Anda di halaman 1dari 7

PROGRAM KERJA

TIM PENGGERAK PKK POKJA 4 KECAMATAN KALAPANUNGGAL


TAHUN 2022

NO BIDANG NO JENIS KEGIATAN TUJUAN SASARAN MITRA KERJA JADWAL KETERANGAN

6. Pokja IV 1. Kesehatan
1. Program Unggulan : 7 Desa wilayah UPT Januari s/d Des
Gerakan Keluarga Sehat, - Meningkatkan kesadaran kerja di Kec. PUSKESMAS , 2022
Tanggap dan Tangguh Bencana keluarga untuk Kalapanunggal dan UPT DALDUK
untuk Kesehatan, melalui : pencegahan dan 1 Desa Lomba. dan OPD terkait
a. Keluarga Sehat, Tanggap penurunan stunting lainnya
dan Tangguh Bencana - Meningkatkan Kesehatan
Peduli Stunting. masyarakat Desa/
b. Keluarga Sehat, Tanggap Kelurahan dengan
dan Tangguh Bencana perubahan Perilaku Hidup
Menuju Perilaku Hidup Bersih dan Sehat Tatan
Bersih dan Sehat (PHBS) Keluaraga.
c. Keluarga Sehat, Tanggap - Mencegah dan
dan Tangguh Bencana menurunkan Angka
Peduli Kesehatan Ibu dan Kematian Ibu, bayi dan
Anak balita.

2. Program Prioritas : - Mencegah penularan 7 Desa wilayah Semua OPD


a. Gerakan Penanganan dan Covid- 19 kerja di Kec.
Pencegahan Covid-19 - Mencegah dan Kalapanunggal dan
b. Gerakan Penanganan dan menurunkan angka 1 Desa Lomba.
Penurunan Stunting stunting

3. Program Berkelanjutan : - Meningkatkan Program 7 Desa wilayah UPT


a. Menggerakkan Keluarga Perilaku Hidup Bersih dan kerja di Kec. PUSKESMAS dan
dalam Perilaku Hidup Bersih Sehat tatanan Keluarga. Kalapanunggal dan OPD terkait
dan Sehat - Meningkatkan 1 Desa Lomba.
b. Pembinaan peran serta pengetahuan dan peran
masyarakat dalam upaya serta masyarakat dalam
penurunan Angka Kematian upaya penurunan AKI dan
Ibu, Bayi dan Balita (AKI/ AKB.
AKB) - Meningkatkan
c. Pembinaan Keluarga yang pemahamahan masyarakat
sadar gizi (Kadarzi) tentang Kadarzi.
d. Pembinaan dan Sosialisasi - Meningkatkan
Pencegahan dan deteksi pemahaman tentang
Dini Kanker pada Deteksi Dini Kanker
Perempuan/ Kanker rahim Servik dalam rangka
e. Pembinaan Keluarga dalam menurunkan angka
rangka pelaksanaan Kanker Rahim dengan
imunisasi dan pencegahan IVA Test.
penyakit menular maupun - Meningkatkan
tidak menular pemahaman tentang
f. Pembinaan Posyandu penyakit yang dapat
Mandiri dan Multifungsi dicegah dengan imunisasi
g. Pembinaan pemanfaatan (PD3I)
Hasil Toga - Optimalisasi Peran
h. Pembinaan ke Desa dalam Posyandu dan Kecamatan dan April s/d Des
rangka persiapan lomba meningkatkan kualitas Desa Lokasi 2022
Posyandu pelayanan posyadu serta Lomba Posyandu ( Desa Palasari Girang
i. Mengikuti Lomba Posyandu kinerja kader Posyandu Sesuai Jadwal
tingkat Provinsi Jabar - Meningkatkan peran serat Prov.
masyarakat dalam
kesehatan melalui
Posyandu
- Melaksanakan
pendampingan ke Desa
dalam rangka
mempersiapkan Lomba
Posyandu tingkat Prov.
Jabar.
- Sebagai Motivasi
masyarakat Desa dalam
meningkatkan kesehatan
dasar melalui Posyandu.
- Motivasi kader dalam
meningkatkan kinerjanya
di Posyandu

4. Program Publikasi Bidang - Sebagai Motivasi Desa yang OPD terkait Hari Kesatuan
Kesehatan : masyarakat Desa dalam berprestasi Gerak PKK
a. Apresiasi kepada kader meningkatkan kesehatan
PKK, kader Dasawisma dan dasar melalui posyandu.
Masyarakat Desa yang - Motivasi kader dalam
menjadi lokasi Lomba meningkatkan kinerjanya
Posyandu tingkat Provinsi di Posyandu
Jawa Barat
b. Mengikut sertakan kader Hari Besar
PKK, kader Dasawisma dan Nasional
Masyarakat Desa dalam
memperingati Hari Besar
Nasional.

