Anda di halaman 1dari 25

Pemrograman Dasar

Kontrol Seleksi

Dr. Atik Wintarti, S.Pd., M.Kom


Dr. Elly Matul Imah, S.Si., M.Kom
Riskyana Dewi Intan P, S.Si., M.Kom

2022
Kontrol Seleksi
Life is full of decisions to make
• Contoh dalam memilih makanan di
warteg atau resto
• Memilihnya berdasarkan suatu
preferensi atau kondisi tertentu
• Misal, jika suka makanan Italia, maka
yang dipilih spaghetti, jika suka
makanan Prancis yang dipilih adalah
croissant (kwroasong), atau jika suka
makanan yang simple buatnya, dipilih
telor ceplok
Kontrol Seleksi
• Kontrol Seleksi adalah proses bagaimana program
membuat suatu keputusan
• Kontrol seleksi mempunyai kaitan yang sangat erat
dengan Boolean Expression dengan nilai True
atau False.
• Jika pernyataan bernilai True maka blok akan
dieksekusi. Namun jika pernyataan bernilai False
maka blok tidak akan dieksekusi, atau
mengeksekusi serangkaian pernyataan yang
berbeda.
Boolean Expression
• Boolean Expression merupakan ekspresi yang
bernilai True atau False.
• Misalkan : "x > 5" Boolean Expression
Jawabannya : jika x =10 maka TRUE
• Boolean expression digunakan sebagai penentu
kondisi dalam kotrol seleksi.
• Dalam seleksi, jika Boolean expression bernilai
True, maka seleksi akan mengeksekusi satu bagian
dari program; jika Boolean expression bernilai
False, maka seleksi akan mengeksekusi bagian
program yang berbeda.
Boolean Expression

• Operator pada Boolean Expression: • Misalkan : x = 10


"x > 5" (Boolean Expression)
Jawabannya : TRUE
• x < 5 ??
• x <= 5 ??
• x >= 5 ??
• x == 5 ??
• x != 5 ??
Boolean Expression
• Di Python ekspresi Boolean dapat dibandingkan • Tabel kebenaran dari operasi logika and, or,
secara berantai seperti halnya pada ekspresi dan not adalah sebagai berikut:
matematika:
"0 >= x > 5”

• Ekspresi berantai tersebut dapat dipecah atau


dilakukan bracketing nilai antara dua Boolean
menggunakan operator and, or, dan not.
Operasi antara dua Boolean dari contoh di atas
menjadi:

"x <= 0 and x > 5"


Boolean Expression
Misalkan untuk x=5, maka proses menentukan nilai
kebenaran untuk x <= 0 and x > 5 adalah:

• Evaluasi menggunakan x = 5, maka


(x <= 0) and (x > 5)
Pernyataan if ..
Bentuk kontrol seleksi if : Dalam strukturnya, kontrol seleksi if terdiri dari:

if boolean_expression: • boolean_expression merupakan ekspresi yang


statement 1 dievaluasi dalam konteks Boolean, seperti yang dibahas di
statement 2 bagian Operator Logika dalam Bab sebelumnya.
. . . • statement merupakan pernyataan Python yang harus
statement n dieksekusi jika ekspresi Boolean bernilai True. Penulisan
statement harus diidentasi.
Atau

if boolean_expression: statement 1; . . .; statement n


Pernyataan if ..
Bentuk kontrol seleksi:

1. Seleksi if ..

2. Seleksi if..else..

3. Seleksi if..elif..else
1. Pernyataan if ..
Bentuk kontrol seleksi if :

if boolean_expression:
statement 1
statement 2
. . .
statement n
1. Pernyataan if ..
Bentuk kontrol seleksi if :
1. Pernyataan if ..
Contoh sederhana kode seleksi if :

Bagaimana outputnya?
1. Pernyataan if ..
Contoh sederhana kode seleksi if :

Output
2. Pernyataan if .. else
Bentuk kontrol seleksi if..else : Dalam strukturnya, kontrol seleksi if terdiri dari:

if boolean_expression 1: • boolean_expression merupakan ekspresi yang


statement 1a dievaluasi dalam konteks Boolean,
statement 1b • Statement 1 merupakan pernyataan Python yang harus
. . . dieksekusi jika ekspresi Boolean bernilai True.
statement 1n
• Statement 2 merupakan pernyataan Python yang harus
else boolean_expression 2: dieksekusi jika ekspresi Boolean bernilai False.
statement 2a
statement 2b
. . .
statement 2n

Atau
if boolean_expression: statement 1a; . . .; statement 1n
else boolean_expression: statement 2a; . . .; statement 2n
2. Pernyataan if .. else

Bagaimana outputnya?
2. Pernyataan if .. else
Simple password checker

Buatlah suatu program sederhana dengan conditionals, yang meminta


password dari user.

Jika passwordnya benar akan mencetak ”Password benar :)" dan


jika salah akan mencetak ”Password salah :("
Simple password checker
Simple password checker

Output Program :
3. Pernyataan if .. elif..else..
Bentuk kontrol seleksi if..elif..else :

if boolean_expression 1: if boolean_expression 1: statement 1a; . . .; statement 1n


statement 1a elif boolean_expression 2: statement 2a; . . .; statement 2n
statement 1b elif boolean_expression 3: statement 3a; . . .; statement 3n
. . . else boolean_expression 4: statement 4a; . . .; statement 4n
statement 1n

elif boolean_expression 2:
statement 2a
statement 2b • Struktur klausa if-elif-else memiliki lebih dari satu
. . . boolean_expression, sehingga interpreter akan
statement 2n mengevaluasi setiap Boolean_expression secara
elif boolean_expression 3:
statement 3a bergantian dan mengeksekusi statement yang sesuai dengan
statement 3b yang hasil evaluasi ekspresi yang pertama kali dinilai True.
. . . Jika tidak ada ekspresi yang benar, maka statement pada
statement 3n
else boolean_expression 4: blok klausa else lah yang akan dieksekusi.
statement 4a
statement 4b
. . .
statement 4n
3. Pernyataan if .. else
Bagaimana outputnya?
3. Pernyataan if .. else
Output Program :
Pernyataan seleksi if .. Else bertingkat

suka_pedas = input("Suka pedas (Y/T)? ")


tanggal_tua = input("Tanggal tua (Y/T)? ")

if suka_pedas == "Y":
if tanggal_tua == "Y":
print("Rekomendasi menu: Nasi sambal")
else:
print("Rekomendasi menu: Nasi rica-rica iga sapi")
else:
if tanggal_tua == "Y":
print("Rekomendasi menu: Nasi kecap")
else:
print("Rekomendasi menu: Nasi ayam kecap")
Pernyataan seleksi if .. Else bertingkat
Output Program :
suka_pedas = input("Suka pedas (Y/T)? ")
tanggal_tua = input("Tanggal tua (Y/T)? ")

if suka_pedas == "Y":
if tanggal_tua == "Y":
print("Rekomendasi menu: Nasi sambal")
else:
print("Rekomendasi menu: Nasi rica-rica iga sapi")
else:
if tanggal_tua == "Y":
print("Rekomendasi menu: Nasi kecap")
else:
print("Rekomendasi menu: Nasi ayam kecap")
Thanks
and keep practicing!

Anda mungkin juga menyukai