Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA SISWA PRAKTIKUM TAHUN 2011

Mata Pelajaran Judul : Fisika : Pembiasan pada lensa

I. Tujuan Menentukan jarak fokus II. Alat dan bahan 1. Lensa cembung 2. Lilin 3. Korek api 4. Layar 5. Rel presisi dan dudukan geser III. Langkah percobaan 1. Susunlah peralatan seperti pada gambar

2. Letakkan benda pada jarak 20 cm dari lensa 3. Geser-geserlah layar sehingga didapatkan bayangan yang jelas 4. Ukurlah jarak benda dari lensa dan jarak dari lensa (s dan s) 5. Ulangi langkah 1..4 dengan mengubah letak benda Catatlah hasil pengukuran anda dalam table IV. Hasil Pengamatan No. 1 2 3 4 5 S 20 10 15 17 12 S1 20 7 8 14 9 1/S 1/20 1/10 1/15 1/17 1/12 1/S1 1/20 1/7 1/8 1/14 1/9 1/S + 1/S1 1/20 17/70 23/90 31/238 7/36 Sifat Bayangan

V. Pertanyaan 1. Lukislah grafik yang menyatakan hubungan antara 1/S dan 1/S

1/s

1/s

2. Grafik memotong sumbu vertical pada titik A dimana nilai 1/S = .. dan 1/S =....... 3. Berdasarkan hasil no.2, tentukan 1/S + 1/S 4. Bandingkan tabel kolom terakhir (1/S+1/S) dengan hasil no. 3, bagaimana komentar anda? 5. Tentukan jarak focus lensa! 6. Bagaimana kesimpulan anda mengenai hubungan antara 1/S + 1/S dengan 1/f VI. Kesimpulan VII. Penerapan dalam kejadian sehari-hari -Kacamata -Lensa kontak

Anda mungkin juga menyukai