Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL

SMP KOTA PADANG


TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Sekolah : SMP
Mata Pelajaran : IPS
Kelas / Semester : IX / I
Hari/Tanggal :
Waktu :

PETUNJUK UMUM
1. Tuliskan terlebih dahulu nama, nomor ujian pada lembaran yang disediakan.
2. Periksa dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum Anda menjawabnya.
3. Dahulukan menjawab soal-soal yang Anda anggap mudah.
4. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan pada pengawas.
5. Apabila ada jawaban yang dianggap salah dan Anda ingin memperbaikinya, hapuslah
sebersih mungkin dan hitamkanlah kembali yang Anda anggap benar.
Contoh
:

PETUNJUK KHUSUS
Pilihlah jawaban yang paling tepat dan hitamkan pada lembar jawabanmu

1. Posisi geografis Benua Asia adalah …. B. Gurun Gobi D. Gurun Sahara


A. terletak diantara benua Eropa dan Benua 4. Secara Astronomis Benua Afrika terletak pada
Australia dan di antara Samudera Pasifik, 380 LU – 350 LS dan 170 BB – 510 BT.
Hindia dan Arktik Berdasarkan posisi garis lintang maka iklim
B. terletak diantara Benua Amerika dan Benua yang tidak ada di benua Afrika adalah ….
Australia dan di antara Samudera Hindia A. iklim gurun C. iklim subtropis
dan Pasifik B. iklim dingin D. iklim mediterania
C. terletak diantara Benua Eropa dan Afrika 5. Salah satu karakteristik Benua Eropa adalah
serta diantara Samudera Pasifik dan Arktik, ….
Atlantik A. merupakan benua yang terluas di dunia
D. terletak diantara Benua Eropa dan Afrika B. memilki gunung api aktif yang tertinggi di
serta di antara Samudera Hindia,Atlantik dunia
dan Artik C. memiliki sungai yang alirannya terpanjang
2. Perhatikan tabel berikut! di dunia
Kawasan Benua Asia Negara Di Asia D. mayoritas penduduknya tinggal di daerah
(A) (B) perkotaan
1. Asia Tenggara 1.India, Pakistan, Nepal
6. Benua Eropa dilalui oleh garis bujur 00 sebagai
2. Asia Timur 2.Irak, Iran, Afganistan
3. Asia Selatan 3.Cina, Jepang, Taiwan awal perhitungan waktu dunia. Negara di Eropa
4. Asia Barat 4.Laos, Kamboja, yang menjadi patokan awal perhitungan waktu
Thailand tersebut adalah ….
Berdasarkan data di atas pasangan yang cocok A. Italia C. Belanda
antara kawasan Benua Asia dengan Negara di B. Inggris D. Perancis
Asia adalah …. 7. Benua Amerika dijuluki dengan nama Benua
A. A1 dengan B2 C. A3 dengan B4 merah karena ….
B. A2 dengan B3 D. A4 dengan B1 A. warna kulit orang Amerika merah
3. Salah satu karakteristik Benua Afrika adalah B. suku bangsa Indian berambut merah
memiliki wilayah gurun yang terluas di dunia C. orang Amerika sangat menyukai warna
yaitu …. merah
A. Gurun Thai C. Gurun Arabia

