Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK Negeri 8 Batam Mata Pelajaran :


Matematika
Kelas/Semester : XI / 1 Tahun
Pelajaran : 2022/2023
Materi Pokok : Persamaan dan fungsi Kuadrat Alokasi waktu : 20 JP

A. Tujuan Pembelajaran
Melalui model pembelajaran kooperatif tipe Problem Based Learning, peserta didik dapat:
Menentukan nilai variabel pada persamaan dan fungsi kuadrat dan Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan persamaan dan fungsi kuadrat sehingga terbentuk sikap tanggung jawab, percaya
diri, dan disiplin dari dalam diri peserta didik.

B. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan : Ke 1
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
1. Melakukan pembukaan dengan salam
pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
2. Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai
sikap disiplin
3. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang
akan di capai
4. Melakukan apersepsi dengan mereview
materi yg pernah dipelajari yaitu persamaan linier dan
memberikan contohnya( satu variable,dua variable dengan
Pendahuluan bertanya jawab meminta anak untuk membedakan persaman 30 menit
tersebut dan bagaimana menyelesaikannya siswa diberikan satu
soal persaman kuadrat, siswa diminta untuk menyebutkan
persamaan tersebut,apa perbedaan dengan persamaan
sebelumnya,,mengapa disebut persamaan tersebut dan
bagaimana cara mnentukan penyelesaiannya.
5. Membentuk kelompok siswa yang
heterogen (dengan menerapkan prinsip tidak membedakan
tingkat kemampuan berpikir, jenis kelamin, agama, suku, dll)
Inti 1. Siswa membaca/mempelajari materi menemukan konsep 120 menit
persamaan kuadrat satu peubah yang terdapat pada buku
pegangan siswa
2. Siswa diarahkan untuk mempelajari meteri persaman kuadrat
dari sumber lain yang sesuai dengan materi yang sudah
diajarkan relevan dengan sungguh-sungguh dan teliti
3. Siswa didorong untuk mengajukan pertanyaan yang terkait
dengan materi persaman kuadrat yang telah dipelajari dari buku
pegangan siswa maupun dari sumber lain dengan bahasa yang
baku dan menunjukkan keseriusan
4. Siswa lain diberi kesempatan untuk menjawab pertanyaan teman
yang lain atau memberikan tanggapan atas pertanyaan atau
tanggapan teman yang lain
5. Siswa dalam setiap kelompok diarahkan untuk bias menemukan
pemecahan dari masalah yang diajukan dalam bebberapa
cara,siswa yang sdh menemukan hasil penyelesaian di minta
untuk mengerjakan ke depan
6. Siswa lain diminta untuk mengamati pekerjaan yang di tulis
temannya dan memberikan pendapat tentang kebenaran
pekerjaan tersebut (mengamatim jejaring)
7. Guru mengarahaikan siswa untuk menemukan solusi yang lain
sehimngga diperoleh beberapa cara penyelesaiannya,demikian
seterusnya sampai semua siswa memahami kemudian dengan
menggunakan penalarannya, siswa diarahkan untuk membuat
kesimpulan yang berhubungan dengan cara menyelesaikan
persamaan kuadrat persamaan kuadrat
8. Berdasarkan kesimpulan guru melalui Tanya jawab
memperdalam pemahaman siswa dengan mengarahkan siswa
untuk menemukan pengertian persamaan kuadrat, bentuk umum
persamaan kuadrat, yaitu ax2 + bx + c = 0 dan persyaratan untuk
menyelesaikannya
9. Siswa diarahkan untuk mempelajari contoh-contoh soal, contoh
kasus dan alternatif penyelesaiannya baik pada buku siswa
maupun sumber lain
10. Siswa diberikan 2 soal tentang persamaan kuadrat, dan secara
individual siswa diminta untuk menyelesaikannya .

