Anda di halaman 1dari 2

BADAN PENGURUS WILAYAH KERJA V (JAWA 3)

IKATAN HIMPUNAN MAHASISWA BIOLOGI INDONESIA (IKAHIMBI)


Sekretariat Wilayah HMPS Biologi “Semut Merah” UIN MALIKI Malang
Jl. Gajayana No 50, Dinoyo Kec Lowokwaru Kota Malang, Jawa Timur 65144 Cp: 089637485937 (Zidan)
Website : www.wilker5.ikahimbi.org. E-mail : ikahimbiwilkerlima@gmail.com

Malang, 26 Juni 2022


Nomor : 056/Pan-Pel/RAKORDA JBR/BPW V IKAHIMBI/IX/VI/2022
Lamp. : 1
Hal : Undangan

Yth. Alumni BPW IKAHIMBI Daerah Jember


di Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Salam Lestari!
Salam silaturrahim kami sampaikan semoga Saudara/i senantiasa dalam lindungan Tuhan
Yang Maha Esa sehingga dapat menjalankan aktivitas sehari-hari dengan baik, Aamiin.
Sehubungan dengan diadakannya kegiatan RAKORDA (Rapat Koordinasi Daerah)
Jember dengan tema “Membangun Solidaritas Menuju Tretan IKAHIMBI yang Harmoni” yang
di selenggarakan oleh Departemen Pengembangan Sumber Daya Manusia (PSDM) Badan
Pengurus Wilayah IKAHIMBI Wilker V Jawa 3 Periode 2021-2023. Maka dari itu kami mengundang
Saudara/i untuk berkenan hadir dalam kegiatan ini, yang akan dilaksanakan pada :
hari / tanggal : Minggu, 3 Juli 2022
waktu : 08.00 WIB - selesai
tempat : Wisata Boma Gunung Pasang, Panti
Demikian surat ini kami sampaikan, atas perhatian Saudara/i kami sampaikan terimakasih.

Salam Konservasi!
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Ketua Pelaksana, Sekretaris Pelaksana,

Ahmad Rusdy Awalludin A’idah Muflichatul M.


UNMUH Jember UNMUH Jember

Tembusan :
1. Sekretaris Jenderal IKAHIMBI 2021-2023
2. Koordinator Wilker V Jawa 3 IKAHIMBI 2021-2023
BADAN PENGURUS WILAYAH KERJA V (JAWA 3)
IKATAN HIMPUNAN MAHASISWA BIOLOGI INDONESIA (IKAHIMBI)
Sekretariat Wilayah HMPS Biologi “Semut Merah” UIN MALIKI Malang
Jl. Gajayana No 50, Dinoyo Kec Lowokwaru Kota Malang, Jawa Timur 65144 Cp: 089637485937 (Zidan)
Website : www.wilker5.ikahimbi.org. E-mail : ikahimbiwilkerlima@gmail.com

Lampiran
SUSUNAN ACARA
RAKORDA (Rapat Koordinasi Daerah) Jember 2022

Hari/ Taggal Waktu Acara Tempat

08.00 - 08.30 Check in Peserta

Pembukaan
08.30 - 08.45
1. Pembacaan Ayat Suci Al - Qur'an
2. Menyanyikan Indonesia Raya dan
08.45 - 09.00
Mars IKAHIMBI

3. Sambutan
a. Sambutan Ketupat
09.00 - 09.30
b. Sambutan Korda
c. Sambutan Korwil
Minggu, 3 Wisata Boma Gunung
Juli 2022 09.30 - 10.30 4. Sosialisasi ke IKAHIMBI-an Pasang, Panti

5. Pengenalan BPW dan


10.30 - 11.30
Pemaparan Proker

11.30 - 12.30 6. Ishoma

7. Kegiatan ke Biologi-an
12.30 - 14.00 a. Pelatihan System
Dripirigasi/Penanaman

14.00 - 14.45 8. Outbound

14. 45 - 15.00 Penutup

Anda mungkin juga menyukai