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL IPS KELAS IX 2021/2022 1


D. orang Indian suka melumuri tubuhnya B. pegunungan Appalacia
dengan warna merah C. pegunungan santa Monica
8. Batas Benua Amerika di sebelah Utara adalah D. pegunungan rocky Mountain
16. Flora utama yang terdapat di bagian utara
….
Negara Amerika Serikat adalah ….
A. samudera Pasifik A. pohon pinus C. pohon akasia
B. laut Artik atau laut es B. hutan gugur D. padang rumput
C. samudera Pasifik dan Laut Bering 17. Iklim yang terdapat di Negara Inggris adalah ….
D. samudera Atlantik dan Laut Karibia A. sedang dan laut
9. Benua Australia merupakan Negara benua B. tropis dan continental
artinya …. C. tropis dan continental
D. iklim darat dan kontinen
A. hanya ada satu Negara di Benua Australia
18. Fauna mayoritas yang terdapat di Negara
B. banyaknya Negara-negara bagian di Benua Inggris adalah ….
Australia A. bison C. beruang
C. tergabungnya beberapa Negara bagian B. kanguru D. rusa merah
menjadi satu Negara 19. Salah satu negara anggota persemakmuran
D. ada Negara dari benua lain yang tergabung Inggris yang diwilayahnya banyak dijumpai
dengan Benua Australia geyser dan air terjun adalah ….
A. Australia C. Selandia Baru
10. Jenis flora yang paling banyak terdapat di
B. Brunei Darussalam D. Singapura
Benua Australia adalah …. 20. Wilayah benua Australia dibagi menjadi tiga
A. kaktus C. eukaliptus zona, yaitu zona timur, tengah dan barat.
B. tundra D. bunga-bungaan Wilayah zona tengah berupa dataran rendah
yang terdapat cekungan artesis besar.
11. Musim semi di jepang ditandai dengan Sehingga banyak dijumpai ….
munculnya kuncup bunga plum yang dimulai A. padang pasir terluas di Australia
pada bulan …. B. padang rumput dengan kualitas baik
A. Mei C. juli C. bahan tambang emas dalam jumlah besar
B. Juni D. Maret D. bahan tambang batubara dalam jumlah
12. Penyebab Negara Jepang sering mengalami besar
gempa adalah …. 21. Deretan karang yang terdapat di pantai timur
A. terletak antara Lempeng Benua Asia dan Australia dan merupakan penghalang serbuan
Australia ombak besar Samudera Pasifik adalah….
B. terletak antara lempeng Samudera Hindia A. fiji Island C. grand canyon
dan Samudera Pasifik B. ayer’s rock D. great barrier reef
C. terletak antara lempeng Benua Asia dan 22. Jenis tanaman yang paling banyak ditemui di
samudera Hindia Australia adalah …
D. terletak pada perbatasan lempeng antara A. akasia dan pohon Jati
lempeng Benua Asia dan lempeng B. akasia dan kornivera
Samudera Pasifik C. ekualiptus dan Pohon Akasia
13. Jepang terletak di Asia Timur. Di Negara ini D. pohon jati dan pohon akasia
terdapat banyak gunung api. Yang merupakan 23.
bagian dari jalur ….
A. pegunungan asia
B. sirkum Pasifik
C. pegunungan Himalaya
D. sirkum Mediterania
14. Amerika Serikat memiliki Negara bagian yang
terpisah dari daratan utamanya yaitu .... Kenampakan alam pada gambar di atas sangat
A. Ohio C. Massachuset banyak terdapat di benua….
B. Hawaii D. Manhattan A. asia C. afrika
15. Di wilayah Amerika Serikat terdapat dua B. eropa D. amerika
rangkaian pegunungan besar, yaitu bagian 24. Wilayah Mesir yang berbatasan dengan laut
barat dan bagian timur. Pegunungan utama mediterania dan laut merah beriklim panas.
yang terdapat di bagian timur adalah …. karena, sebagian besar wilayah tersebut terdiri
A. pegunungan Cascade atas….