 Catatan:
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap
siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
 Siswa dengan bimbingan guru, membuat resume tentang
persamaan kuadrat
Penutup 30 menit
 Guru memberikan PR kepada siswa untuk mempelajari
materi selanjutnya

Pertemuan : Ke 2
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI


WAKTU
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
2. Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
3. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan di capai
4. Melakukan apersepsi dengan mereview materi yg pernah
dipelajari yaitu persaman kuadrat satu varibel dengan bertanya
jawab meminta anak untuk membedakan persaman kuadrat
Pendahuluan tersebut dan bagaimana menyelesaikannya siswa diberikan 30 menit
satu soal persaman kuadrat, siswa diminta untuk
menyelesaikan persamaan kuadrat tersebut dengan cara
memfaktorkan,apa perbedaan dengan penyelesaian persamaan
kuadrat sebelumnya,
5. Membentuk kelompok siswa yang heterogen (dengan
menerapkan prinsip tidak membedakan tingkat kemampuan
berpikir, jenis kelamin, agama, suku, dll)
Inti 1. Siswa membaca/mempelajari materi menemukan konsep 120 menit
penyelesaian persamaan kuadrat dengan cara memfaktorkan
yang terdapat pada buku pegangan siswa
2. Siswa diarahkan untuk mempelajari materi persaman kuadrat
dari sumber lain yang sesuai dengan materi yang sudah
diajarkan relevan dengan sungguh-sungguh dan teliti
3. Siswa didorong untuk mengajukan pertanyaan yang terkait
dengan materi menentukan akar-akar persaman kuadrat yang
telah dipelajari dari buku pegangan siswa maupun dari sumber
lain dengan bahasa yang baku dan menunjukkan keseriusan
4. Siswa lain diberi kesempatan untuk menjawab pertanyaan
teman yang lain atau memberikan tanggapan atas pertanyaan
atau tanggapan teman yang lain
5. Siswa dalam setiap kelompok diarahkan untuk bias menemukan
pemecahan dari masalah yang diajukan dalam beberapa
cara,siswa yang sudah menemukan hasil penyelesaian di minta
untuk mengerjakan ke depan
6. Siswa lain diminta untuk mengamati pekerjaan yang di tulis
temannya dan memberikan pendapat tentang kebenaran
pekerjaan tersebut (mengamati jejaring)
7. Guru mengarahkan siswa untuk menemukan solusi yang lain
sehingga diperoleh beberapa cara penyelesaiannya,demikian
seterusnya sampai semua siswa memahami kemudian dengan
menggunakan penalarannya, siswa diarahkan untuk membuat
kesimpulan yang berhubungan dengan cara menentukan akar-
akar persamaan kuadrat.
8. Berdasarkan kesimpulan guru melalui Tanya jawab
memperdalam pemahaman siswa dengan mengarahkan siswa
untuk menemukan cara menentukan akar-akar persamaan
kuadrat
9. Siswa diarahkan untuk mempelajari contoh-contoh soal, contoh
kasus dan alternatif penyelesaiannya baik pada buku siswa
maupun sumber lain
10. Siswa diberikan 2 soal tentang persamaan kuadrat, dan secara
individual siswa diminta untuk menyelesaikannya
 Catatan:
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap
siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
 Siswa dengan bimbingan guru, membuat resume tentang
penyelesaian akar-akar persamaan kuadrat dengan cara
memfaktorkan.
Penutup 30 menit
 Guru memberikan PR kepada siswa untuk mempelajarai
materi selanjutnya

