Anda di halaman 1dari 1

UTS

GETARAN MEKANIS
(Seluruh Tingkat 3)
Teknik Mesin UNP Kediri
Sifat : Open book

1. Jelaskan apa yang anda ketahui tentang


a) Getaran bebas dan getaran paksa
b) SDOF, DDOF

2. Jika diketahui persamaan posisi suatu sistem :

x = A cos ωt + B sin ωt

Tentukan :

a. Persamaan kecepatan dan percepatan sistem dengan menggunakan persamaan


differensial gerak.
b. Frekuensi pribadi sistem.

3. Suatu sistem bergetar, terdiri dari berat m = 20 Kg dan kekakuan pegas K = 720 N/m,
dipengaruhi redaman liat (viscous damped) sehingga dua amplitudo puncak secara
berurutan adalah 0,9 sampai 0,7. Tentukan :
a. Frekuensi natural dari sistem tak teredam
b. Pengurangan logaritmis (logarithmic decrement)
c. Rasio redaman (damping ratio)
d. Koefisien redaman
e. Frekuensi natural teredam

Anda mungkin juga menyukai