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL IPS KELAS IX 2021/2022 2


A. gurun C. dataran tinggi A. angka kelahiran yang kecil dan angka
B. gunung D .dataran rendah kematian yang kecil
25. Negara Mesir memiliki peranan yang sangat B. angka kelahiran yang kecil dan angka
strategis di bidang ekonomi dan transportasi kematian besar
laut dunia, karena memiliki…. C. angka kelahiran yang besar dan angka
A. gurun Arabia C. semenanjung Sinai kematian besar
B. terusan suez D. lembah sungai Nil D. angka kelahiran yang besar angka
26. Kawasan di benua Asia memiliki kepadatan kematian kecil
penududuk yang tinggi adalah …. 33. Secara geografi, benua Eropa terbagi menjadi
A. Asia Timur, Asia Tengara, Asia Selatan empat wilayah, yakni Eropa Barat, Eropa
B. Asia Utara, Asia Barat, Asia tenggara Utara, Eropa Timur dan Eropa Selatan. Wilayah
C. Asia Tenggara, Asia Barat, Asia Selatan yang tidak menjadi pusat pemukiman
D. Asia Selatan, Asia Utara, Asia Timur penduduk berada di Eropa …..
27. Berdasarkan HDI (Human Development Index) A. barat C. timur
Negara di benua Asia memiliki kualitas B. utara D. selatan
penduduk yang tinggi adalah… 34. Suku bangsa yang memiliki rambut pirang,
A. Indonesia C. Kamboja mata biru, tengkorak panjang dan muka sempit,
B. Jepang D. Filipina banyak tinggal di Eropa barat dan utara
28. Dilihat dari komposisi penduduk benua Asia adalah….
berdasarkan rasnya terdiri atas ras Mongoloid, A. Bangsa Alpen C. Bangsa Slavia
ras Kaukasoid, ras Negroid dan ras Europoid. B. Bangsa Nordik D. Bangsa Dinarik
Penduduk di Asia Selatan bagian tengah 35. Laju pertumbuhan penduduk benua Afrika
didominasi oleh…. 2,5 % pertahun. Berdasarkan perkembangan
A. mongoloid C. kaukasoid penduduk termasuk…..
B. negroid D. europoid A. tinggi C. lambat
29. Pada tahun 2005 penduduk Benua Amerika B. sedang D. rendah
diperkirakan mencapai 888.000.000 jiwa, 36. Negara-negara di benua Afrika yang memiliki
kemudian pada tahun 2015 telah mencapai kualitas hidup tinggi adalah . . . .
A. Mesir dan afrika selatan
987.000.000 jiwa. Hal ini berarti….
B. Sudan dan Kenya
A. rata-rata pertambahan penduduk dalam C. Aljazair dan Tunisia
setahun sebesar 99.000.000 jiwa D. Namibia dan Chad
B. laju pertumbuhan penduduk tergolong tinggi 37. Benua Afrika mendapat julukan benua Hitam,
C. laju pertumbuhan penduduk tergolong karena sebagian besar penduduk benua Afrika
sedang keturunan ras negroid. berkulit hitam. yang
D. laju petumbuhan penduduk tergolong mendiami….
A. sebelah Selatan gurun sahara
rendah
B. daerah pedalaman
30. Negara di benua Amerika C. Afrika Selatan
1. Amerika Serikat 4. Bolivia D. Afrika Utara
2. Nikaragua 5. Argentina 38. Kualitas penduduk Australia sangat tinggi,
3. Kanada 6. Paraguay sehingga pada tahun 2015 angka harapan
Negara yang memiliki kualitas penduduk yang hidup penduduk benua Australia adalah .......
rendah terdapat pada nomor…. A. 72 tahun C. 82 tahun
A. 1, 2 , 3 C. 2, 4, 6 B. 78 tahun D. 87 tahun
B. 1, 3, 5 D. 4, 5, 6 39. Sebagian besar penduduk Australia adalah
31. Kebudayaan dibenua Amerika di kelompokkan bangsa kulit putih yang umumnya dari Eropa
menjadi dua yakni Anglo Amerika dan Amerika sebagian besar berasal dari……
Latin. Budaya Anglo Amerika meliputi A. China dan India
wilayah… B. Inggris dan Irlandia
A. Argentina dan Brazil C. Brazil dan Argentina
B. Bolivia dan Paraguay D. Amerika Serikat dan Kanada
C. Meksiko dan Nikaragua 40. Kebanyakan orang Australia tinggal di kota
D. Amerika Serikat dan Kanada kecil dan kota besar. Kota-kota tersebut terletak
32. Pada tahun 2015 pertambahan Jumlah di….
penduduk dibenua Eropa relatih kecil hal ini A. Australia Sebelah Utara
disebabkan…. B. daerah pedalaman

