Anda di halaman 1dari 1

ULANGAN HARIAN FARMAKOLOGI XII

KODE A

1. Bronkodilator adalah....
2. Sebutkan 2 obat golongan β adrenergik...
3. Sebutkan 2 obat antihistamin asma...
4. Sebutkan 2 obat ekspektoran untuk asma...
5. Bronkitis kronis adalah...
6. Faktor utama penyebab asma...
7. Sebutkan 2 obat batuk yang bersifat adiktif...
8. Termasuk obat batuk golongan apakah...
a. Kreosot
b. Amonium klorid
c. Kodein
d. Bromheksin
9. Sebutkan gejala rhinitis alergi....
10. Bagaimana mekanisme kerja dari dekongestan...

ULANGAN HARIAN FARMAKOLOGI XII

KODE B

1. Asthma bronkiale adalah....


2. Sebutkan 2 obat golongan xantin...
3. Sebutkan 2 obat anti inflamasi asma...
4. Sebutkan 2 obat mukolitik untuk asma...
5. Enfisema paru adalah...
6. Faktor utama penyebab PPOK...
7. Sebutkan 2 obat batuk sentral yang bersifat non adiktif...
8. Termasuk obat batuk golongan apakah...
a. Ipecacuanhae Radix
b. Kalium Iodida
c. Dekstrometorfan
d. Ambroksol
9. Rhinitis alergi adalah...
10. Sebutkan obat-obat yang termasuk dekongestan

Anda mungkin juga menyukai