Anda di halaman 1dari 2

Tulisan chat pakai bahasa walikan.

“Halo sam, Umak ndek ndi sam?”


“Hamur, enek opo sam?”.
“Umak enek ojir a sam? Ayas butuh ilakes”

APAKAH KAMU TAHU CHATTINGAN KARDI


MEMAKAI BAHASA APA?. YA/ BUAT KALIAN
ORANG MALANG MUNGKIN TIDAK ASING
DENGAN BAHASA YANG DIPAKAI OLEH
KARDI DAN BANDI/ NAMUN BAGI KALIAN
YANG BELUM TAU/ BAHASA ITU
MERUPAKAN BAHASA JAWA MALANGAN
ATAU OSOB KIWALAN//

BAHASA WALIKAN MALANGAN


MERUPAKAN BAHASA JAWA YANG
PENGUCAPANNYA DIBALIK/DIALEK INI
SERING DIGUNAKAN OLEH KALANGAN
MUDA MAUPUN TUA DI MALANG/ SELAIN
SEBAGAI ALAT KOMUNIKASI/ BAHASA
WALIKAN MALANGAN SUDAH MENJADI
IDENTITAS BAGI ORANG MALANG/

BAHASA WALIKAN INI TIDAK MUNCUL


BEGITU SAJA AKAN TETAPI MEMILIKI
SEJARAH YANG PANJANG/

- SEJARAH AWAL MULA BAHASA


WALIKAN MALANG
AWAL MULA DICIPTAKAN BAHASA
WALIKAN ADALAH PADA MASA
PENJAJAHAN BELANDA/ PADA SAAT ITU
BELANDA MENGGUNAKAN MATA-MATA
YANG BERASAL DARI ORANG PRIBUMI
UNTUK MENDAPATKAN INFORMASI/
SEHINGGA MENGGUNAKAN BAHASA JAWA
ATAU BAHASA INDONESIA RENTAN BOCOR
INFORMASINYA/ MAKA DARI ITU PARA
PEJUANG YANG TERGABUNG DALAM
GERILYA RAKYAT KOTA (GKR) YANG
DIPIMPIN OLEH HAMID RUSDI MENCARI
CARA AGAR INFORMASI TIDAK BOCOR KE
TANGAN MUSUH

AKHIRNYA SUYUDI DAN WASITO MEMILIKI


IDE MEMBUAT SANDI BAHASA WALIKAN/
DENGAN BAHASA WALIKAN PARA TENTARA
GRK BISA MENGETAHUI MANA KAWAN
DAN MANA LAWAN/
DENGAN MENGGUNAKAN TELIK SANDI
WALIKAN INI PARA PEJUANG BERHASIL
MENJALANKAN

NAMUN PADA SEPTEMBER 1949 SUYUDI


RAHARNO GUGUR DISERGAP OLEH MILITER
BELANDA/ JUGA WASITO GUGUR DALAM
PERTEMPURAN DI WILAYAH GONDANGAN
SEKARANG DAERAH PANDANWANGI
KEDUANYA DIMAKAMKAN TAMAN MAKAM
PAHLAWAN SUROPATI JALAN VETERAN
MALANG

SEBAGAI PENGHORMATAN TERHADAP


PARA PEJUANG TERDAHULU BAHASA
WALIKAN SEKARANG MASIH BANYAK
DIGUNAKAN OLEH WARGA MALANG/ DAN
JUGA SEKARANG SUDAH MENJADI
IDENTITAS WARGA MALANG

SEJATINYA BAHASA WALIKAN TIDAK HANYA


ADA DI MALANG SAJA/ AKAN TETAPI JUGA
ADA DI SEMARANG DAN JUGA JOGJA/
NAMUN TERDAPAT PERBEDAAN BAHASA
WALIKAN/ BAHASA WALIKAN MALANGAN
TIDAK MEMILIKI ATURAN BAKU DALAM
PENGGUNAANYA/ TIDAK HANYA DARI
BAHASA JAWA NAMUN JUGA BAHASA
INDONESIA ATAU ARAB/ SEPERTI KATA
EBES MERUPAKAN KEBALIKAN DARI
BAHASA ARAB SEBEH/ AYAS MERUPAKAN
KEBALIKAN DARI SAYA YANG MERUPAKAN
BAHASA INDONESIA/

DENGAN MENGETAHUI SEJARAH BAHASA


WALIKAN KITA MENJADI TAHU BAHWA
BAHASA MEMILIKI PERAN VITAL TIDAK
HANYA DALAM KOMUNIKASI NAMUN JUGA
DALAM MENYUSUN STRATEGI.

https://kumparan.com/tugumalang/suyudi-dan-wasito-gerilyawan-dari-malang-pencipta-
bahasa-walikan-1v2c9cP1GT3/4

Anda mungkin juga menyukai