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL IPS KELAS IX 2021/2022 3


C. Daerah tepi pantai 2.kenaikan harga barang suatu negara
D. Daerah gurun 3.kegiatan pertukaran pelajar
41. Perhatikan pernyataan di bawah ini! 4.dinamika kehidupan politik suatu negara
1. Terciptanya solidaritas antarnegara Yang termasuk pengaruh perubahan dan
2. Masuknya tenaga kerja asing interaksi ruang antarnegara terhadap
3. Kesempatan kerja di dalam maupun luar kehidupan politik ditunjukkan nomor ….
negeri A. 1 dan 2 C. 2 dan 3
4. Pasar terbuka untuk produk-produk ekspor. B. 1 dan 4 D. 2 dan 4
5. Akses investasi ke luar maupun ke dalam 48. Salah satu dampak negatif akibat interaksi
negeri semakin mudah. ruang di bidang Politik adalah ….
6. Cenderung pragmatisme dan maunya A.timbulnya pluralisme di tengah masyarakat
serba instan B. memicu mobilitas penduduk antar negara
Berdasarkan pernyataan di atas yang C. meningkatkan daya saing dan menarik
merupakan dampak positif interaksi antarruang investasi asing
negara-negara di berbagai benua pada bidang D. memicu timbulnya konflik social , integrasi
ekonomi adalah …. sosial dan perang dingin antar Negara
A. 1, 2 dan 6 C. 2,3 dan 5 49.Penyebab sebagian negara-negara didunia
B. 1, 4 dan 6 D. 3,4 dan 5 masih tertinggal dalam hal pendidikan antara
42. Perusahaan memiliki akses untuk lain ….
memperoleh pinjmaman atau melakukan A. banyaknya penduduk miskin
investasi di berbagai negara di dunia B. terbatasnya sumber daya alam
merupakan wujud nyata interakasi antar C. kondisi politik dan keamanan suatu negara
negara di bidang ekonomi pada aspek …. D. kurangnya kesadaran akan pentingnya
A. Produksi C. tenaga kerja pendidikan.
B. Pembiayaan D. perdagangan 50.Yang merupakan pengaruh perubahan ruang
dan interaksi ruang antar negara terhadap
43. Berikut ini yang merupakan dampak negatif
Pendidikan adalah….
perubahan dan interaksi antar ruamg di Asia A. adanya pertukaran pelajar antar bangsa
dan benua lainnya di bidang sosial adalah …. B. perayaan menyambut tahun baru
A. munculnya sikap konsumerisme C. saling bekerja sama dalam ekonomi
B. hilangnya pasar produk Indonesia karena D. meniru gaya rambut dan fashion dari
kalah saing dengan produk luar negeri negara-negar luar.
C. sulit mendapatkan barang yang belum di
produksi di Indonesia
D. usaha-usaha di Indonesia banyak yang
bangkrut
44. Terciptanya solidaritas antar negara merupakan
salah satu dampak positif interaksi antar negara
di dunia pada bidang ….
A. politik C. budaya
B. sosial D. pendidikan
45. Kecenderungan para remaja Indonesia meniru
gaya berpakaian artis luar negeri merupakan
bentuk pengaruh interaksi sosial antar negara
pada bidang ….
A. Pendidikan C. Budaya
B. Ekonomi D. sosial
46. Contoh budaya hidup positif dari negara maju
yang dapat ditiru oleh masyarakat Indonesia
adalah ….
A. displin C. berfikir irrasional
B. individualis D. mengabaikan tradisi
47. Perhatikan keterangan berikut :
1.hubungan diplomatik antar Negara

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) GANJIL IPS KELAS IX 2021/2022 4

Anda mungkin juga menyukai