Anda di halaman 1dari 28

KONSEP

PEMROGRAMAN
Pengantar C#
Tentang C# (baca : see Sharp)

 Bahasa C# merupakan sebuah program dengan bahasa pemrograman yang


beorientasi objek yang sudah lama dikembangkan oleh perusahaan Microsoft
sebagai bagian dari inisiatif kerangka. NET Fremework .
 Bahasa pemrograman ini dibuat dengan bahasa yang berbasiskan bahasa C++
yang telah dipengaruhi oleh aspek-aspek dan fitur bahasa yang terdapat pada
bahasa-bahasa pemrograman lainnya seperti Java, Delphi, Visual Basic, dan lain-
lain) dengan beberapa penyederhanaan
 Bahasa C# kini telah banyak mengalami perubahan dan membuat sistem cara
baru dengan membuang beberapa fitur berbahaya dari bahasa C.
 C# memiliki kesamaan dengan C, C++, JAVA. sehingga memudahkan developer
yang sudah terbiasa menggunakan bahasa C untuk mengggunakannya.
 C# menggambil fitur-fitur terbaik dari ketiga bahasa tersebut, dan
menambahkan fitur-fitur baru. C# adalah bahasa pemrograman objek oriented,
dan memiliki class library yang sangat lengkap yang memiliki prebuild
commponent sehingga memudahkan proggramer mendevelop program lebih
cepat.
Alasan menggunakan C#
 Sederhana dan Simple  C# bersifat sederhana, karena bahasa ini didasarkan
kepada bahasa C dan C++. Jika familiar dengan C dan C++ atau bahkan Java,
maka akan menemukan aspek-aspek yang begitu familiar, seperti statements,
expression, operators, dan beberapa fungsi yang diadopsi langsung dari C dan C++,
tetapi dengan berbagai perbaikan yang membuat bahasanya menjadi lebih
sederhana
 Object Oriented Language  C# memenuhi syarat-syarat sebagai sebuah bahasa
pemrograman yang bersifat Object Oriented, yaitu encapsulation, inheritance dan
polymorphism
 Powerfull dan Fleksibel  C# bisa digunakan untuk membuat berbagai macam
aplikasi, seperti aplikasi pengolah kata, grapik, spreadsheets, atau bahkan
membuat kompiler untuk sebuah bahasa permrograman
 Efisien  C# tidak memiliki terlalu banyak keyword, sehingga dapat mengurangi
kerumitan
 Modular  Kode C# ditulis dengan pembagian masing Class-Class (classes) yang
terdiri dari beberapa routines yang disebut sebagai member methods. Class-Class
dan metode-metode ini dapat digunakan kembali oleh program atau aplikasi lain.
Hanya dengan memberikan informasi yang dibutuhkan oleh Class dan metode
yang dimaksud, maka kita akan dapat membuat suata kode yang dapat
digunakan oleh satu atau beberapa aplikasi dan program (reusable code) .NET
Komponen Utama .NET Framework
• Common Language Runtime (CLR)
• Base Class Library (BCL)

Visual C# Visual Basic Visual C++ ThirdParty

ADO.NET ASP.NET User Interfaces

.NET Framework Class Library

Common Language Runtime


IDE C# (integrated development environment)
IDE C#
 Menu Bar : memilih tugas tertentu
 Toolbar : melakukan tugas tertentu dengan cepat
 Form Designer : tempat untuk merancang user interface (tampilan)
dari aplikasi. Jadi jendela ini menyerupai kanvas bagi seorang pelukis
 Toolbox : berisi komponen-komponen yang dapat anda gunakan untuk
mengembangkan user interface
 Property Window : merupakan daftar properti-properti object yang
sedang terpilih. Sebagai contohnya dapat mengubah warna tulisan
(foreground) dan warna latarbelakang (background)
 Code Window : tempat untuk menulis koding
 Project Explorer : berisi gambaran dari semua modul yang terdapat
dalam aplikasi
File pada C#

o [Nama Solution].sln  solution file (biasanya sama dengan


nama project)
o Folder Project
o [Nama Project].csproj  project file
o [Nama Project].csproj.user  project file apabile dikerjakan
dengan user lain (Team Foundation Server)
o Program.cs  program utama untuk menentukan form
mana yang akan dijalankan duluan
o Form (nama form.cs, nama form.Designer.cs, nama form.resx)
o Folder debuging (bin, obj dan properties)
Struktur
Program C#
1. Fungsi main ().

