordinasi secara terkontrol, seimbang dan lincah

Seni
3 .15
Anak mengenal dan menghasilkan berbagai karya dan aktivitas seni
4 .15
Anak membuat karya seni sesuai kreativitasnya

Materi Pembelajaran :
• Mengenal binatang berkaki 4 yang hidup di darat
• Ciri- ciri binatang berkaki 4
• Menirukan gerak binatang sesuai contoh dan gambar

Materi pembiasaan :
• Berdo’a akan dan sesudah belajar
• Cuci tangan sebelum dan sesudah kegiatan
• Tanggung jawab membereskan mainan setelah digunakan

Strategi Pembelajaran
Berpusat pada anak dengan menggunakan pendekatan SAINTIFIK (Mengamati, menanya, mengumpulkan
informasi, menalar dan mengkomunikasikan), TPACK, HOTS, dan 4C (communication, collaboration, critical
thinking, and creativity)

Metode Pembelajaran :
• Bercakap-cakap / Tanya Jawab
• Demonstrasi
• Unjuk kerja
• Proyek

Media dan Sumber Belajar :


• Media : Handphone, Sound system, Laptop
• Sumber Belajar : Internet, dan Youtube (suara binatang berkaki 4)
• Alat dan Bahan :
❖ Hoola hop
❖ Meja
❖ Tali rafia
❖ Kapur tulis
❖ Gambar bianatang berkaki 4

Kegiatan Pembelajaran :
Kegiatan Pembuka (10 menit)
• Penerapan SOP pembukaan

• Berdiskusi tentang binatang berkaki 4

• Menirukan suara – suara binatang


• Mengenalkan kegiatan dan aturan yang digunakan bermain

Inti (60 menit)


• Anak menyimak video yang ditayangkan ibu guru tentang binatang berkaki 4
• Anak Membedakan binatang berkaki 4 yang makan rumput dan daging
• Anak Menanya: Tanya jawab tentang siapa yang menciptakan binatang berkaki 4? Apa binatang yang
makan rumput ? Apa binatang yang makan daging ?
• Anak Mengumpulkan informasi: anak mengetahui dari cara menirukan gerak binatang berkaki 4 yang
makan rumput dan daging.
• Anak Menalar anak-anak diberi kebebasan menalar/brerkreasi untuk menirukan gerakan binatang
berkaki 4sesuai zona gambar binatang yang sudah disediakan guru beserta jenis makanannya.
• Anak Mengkomunikasikan melalui kegiatan berikut
Kegiatan 1 : Menirukan suara binatang berkaki 4
Kegiatan 2 : Membedakan binatang berkaki 4 sesuai jenis makanannya melalui menirukan gerakan
Kegiatan 3 : Mengelompokkan binatang berkaki 4 yang makan rumput dan daging
• Anak membereskan permainan Bersama dengan bernyanyi beres- beres

Istirahat ( 10 menit )
• Anak mengantri Cuci tangan sebelum makan
• Anak doa sebelum
• Anak memakan bekal,
• Anak berdo’a sesudah makan
• Anak mencuci tangan sesudah makan
• Anak bermain diluar

Penutup (10 menit)


• Menanyakan perasaannya selama hari ini
• Berdiskusi kegiatan apa saja yang sudah dimainkannya hari ini, mainan apa yang paling disukai
• Bercerita pendek yang berisi pesan-pesan
• Menginformasikan kegiatan untuk besuk
• Penerapan SOP penutupan

Penilaian KBM

ASPEK INDIKATOR TEKNIK


KEDAPATAN PENILAIAN
Nilai Agama dan 1. 2
Moral Anak Terbiasa menyebut nama Tuhan sebagai pencipta Observasi

Sosial Emosional 2.5


Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap percaya diri Observasi
Fisik Motorik 2.1
Memiliki perilaku yang mencerminkan hidup sehat Unjuk kerja
2.1.1 Terbiasa makan makanan yang bergizi seimang
2.1.2 Terbiasa memelihara kebersihan diri dan lingkungan
4.3
Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik
kasar dan halus
4.3.1 Mengenal anggota tubuh dan fungsinya
4.3.2 Melakukan berbagai Gerakan terkoordinasi secara
terkontrol, seimbang dan lincah

Kognitif 3.6
Anak menegenal suara- suara binatang
Penugasan
4.6
Anak Mengenal benda dengan mengelompokkan berbagai
benda di lingkungannya berdasarkan ukuran, sifat, suara,
tekstur, fungsi, dan ciri-ciri lainnya

Bahasa 3.11
Memahami bahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara Unjuk Kerja
verbaldan non verbal)
4.11
Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif
(mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)