2. Kelestrian Lingkungan Hidup


(KLH)
1. Program Unggulan : - Mewujudkan Keluarga 7 Desa wilayah UPT Dalduk dan Januari s/d Des
Gerakan Keluaraga yang tanggap dan tangguh kerja di Kec. OPD terkait 2022
Sehat,Tanggap dan Tangguh terhadap bencana Rumah Kalapanunggal dan
Bencana untuk Lingkungan Tangga 1 Desa Lomba.
hidup melalui : - Mewujudkan Desa/
a. Keluarga Sehat, Tanggap Kelurahan yang tanggap
dan Tangguh Bencana Siaga dan tangguh dalam
Kebakaran Lingkungan. tatalaksana penanganan
b. Keluarga Sehat, Tanggap darurat bencana alam
dan Tangguh Bencana Alam - Meningkatkan komitmen
c. Keluarga Sehat, Tanggap masyarakat guna menjaga
dan Tangguh Bencana kelestarian
Peduli lingkungan
lingkungan
hidup mewujudkan Desa/
Kelurahan yang aman,
nyaman, bersih dan sehat
d. Sosialisasi Keluarga Sehat, - Meningkatkan Mei 2022
Tanggap dan Tangguh pemahaman masyarakat
Bencana Siaga Kebakaran terkait bencana. Siaga
Lingkungan, Bencana Alam kebakaran lingkungan,
dan Peduli Lingkungan bencana alam dan peduli
lingkungan melalui
Sosialisasi dan Simulasi
bersinergi dengan Badan
Penanggulangan Bencana
Daerah (BPBD).

2. Program Prioritas : - Meningkatkan pembinaan 7 Desa wilayah UPT Januari s/d


a. Gerakan Peduli lingkungan/ gerakan masyakarat dalam kerja di Kec. PUSKESMAS, Desember 2022
Lingkungan Bersih Sehat rangka membersihkan Kalapanunggal dan OPD terkait
b. Gerakan Pencegahan dan lingkungan dengan lainnya
Penanganan Bencana bergotongroyong
- Meningkatkan
pemahaman masyakarat
tentang pembuangan,
pemilahan dan pengolahan
sampah
- Meningkatkan
pemahaman masyarakat
tentang Pencegahan dan
Penangan Bencana
bersinergi dengan Badan
Penanggulangan Bencana
Daerah (BPBD)

3. Program Berkelanjutan : - Meningkatkan pembinaan 7 Desa wilayah UPT


a. Pembinaan Keluarga dalam gerakan masyakarat dalam kerja di Kec. PUSKESMAS ,
memelihara dan menjaga rangka membersihkan Kalapanunggal dan OPD terkait
lingkungan bersih lingkungan dengan lainnya
b. Penyuluhan dan Pembinaan bergotongroyong
Kelestarian lingkungan
hidup
- Meningkatkan
pemahaman masyakarat
tentang pembuangan,
pemilahan dan pengolahan
sampah
- Membina keluarga dalam
rangka meningkatkan
kesadaran dalam
pemanfaatan lahan kosong

4. Program Publikasi Bidang - Sebagai Motivasi kader Desa yang OPD terkait Hari Besar
Kelestarian Lingkungan Hidup : dan masyarakat Desa berprestasi Nasional.
meningkatkan kinerjanya
Mengikutsertakan kader PKK, dalam melestarikan
kader Dasawisma dan lingkungan bersih dan
Masyarakat Desa dalam Sehat
memperingati Hari Besar
Nasional.

