Anda di halaman 1dari 4

Mataram, 14 November 2021

Kepada Yth
HRD PT Bank Muamalat, Tbk
Cabang Mataram
Di Tempat

Hal : Lamaran Pekerjaan

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh


Dengan hormat
Yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : Ismawati, A.Md.Gz

Tempat/Tanggal Lahir : Lelede, 02 Oktober 2000

Usia : 21 Tahun

Pendidikan Terakhir : Diploma 3 Gizi

IPK : 3,39

Alamat : Jl. Wisata Lelede, Kec. Kediri, Kab. Lombok Barat

Telepon/Wa : 085857848168

Sehubung dengan adanya lowongan pekerjaan di PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk.
Cabang mataram bagian Mulia Teller maka saya bermaksud mengajukan lamaran pekerjaan.

Saya memiliki motivasi untuk bekerja keras, menyukai interaksi serta bersosialisasi,
kemauan untuk belajar dan memperbaiki diri, bertanggung jawab dan mampu bekerja dengan
tim maupun personal. Saya akan bekerja keras dengan sungguh-sungguh baik dalam satu tim
maupun perseorangan. Sehingga dapat mempertahankan dan meningkatkan kualitas
pelayanan yang terbaik di Bank Muamalat.

Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan beberapa berkas sebagai berikut :

1. Curriculum vitae (CV) 1 lembar


2. Surat Keterangan Lulus 1 lembar
3. Sertifikat kompetensi 1 lembar
4. Foto KTP
5. Foto terbaru 4x6

Besar harapan saya agar bapak/ibu berkenan memanggil saya untuk wawancara agar saya
dapat mendiskripsikan diri saya dan keahlian yang saya miliki secaya langsung. Atas
perhatiannya saya ucapkan terimakasih. Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Hormat Saya

Ismawati, A.Md.Gz

Anda mungkin juga menyukai