Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN BONDOWOSO

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 7 BONDOWOSO
Jl. Diponegoro No. 121  (0332) 421411 Email.
smpn7.bondowoso@yahoo.com
KECAMATAN BONDOWOSO
BONDOWOSO

KEPUTUSAN

KEPALA SMP NEGERI 7 BONDOWOSO

Nomor  :429/178.a/430.9.9.25.003/2020

TENTANG

PEMBENTUKAN PANITIA PROGRAM IN HOUSE TRAINING


PEMBUATAN SOAL MENGGUNAKAN APLIKASI GOOGLE FORM
SMP NEGERI 7 BONDOWOSO
TAHUN 2020

KEPALA SMP NEGERI 7 BONDOWOSO

Menimbang    :    Bahwa dalam rangka kelancaran pelaksanaan kegiatan In House


Training (IHT) Pembuatan Soal Menggunakan Aplikasi Google
Form di SMP Negeri 7 Bondowoso Tahun 2020, perlu di
bentuk Panitia Pelaksana Kegiatan yang dituangkan dalam Surat
Keputusan Kepala Sekolah.

Mengigat  :
a. Undang-undang Nomor 20 tahun 2003, tentang Sistem
Pendidikan Nasional;Peraturan Pemerintah Republik Indonesia
No. 13 tahun 2015 Perubahan Kedua Atas Peraturan Pemerintah
Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan;
b. Undang-undang RI Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan
Dosen
c. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan
d. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI No 3
tahun 2020 tentang Pecegahan Covid -19 pada Satuan
Pendidikan;
e. Surat Mendikbud No 3692/MPK.A/HK/2020 tanggal 17 Maret
2020 perihal pembelajaran secara daring dan bekerja dari rumah
dalam rangka pencegahan covid -19;
f. Surat Mendikbud No 4 tahun 2020 tentang pelaksanaan
pendidikan dalam masa darurat peneybaran Covid -19.

MEMUTUSKAN

Menetapkan:   

Pertama :    Membentuk Panitia Pelaksanaan Kegiatan In House Training


(IHT) di SMP Negeri 7 Bondowoso Tahun 2020 (lampiran 1)
Kedua : Panitia Pelaksana Kegiatan In House Training (IHT) SMP
Negeri 7 Bondowoso Tahun 2020, bertugas dan bertanggung
jawab atas kelancaran pelaksanaan kegiatan dari awal sampai
akhir, dan setelah melaksanakan tugasnya wajib
melaporkannya kepada Kepala Sekolah (lampiran 2)
Ketiga : Menentukan narasumber/ pemateri Pelaksana Kegiatan In
House Training (IHT) SMP Negeri 7 Bondowoso Tahun 2020
(lampiran 3)
Keempat : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan
apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan, maka akan
diperbaiki sebagaimana mestinya.
 

  

Ditetapkan di         :  Bondowoso


Pada tanggal         :  17 Oktober  2020
                                         
KEPALA SEKOLAH 

Jumadi, S.Pd., M.M.Pd.


NIP. 19660419 198903 1 009
Lampiran  I  :   Surat Keputusan Kepala SMP Negeri
7 Bondowoso
Nomor          :  429/178.a/430.9.9.25.003/2020
Tanggal      : 17 Oktober 2020

SUSUNAN PANITIA IN HOUSE TRAINING (IHT)


PEMBUATAN SOAL MENGGUNAKAN APLIKASI GOOGLE FORM
SMP NEGERI BONDOWOSO
TAHUN 2020

Pangkat, Jabatan Dalam Jabatan Dalam


No NAMA
Gol. Ruang Dinas Kepanitiaan

Penanggung
1 Jumadi, S.Pd. M.M.Pd. Pembina Tk.I, IV/b Kepala Sekolah
Jawab

Daufir Nurul A, S.Ag Guru


2 Ketua
Penata Tk.I, III/d Waka.
Kesiswaan
Mimik Sudarmiati, S.Pd Guru/ Ur.
3 Pembina Tk.I, IV/b Sekretaris
Kurikulum

Guru/
4 Sunarsih, S.Pd. Pembina, IV/a Bendahara
Bendahara BOS

Hery Siswantyo, S.Pd. Guru/ Ur.