Seni 3 .15 Hasil Karya


Anak mengenal dan menghasilkan berbagai karya dan
aktivitas seni
4 .15
Anak membuat karya seni sesuai kreativitasnya

Penilaian Perkembangan Anak

ASPEK INDIKATOR
Skala Perkembangan
KEDAPATAN BSB BSH MB BB
Nilai Agama dan 1. 2
Moral Anak Terbiasa menyebut nama Tuhan
sebagai pencipta
Sosial Emosional 2.5
Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap
percaya diri

Fisik Motorik 2.1


Memiliki perilaku yang mencerminkan hidup
sehat
2.1.1 Terbiasa makan makanan yang bergizi
seimbang

2.1.2 Terbiasa memelihara kebersihan diri


dan lingkungan

4.3
Menggunakan anggota tubuh untuk
pengembangan motorik kasar dan halus
4.3.1 Mengenal anggota tubuh dan fungsinya
4.3.2 Melakukan berbagai Gerakan
terkoordinasi secara terkontrol, seimbang
dan lincah

Kognitif 3.6
Anak menegenal suara- suara binatang
4.6
Anak Mengenal benda dengan
mengelompokkan berbagai benda di
lingkungannya berdasarkan ukuran, sifat,
suara, tekstur, fungsi, dan ciri-ciri lainnya

Bahasa 3.11
Memahami bahasa ekspresif
(mengungkapkan bahasa secara verbaldan
non verbal)
4.11
Menunjukkan kemampuan berbahasa
ekspresif (mengungkapkan bahasa secara
verbal dan non verbal)

Seni 3 .15
Anak mengenal dan menghasilkan berbagai
karya dan aktivitas seni
4 .15
Anak membuat karya seni sesuai
kreativitasnya

Mengetahui, Blitar, 26 April 2022


Kepala TK Siwi Peni Praktikan,

( Atik Semiati, S.Pd.AUD ) ( Happy Hermaya Sari )


CATATAN ANEKDOT
TK SIWI PENI WLINGI

Semester / Bulan / Minggu ke : I / September/ 3


Kelompok /Usia : B /5-6 Tahun
Waktu : 07.30-09.10
Hari / Tanggal : Senin, 20 September 2021
Tema /Sub tema : Binatang/Binatang Berkaki 4 (Mengenal Binatang Berkaki 4)
Catatan KD/ Indikator dan
Gambar/ Foto
Nama Anak Peristiwa/ Capaian Keterangan
Aktivitas Anak
Perilaku Perkembangan

Mengetahui, Blitar, 26 April 2022


Kepala TK Siwi Peni Praktikan,

( Atik Semiati, S.Pd.AUD ) ( Happy Hermaya Sari )


HASIL KARYA ANAK
TK SIWI PENI WLINGI

Semester / Bulan / Minggu ke : I / September/ 3

Kelompok /Usia : B /5-6 Tahun

Waktu : 07.30-09.10

Hari / Tanggal : Senin, 20 September 2021

Tema /Sub tema : Binatang/Binatang Berkaki 4 (Mengenal Binatang Berkaki 4)

KD/ Indikator dan


Gambar/ Foto Hasil Hasil
Nama Anak Capaian Keterangan
Karya Anak Pengamatan
Perkembangan

Mengetahui, Blitar, 26 April 2022


Kepala TK Siwi Peni Praktikan,

( Atik Semiati, S.Pd.AUD ) ( Happy Hermaya Sari )


Surat Pernyataan Kesediaan
Supervisor Program S1 PGPAUD

Kepada
Kepala UPBJJ UT MALANG

Yang bertanda tangan di bawah ini, menerangkan bahwa:


Nama : Atik Semiati
NIP :-
Nama Sekolah : TK Siwi Peni Wlingi
Alamat Sekolah : JL. Mastrip Nomor 41 Wlingi
Telepon Rumah : 083847079471
Telepon Kantor : 083847079471
Handphone (Hp) : 083847079471
Alamat email (selain yahoo): atiksemiati@gmail.com

Menyatakan bersedia menjadi Supervisor kegiatan Praktik pada Program S1 PGPAUD-UT Layanan
SIPAS NonTTM bagi mahasiswa atas nama:
Nama : Happy Hermaya Sari
NIM : 858829726
Program Studi : S1 PGPAUD BI
Telepon : 085648986775
Alamat email (selain yahoo): pokjargarum2021happyhermaya@gmail.com

Demikian agar surat pernyataan ini dapat digunakan sebagaimana mestinya.


Blitar, 26 April 2022

Supervisor

Atik Semiati, S.Pd.AUD

Nomor HP 083 847 079 471

Anda mungkin juga menyukai