3. Perencanaan Sehat
1. Program Unggulan : - Meningkatkan Keluarga 7 Desa wilayah UPT DALDUK Januari s/d
Gerakan Keluaraga Berencana Menuju kerja di Kec. dan OPD terkait Desember 2022
Sehat,Tanggap dan Tangguh Keluarga Sehat dan Kalapanunggal dan lainnya
Bencana untuk Perencanaan berkualitas 1 Desa Lomba.
Sehat melalui : - Meningkatkan Keluarga
a. Keluarga Sehat Tanggap yang tangguh dalam
dan Tangguh Bencana perencanaan keuangan
Menuju Keluarga Sehat sehat
Berkualitas - Meningkatkan Kesehatan
b. Keluarga Sehat Tanggap Pasangan Usia Subur
dan Tangguh Bencana (PUS)
Menuju Keuangan Sehat
c. Keluarga Sehat Tanggap
dan Tangguh Bencana
Mewujudkan Keluarga
Sehat
2. Program Prioritas : - Meningkatkan Keluarga 7 Desa wilayah Lembaga, UPT Januari s/d
a. Gerakan Perencanaan yang tangguh dalam kerja di Kec. DALDUK dan Desember 2022
Keuangan untuk Kesehatan perencanaan keuangan Kalapanunggal dan OPD terkait
b. Gerakan Perencanaan Sehat sehat 1 Desa Lomba. lainnya
Keluarga Berkualitas - Meningkatkan Keluarga
c. Sosialisasi Perencanaa Berencana Menuju
Keuangan Sehat Keluarga Sehat dan
berkualitas
- Meningkatkan
pemahaman Keluarga
yang tangguh dalam
perencanaan keuangan
sehat

3. Program Berkelanjutan : - Meningkatkan Keluarga 7 Desa wilayah UPT DALDUK Januari s/d
a. Pembinaan Keluarga dalam Berencana Menuju kerja di Kec. dan OPD terkait Desember 2022
meningkatkan Keluarga Keluarga Sehat dan Kalapanunggal dan lainnya
Menuju Keluarga berkualitas 1 Desa Lomba.
Berkualitas - Meningkatkan
b. Melakukan Pembinaan pemahaman Keluarga
tentang perencanaan yang tangguh dalam
Keuangan yang baik untuk perencanaan keuangan
kehidupan Keluarga Sehat sehat
c. Melaksanakan penyuluhan - Meningkatkan Keluarga
tentang reproduksi Sehat Berencana Menuju
d. Melaksanakan penyuluhan Keluarga Sehat dan
tentang Pendewasaan Usia berkualitas
Perkawinan - Menurunkan AKI dan
e. Melaksanakan penyuluhan AKB
tentang Penundaan Anak - Meningkatkan
Pertama pemahaman dan
f. Melaksanakan Pentuluhan Kesertaan Program KB
tentang Pentingnya MKJP menuju Keluarga
mengikuti program KB Berkualitas
MKJP
g. Pembinaan Kampung KB - Meningkatkan kualitas
hidup Keluarga dan
Masyarakat melaui
Program KKBPK yang
terintegrasi dengan sektor
pembangunan lainnya

4. Program Publikasi Bidang - Sebagai Motivasi Desa yang OPD Terkait Hari Kesatuan
Perencanaan Sehat : masyarakat Desa dalam berprestasi Gerak dan Hari
a. Apresiasi kepada kader meningkatkan kesehatan Besar Nasional
PKK, kader Dasawisma dan dasar melalui Kesrak PKK
Masyarakat Desa yang Bangga Kencana
menjadi lokasi lomba Kesehatan
Kesrak PKK Bangga - Motivasi kader dalam
Kencana Kesehatan Tingkat meningkatkan kinerjanya
Provinsi Jawa Barat
b. Mengikut sertakan kader
PKK, Kader Dasawisma dan
Masyarakat Desa dalam
memperingati Hari Besar
Nasional

5. Membuat Laporan Tahunan - Melaporkan Hasil Kegiatan tahun OPD Terkait Desember 2022
Kegiatan dan Evaluasi 2022
Kegiatan Tahun 2022

Mengetahui/ menyetujui Sukabumi, 07 Maret 2022


Ketua, Ketua Pokja IV,

Dra. Ny. Hj. YANI MARWAN, M.Pd Ny. YENI SRI WAHYUNI, SP

Anda mungkin juga menyukai