Anda di halaman 1dari 8

Teknik Las Busur Manual

Arif Nur Arifin


Materi :
 Pengenalan tentang las busur manual
○ PeralatanLas Busur Manual
○ Peralatan Bantu Las Busur Manual
○ K3 las Busur Manual
Apakah Itu Pengelasan ????
Pengelasan (welding) adalah Las Busur Manual Istilah dari
salah salah satu teknik SMAW (Shieled Metal Arc
penyambungan logam dengan Welding) atau pengelasan busur
listrik elektroda terbungkus. Proses
cara mencairkan sebagian
SMAW juga dikenal dengan istilah
logam induk dan logam pengisi
proses MMAW (Manual Metal Arc
dengan atau tanpa tekanan dan
Welding). Dalam pengelasan ini,
dengan atau tanpa logam logam induk mengalami pencairan
penambah dan menghasilkan akibat pemanasan dari busur listrik
sambungan yang continue. yang timbul antara ujung elektroda
dan permukaan benda kerja.
Karena adanya kontak antara ujung elektroda dan material
dasar sehingga terjadi hubungan pendek, saat terjadi
hubungan pendek tersebut tukang las (welder) harus menarik
elektroda sehingga terbentuk busur listrik yaitu lompatan ion
yang menimbulkan panas.
Panas yang dihasilkan dari lompatan ion listrik ini besarnya
dapat mencapai 4000 derajat C sampai 4500 derajat C,
Dengan adanya pencairan ini maka kampuh pada las-lasan
akan terisi oleh cairan logam dari elektroda dan logam induk
yang mencair secara bersamaan. Elektroda sendiri
merupakan kawat/logam yang terbungkus fluks. Fluks pada
elektroda berfungsi sebagai pemantap busur dan juga
sebagai sumber terak (slag) yang akan melindungi hasil las
yang baru dari kontaminasi udara luar.
Peralatan Utama Las Busur Manual
Untuk dapat mengelas dengan proses SMAW diperlukan baberapa peralatan :

Mesin Las

Pemegang Elektroda

Meja Las

Klem Massa

Elektroda SMAW
Peralatan Las Bantu Busur Manual
Sikat Baja

Tang Kombinasi / Penjepit

Palu Terak
Peralatan K3 Las Busur Manual

Anda mungkin juga menyukai