2. Deklarasi variable.

3. Perintah ( statement ).

4. Keyword using.

5. Komentar.

6. Kurung kurawal
Tatacara Penulisan Program C#

 Kode program diawali dengan mendeklarasikan sebuah class atau


namespace (folder)
 Seluruh aplikasi dibuka dengan tanda "{" dan pada akhir kode
ditutup dengan tanda "}".
 Aplikasi c# dibangun oleh satu atau beberapa fungsi yang diletakan
didalam class. Nama dari fungsi tersebut harus diawali dengan huruf
atau garis bawah ("_") yang kemudian bisa diikuti dengan huruf,
angka atau garis bawah. Penamaan fungsi tidak boleh mengandung
spasi. Awal fungsi dimulai dengan tanda "{" dan diakhiri tanda "}".
 Nama fungsi utama yang biasa digunakan dalam aplikasi c# dalam
Main.
 UNtuk komentar menggunakan tanda "//" jika satu baris code. Jika
lebih dari satu bari menggunakan "/*.......*/“
 Escape Sequences, merupakan karakter-karakter khusus yang akan
ditampilkan
Macam2 Escape Sequences
Escape
Nama ASCII Keterangan
Sequences
\a Bell (alert) 007 Menghasilkan suara (beep)
\b Backspace 008 Mengembalikan posisi kursor ke sebelumnya

\t Horizontal Tab 009 Meletakan posisi kursor di pemberhentian Tab berikutnya

\n New line 010 Meletakan posisi kursor pada baris baru


\r Carriage return 013 Memberikan nilai enter
\” Double Quote 034 Menampilkan double quote (“)
\’ Single Quote 039 Menampilkan apostrophe (‘)
\\ Backslash 092 Menampilakan backslash (\)
\0 Null 000 Menampilkan karakter Null
Common Language Runtime

Thread Support COM Marshaler

Type Checker Exception Manager

Security Engine Debugger

MSIL to Native Code Garbage


Compilers Manager Collection

Class Loader
Prinsip Kerja .NET Framework
1 MSIL Compiler

Source MSIL Code


Code

2 JIT Compiler

MSIL Code Machine


Code

3 CLR

Machine Applicatio
Code n
Proses Kompilasi
 Tidak seperti bahasa C/C++ tradisional,
kode bahasa C# tidak secara langsung
diterjemahkan kedalam bahasa mesin
 Kompiler bahasa pemrograman C# akan
menerjemahkan kode-kode C# kita
menjadi CIL (Common Intermediate
Language) / MSIL (Microsoft
Intermediate Language) yang dinamakan
asembly
 Kemudian menerjemahkannya kembali
menjadi berkas-berkas berekstensi .exe
atau .dll
 Komponen induk untuk menjalankan c#
adalah framework .NET
Install Visual Studio
Install Visual Studio
Install Visual Studio
Install Visual Studio
Install Visual Studio
Install Visual Studio
Install Visual Studio
Memulai C#
Memulai C#
Memulai C#
Memulai C#
Debuging
• Debugging adalah sebuah metode yang dilakukan oleh para
Programmer dan pengembang perangkat lunak untuk
mencari dan mengurangi bug, atau kerusakan di dalam
sebuah program komputer atau perangkat keras sehingga
perangkat tersebut bekerja sesuai dengan harapan atau proses
yang dilakukan untuk memeriksa, mendiagnosa, dan
memindahkan error.
• Debugging cenderung lebih rumit ketika beberapa subsistem
lainnya terikat dengan ketat dengannya, mengingat sebuah
perubahan di satu sisi, mungkin dapat menyebabkan
munculnya bug lain di dalam subsistem lainnya
Macam Debuging
• Sequensial  proses debug
dilakukan secara berurutan
dari baris awal program
(Step Into  F10, Step Over
 F11).
• Dinamis  proses debug
dilakukan sesuai dengan
kebutuhan pada bagian yang
dianggap perlu untuk
dilakukan pengujian terhadap
akurasi program (breakpoint)
Perbedaan Java dan C#
• Perbedaan platform, java dibangun di atas java technology (java platform),
sedangkan C# dibangun di atas .NET Framwork (Microsoft Platform).
• Jika dilihat dari perkembangannya, java lebih dahulu muncul sekitar 1995, dan
C# menyusul di tahun 2002.
• Keduanya dibangun untuk menyempurnakan konsep OOP pada C++, namun
perbedaannya adalah pada fasilitas syntax, dimana di C# ada goto dan pointer,
sedangkan di java tidak ada. C# berdalih dengan adanya fasilitas tersebut,
maka C# lebih lengkap, sedangkan java berdalih menghilangkan fitur goto dan
pointer untuk kemudahan dan kestabilan sistem.
• Perbedaan syntax, dimana sebenarnya C# terinspirasi dari java, namun tetap
aja ada perbedaan.Coba perhatikan source berikut :

class helloworld class helloworld


{ {
public static void main(String args[]) public static void Main(string[] args)
{ {
System.out.println("Hello World!"); System.Console.WriteLine("Hello Wolrd!");
} }
} }
Terima Kasih
Konsep Pemrograman
UNIJA Sumenep

Anda mungkin juga menyukai