Pertemuan : Ke 3
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa
untuk memulai pembelajaran
2. Memeriksa kehadiran siswa
Pendahuluan 3. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai 30 menit
4. Siswa diminta mengingat kembali materi sebelumnya tentang
bentuk umum persamaan kudrat , konsep pemfaktoran,
konsep kudrat sempurna, konsep rumus ABC
Inti 1. Siswa diminta untuk kembali mengingat materi tentang cara 120 menit
menentukan akar-akar persamaan kuadrat dengan rumus
ABC
2. Siswa diarahkan menemukan konsep hasil jumlah dan hasil
kali kar-akar persamaan kuadrat dari rumus ABC yang
terdapat pada buku siswa
3. Siswa diarahkan untuk menemukan bentuk persamaan
kuadrat apabila akar-akarnya diketahui, dengan
memanfaatkan rumus jumlah dan hasil kali akar-akar
persamaan yang diinginkan
4. Siswa diarahkan untuk mempelajari cara menentukan rumus
dari hasil jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat
dari sumber lain yang relevan
5. Siswa didorong untuk mengajukan pertanyaan yang terkait
dengan materi untuk menentukan hasil jumlah dan hasil kali
akar-akar persamaan kudrat yang telah dipelajari
6. Siswa lain diberikan kesempatan untuk menjawab pertanyaan
dari teman yang lain
7. Guru memberikan solusi dari jawaban yang telah diberikan
oleh siswa yang telah menjawab
8. Siswa diarahkan untuk mempelajari contoh-contoh soal yang
ada, dan alternative penyelesaian dari buku siswa maupun
sumber yang lain
9. Siswa diberikan lima soal yang berkaitan hasil jumlah dan
hasil kali akar-akar persamaan kuadrat
10. Siswa secara individual diminta untuk menyelesaiakan soal
secara mandiri yang diberikan oleh guru
11. Guru memberikan kesimpulan dari persamaan kuadrat ax2 +
bx + c = 0, dengan a, b, c adalah bilangan real dan a ≠ 0
dengan akar-akar x 1 dan x2, maka diperoleh x1 + x2 = -b / a
dan x1 . x2 = c / a
12. Guru memberikan kesimpulan persamaan kuadrat dengan
akar-akar x1 dan x2 adalah ( x – x1 )( x – x2) = 0
 Catatan:
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap
siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)

 Siswa dengan bimbingan guru membuat kesimpulan tentang


hasil jumlah dan hasil kali akar-akar persamaan kuadrat
Penutup 30 menit
 Guru memberikan tugas kepada siswa untuk mempelajari
materi selanjtnya

Pertemuan : Ke 4
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
1. Melakukan salam pembuka dan berdoa menurut agama
masing-masing
2. Mengabsen kehadiran siswa
3. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
4. Melakukan apersepsi dengan mereview materi yg pernah
dipelajari yaitu menentukan akar-akar persaman kuadrat
dengan cara memfaktorkandengan bertanya jawab meminta
Pendahuluan 30 menit
anak untuk membedakan penentuan akar=akar persaman
kuadrat tersebut dan bagaimana menyelesaikannya. siswa
diberikan satu soal persaman kuadrat, siswa diminta untuk
menyelesaikan akar-akar persamaan kuadrat tersebut dengan
cara melengkapkan kuadrat sempurna dan rumus ABC,apa
perbedaan dengan penyelesaian akar-akar persamaan kuadrat
sebelumnya,
Inti 1 .Siswa membaca/mempelajari materi menemukan konsep 120 menit
fungsi kuadrat yang terdapat pada buku pegangan siswa
2 .Siswa diarahkan untuk mempelajari materi fungsi kuadrat dari
sumber lain yang sesuai dengan materi yang sudah diajarkan
relevan dengan sungguh-sungguh dan teliti
3. Siswa didorong untuk mengajukan pertanyaan yang terkait
dengan materi fungsi kuadrat kuadrat yang telah dipelajari
dari buku pegangan siswa maupun dari sumber lain dengan
bahasa yang baku dan menunjukkan keseriusan
4. Siswa lain diberi kesempatan untuk menjawab pertanyaan
teman yang lain atau memberikan tanggapan atas pertanyaan
atau tanggapan teman yang lain
5. Siswa lain diminta untuk mengamati pekerjaan yang di tulis
temannya dan memberikan pendapat tentang kebenaran
pekerjaan tersebut
6. Guru mengarahkan siswa untuk menemukan solusi yang lain
sehingga diperoleh beberapa cara penyelesaiannya,demikian
seterusnya sampai semua siswa memahami kemudian dengan
menggunakan penalarannya, siswa diarahkan untuk membuat
kesimpulan yang berhubungan dengan materi fungsi kuadrat .
7. Berdasarkan kesimpulan guru melalui Tanya jawab
memperdalam pemahaman siswa dengan mengarahkan siswa
untuk menemukan penyelesaian fungsi kuadrat dengn cara yang
paling efektif
8. Siswa diarahkan untuk mempelajari contoh-contoh soal, contoh
kasus dan alternatif penyelesaiannya baik pada buku siswa
maupun sumber lain
9. Siswa diberikan 2 soal tentang penyelesaian konsepfungsi
kuadrat kemudian menggunakan cara untuk menyelesaikannya
 Catatan:
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap
siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)
 Siswa dengan bimbingan guru, membuat resume tentang
konsep fungsi kuadrat.
Penutup 30 menit
 Guru memberikan Tugas kepada siswa untuk mempelajarai
materi selanjutnya

