Anda di halaman 1dari 1
BUPATI SELUMA Tais, 21 Oktober 2022 Kepada Yth. 1. Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Seluma 2. Seluruh ASN dan PTT di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Seluma ‘Tempat DARAN Nomor : 500/243/B.5/X/2022 ‘TENTANG PROGRAM PENGENDALIAN INFLASI PANGAN DAERAH. MELALUI GERAKAN RAFLESIA MENANAM Menindaklanjuti Surat Edaran Gubernur Bengkulu Nomor: 500/2006/B.3/2022 tentang Program Pengendalian Inflasi Pangan Daerah Melalui Gerakan Raflesia Menanam, maka disampaikan kepada Saudara ‘untuk melaksanakan program yang dimaksud sebagai berikut. ‘Menghimbau kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan masyarakat melakukan Gerakan Menanam ‘Tanaman Holtikultura diutamakan cabai, bawang, dan tomat atau tanaman lainnya minimal 3 pohon di ‘pekarangan rumah atau lahan hak milik lainnya; ‘Agar Kepala Organisasi Perangkst Daerah (OPD) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Seluma ‘memerintah kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Pegawai Tidak Tetap (PTT) pada masing- ‘masing OPD untuk menanam minimal 3 pohon tanaman utama (cabei, bawang, dan tomat) atau tanaman cepat panen dan tanaman holtikultura lainnya di pekarangan rumah masing-masing atau lahan hak milik lainnya; ‘Sebagai tindaklanjut pada poin 2 di atas agar Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) melakukan ‘pemantauan dan meminta laporan dari Aparatur Sipil Negara (ASN), Pegawai Tidak Tetap (PTT) di ‘wilayah kerja masing-masing secara berkala sesuai dengan kebutuhan; dan ‘Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Seluma untuk ikut berperan aktif mendorong dan memantan GERAKAN RAFLESIA MENANAM, sehingga dapat membantu pengendalian inflasi dan kebutuhan masyarakat terhadap pangan bisa terpenuhi serta menumbuh Kembangkan pemanfaatan lahan IERWIN- OCTAVIAN Jin, Soekarno Hatta No. 01 Kota Tas, Kabupaten Seluma, Provinsi Bengkuli ‘® (0736) 91234, 91006 Kode Pos 38576,

Anda mungkin juga menyukai