Anda di halaman 1dari 1

Profitabilitas adalah hasil akhir dari sejumlah kebijakan dan keputusan yang

oleh perusahaan. Menurut sustrisno (2009:16) “profitabilitas adalah


kemampuan perusahaan dalam menghasilkan keuntungan dengan semua
modal yang bekerja di dalamnya.”
Cara menjaga ketersediaan sumber daya bagi gengerasi yang akan datang,
yaitu:

Sebutkan kemampuan dan keahlian yang dimiliki oleh manager


KEMAMPUAN:
1. memiliki jiwa pemimpin
2. mampu berkomunikasi dengan baik
3. strategi pemasaran yang ampuh
4. mampu mengelola keuangan dengan baik
5. kemampuan manajerial sumber daya manusia (sdm)
KEAHLIAN:
1. Keahlian konseptual, ini mrpkn jenis keterampilan yang wajib dikuasai
oleh manajemen level atas, seperti presiden direktur. Keahlian
konseptual berhubungan dengan kecakapan seseorang untuk melihat
hal2 besar dalam menjalankan perusahaan.
2. Keahlian interpersonal, ini mrpkn jenis keahlian manajemen yang perlu
dimiliki semua level manajemen, dan wajib bagi manajemen level tengah
semacam branch manager. Keahlian interpersonal berkaitan dengan
kecakapan dalam berinteraksi dengan orang lain dan berkomunikasi
secara efektif. Hal ini termasuk memberikan saran, intstruksi, dan
umpan balik, serta mendengarkan masukan, pendapat, dan keluhan dari
karyawan.
3. Keahlian teknis, ini wajib dikuasai oleh manajer level bawah, seperti
kepala seksi, dan manajer kantor. Keahlian teknis berhubungan dengan
hal2 yang sifatnya operasional berhubungan dengan pelaksanaan
pekerjaan.

Anda mungkin juga menyukai