5 Pembina, IV/a Sie. Perlengkapan
Sarpras

6 Sri Tri Hardani, S.Pd. Guru Sie. Konsumsi


Pembina, IV/a

7 Samsul Arifin - TU Sie. Dokumentasi

Bondowoso, 17 Oktober 2020


Kepala SMP Negeri 7 Bondowoso

Jumadi, S.Pd., M.Pd.


NIP. 19660419 198903 1 009
Lampiran  II  :   Surat Keputusan Kepala SMP Negeri
7 Bondowoso
Nomor          :  429/178.a/430.9.9.25.003/2020
Tanggal      : 17 Oktober 2020

URAIAN  TUGAS IN HOUSE TRAINING (IHT)


PEMBUATAN SOAL MENGGUNAKAN APLIKASI GOOGLE FORM
SMP NEGERI BONDOWOSO
TAHUN 2020

No NAMA JABATAN TANDA TANGAN

a.  Bertanggungjawab Pelaksanaan
Kegiatan IHT SMPN 7 Bondowoso
Penanggung Tahun 2020.
1 Jumadi, S.Pd. M.M.Pd.
Jawab

Koordinator Kegiatan.

a. Merencanakan, melaksanakan dan


mengevaluasi kegiatan IHT
b.
2 Ketua c. BersamaBendahara Menyusun
Daufir Nurul A, S.Ag Anggaran Biaya
d.
c.   Melaporkan secara tertulis dan lisan
tentang pelaksanaan IHT
a.   Membantu Ketua dalam tugas-tugas
Ketua
b.   
Membuat undangan untuk narasumber
3 Mimik Sudarmiati, S.Pd Sekretaris dan peserta IHT

c.   Menyiapkan segala keperluan dalam


pelaksanaan kegiatan

d.   Membuat laporan pelaksanaan IHT  


a. Bersama ketua membuat rencana
anggaran biaya
b.
c. Mendistribusikan anggaran sesuai
4 Sunarsih, S.Pd. Bendahara dengan rencana kegiatan
d.
c.   Membuat laporan keuangan, bukti
pelaksanaan riil anggaran

d.   Menyiapkan Konsumsi untuk kegiatan


5 Hery Siswantyo, S.Pd. Sie. Menyiapkan, menata, membersihkan
Perlengkapan tempat untuk pelaksanaan kegiatan,
dari awal pelaksanaan sampai pada
No NAMA JABATAN TANDA TANGAN

akhir kegiatan

Sie. Membantu menyiapkan konsumsi


6 Sri Tri Hardani, S.Pd.
Konsumsi untuk kegiatan

Sie.
7 Samsul Arifin Dokumentasi kegiatan IHT
Dokumentasi

Bondowoso, 17 Oktober 2020


Kepala SMP Negeri 7 Bondowoso

Jumadi, S.Pd., M.Pd.


NIP. 19660419 198903 1 009
Lampiran III :   Surat Keputusan Kepala SMP Negeri
7 Bondowoso
Nomor          :  429/178.a/430.9.9.25.003/2020
Tanggal      : 17 Oktober 2020

NARASUMBER/ PEMATERI
KEGIATAN IN HOUSE TRAINING (IHT)
PEMBUATAN SOAL MENGGUNAKAN APLIKASI GOOGLE FORM
SMP NEGERI BONDOWOSO
TAHUN 2020

NO NAMA INSTANSI MATERI


Membuat soal pada
aplikasi Google Form
SMPN 7
1. Victor Novan Hadi Cahyono, S.Pd. (teks dan gambar)
Bondowoso

Membuat soal pada


aplikasi Google Form
SMPN 7 aplikasi equatio math
Estu Puji Handayani, S.Pd., M.Pd.
2. Bondowoso (equation editor)

Bondowoso, 17 Oktober 2020


Kepala SMP Negeri 7 Bondowoso

Jumadi, S.Pd., M.Pd.


NIP. 19660419 198903 1 009

Anda mungkin juga menyukai