Pertemuan : Ke 5
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU
Pendahuluan 1. Melakukan salam pembuka dan berdoa menurut agama 30 menit
masing-masing
2. Mengabsen kehadiran siswa
3. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
4. Melakukan apersepsi dengan mereview materi yg pernah
dipelajari yaitu materi konsep fungsi kuadrat dengan bertanya
jawab meminta anak untuk membedakan konsep fungsi
kuadrat dan bagaimana menyelesaikannya. siswa diberikan
satu soal menggambar grafik fungsi kuadrat dengan
menggunakan rumus persamaan sumbu simetri dan
menentukan titik puncak

Inti 1 .Siswa membaca/mempelajari materi menggambar grafik 120 menit


fungsi kuadrat yang terdapat pada buku pegangan siswa
2 .Siswa diarahkan untuk mempelajari materi menggambar
grafik fungsi kuadrat dari sumber lain yang sesuai dengan
materi yang sudah diajarkan yang relevan.
3. Siswa didorong untuk mengajukan pertanyaan yang terkait
dengan materi menggambar grafik fungsi kuadrat t yang telah
dipelajari dari buku pegangan siswa maupun dari sumber lain
dengan bahasa yang baku.
4 .Siswa lain diberi kesempatan untuk menjawab pertanyaan
teman yang lain atau memberikan tanggapan atas pertanyaan
atau tanggapan teman yang lain
5. Siswa lain diminta untuk mengamati pekerjaan yang di tulis
temannya dan memberikan pendapat tentang kebenaran
pekerjaan tersebut (mengamati jejaring)
6. Guru mengarahkan siswa untuk menemukan solusi yang lain
sehingga diperoleh beberapa cara penyelesaiannya,demikian
seterusnya sampai semua siswa memahami kemudian dengan
menggunakan penalarannya, siswa diarahkan untuk
membuat kesimpulan yang berhubungan dengan materi
menggambar grafik fungsi kuadrat .
7. Berdasarkan kesimpulan guru melalui Tanya jawab
memperdalam pemahaman siswa dengan mengarahkan siswa
untuk menemukan cara menggambar grafik fungsi kuadrat
dengn cara yang paling efektif
8. Siswa diarahkan untuk mempelajari contoh-contoh soal, contoh
kasus dan alternatif penyelesaiannya baik pada buku siswa
maupun sumber lain
9. Siswa diberikan 2 soal tentang menggambar grafik fungsi
kuadrat kemudian menggunakan cara untuk menyelesaikannya

 Catatan:
Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap
siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, rasa
percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi
masalah tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan)

 Siswa dengan bimbingan guru, membuat resume tentang


konsep fungsi kuadrat.
Penutup  Guru memberikan Tugas kepada siswa untuk mempelajari 10 menit
materi selanjutnya

H. Alat/Media/Sumber Pembelajaran
1. Alat/media Pembelajaran:
a. Penggaris, spidol, papan tulis
b. Laptop & infocus
c. Gambar,foto rumah adat,jari tangan
d. Lembar kerja
2. Sumber Pembelajaran:
a. Buku Matematika Siswa Kelas X, Kemendikbud, tahun 2013
b. Buku Matematika SMK Teknologi Kelas X, Dit. PSMK, tahun 2004

I. Penilaian Hasil Belajar


a. Penilaian Sikap : Teknik Non Tes Bentuk Pengamatan sikap dalam pembelajaran
b. Penilaian Pengetahuan : Teknik Tes Bentuk Tertulis Uraian
c. Penilaian Ketrampilan : Teknik Non Tes Bentuk Penugasan

Mengetahui Batam, 11 Juli 2022


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Baharuddin Sitepu, M.Pd.T Srimaiyanti, S.Pd


Pembina Tingkat I / IVb NIP. 19920519 202221 2 016
NIP. 19720225 199903 1 006

Anda mungkin juga menyukai