Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PERTANGGUNG JAWBAN (LPJ)

KOLABORASI GURU DAN SISWA DALAM MEMPERINGATI HARI


KEMERDEKAAN INDONESIA 17 AGUSTUS 2021 DIRGAHAYU RI KE-76

Organisasi Siswa Intra Sekolah ( OSIS )

SMK ISLAM YPI 2 WAY JEPARA

TP. 2021/2022
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Menyambut datangnya hari kemerdekaan Republik Indonesia ke- 76, Pada hari
Selasa, tanggal 17 Agustus 2021. Kami selaku Anggota OSIS SMK ISLAM YPI 2
WAY JEPARA, ingin mengadakan beberapa kegiatan perlombaan yang akan diikuti
seluruh Bapak/ibu Guru dan Staf TU SMK ISLAM YPI 2 WAY JEPARA.

B. Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan Memperingati HUT RI yang Ke-76, ini adalah sebagai berikut :

1. Meningkatkan rasa persatuan, kesatuan bagi Guru dan Siswa/i SMK ISLAM YPI 2
Way Jepara.
2. Untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah rela berkorban demi tanah air
Indonesia Raya.
3. Untuk meningkatan jiwa sportifitas dalam meraih prestasi.
4. Untuk mendorong rasa bangga dan Cinta Tnah Air.
5. Untuk menumbuhkan semangat sportifitas dan semangat nasionalisme.

2 LPJ Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke- 76


BAB II
PEMBAHASAN
A. Tema
Dalam kegiatan memperingati Hari kemerdekaan Republik
Indonesia Ke- 76, kami mengambil tema tentang “Menumbuhkan
Semangat Nasionalisme Dengan Jiwa Sportifitas Yang Tinggi”

B. Jenis Kegiatan
Pada kali ini kami melaksanakan beberapa kegiatan antara lain:
1. Upacara
2. Perlombaan
• Balap karung
• Makan krupuk
• Masuk paku
• Goyang balon
• Tarik tambang
3. Selesai,Penutup

C. Peserta Lomba
Seluruh Bapak/ibu GURU dan Staf TU SMK ISLAM YPI 2 WAY
JEPARA.

D. Pelaksanaan Kegiatan

Kegiatan Memperingati HUT RI ke-76 ini akan diselenggarakan pada :

Hari, Tanggal : Selasa, 17 Agustus 2021

Tempat : Gedung B SMK ISLAM YPI 2 WAY JEPARA

Waktu : 07.00 s/d selesai

Seragam Panitia : Hitam Putih dan Olahraga

3 LPJ Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke- 76


E. Jadwal Kegiatan
JADWAL KEGIATAN MEMPERINGATI HUT RI KE- 76

Hari/Tanggal Waktu Acara Tempat


06.00- 06.30 Kedatangan Panitia
07.00 - 08.00 Upacara
08.00 – 09.00 Balap karung
Kamis, 09.10 – 10.30 Makan krupuk + masukin paku Gedung
17Agustus 2021 10.30 – 11.45 Goyang balon B
11.45 – 13.00 ISOMA
13.00 – 13.30 Tarik tambang + selesai

F. Kepanitiaan

Penanggung Jawab : H.Mahmud,S.Sos

Pembina : Habib Muhammad Ikhwan, S.Pd

: Budi Mulyono, S.Pd

Ketua Pelaksana : Nanda Pebriana(XI OTKP)

Sekretaris : Ines Putri Juwita (XI FKK 1)

Bendahara : Riska Nurmala ( XI OTKP )

4 LPJ Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke- 76


No Kepanitiaan Nama Panitia Kelas
1 Perlengkapan 1. HENDI DARMA KUSWARA XII AKL
2. ERNI NUR NILAM SARI XII FKK
3. OKTA AMANDA XII AKL
4. ANDRI SETIAWAN XII AKL
5. M. ABIDIN NUR XII AKL
6. CINDY NUR’AINI XII FKK
2 Kesekertariatan 1. INES PUTRI JUWITA XI FFK 1
2. RISKA NURMALA XI OTKP
3 Humas 1. TRI RATNA ASIH XI FKK 1
2. UTARI NASA PERTIWI XI FKK 1
3. ANGGUN RAMADHANI XI FKK 1
4. IRMA WATI XI FKK 1
4 Dokumentasi 1. M. RIKI ANDIKA XII AKL
2. ALFIAN SYAH REZA SAPUTRA XII AKL

G. Dana
a) Pemasukan

NO RINCIAN JUMLAH
1 Dana Sekolah Rp. 500.000,00

Total Dana Rp. 500.000,00

b) Pengeluaran
RINCIAN JUMLAH
RAPIYA @ 1 GULUNG Rp.
KRUPUK @3 BUNGKUS Rp.
AQUA @ 2 DUS RP.
PENITI Rp.
TEPUNG @ 3 KG Rp.
HADIAH Rp.
KERTAS Rp.
Rp.
5 LPJ Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke- 76
Rp.

Way Jepara, 13 Agustus 2021

Ketua Kegiatan, Bendahara Kegiatan,

Nanda Pebriana Riska Nurmala


NIS: 6264 NIS:

Menyetujui,

Pembina Kesiswaan, Pembina OSIS,

Habib Muhammad Ikhwan, S.Pd Budi Mulyono, S.Pd


NPA:- NPA:-

Mengetahui,

Kepala SMK ISLAM YPI 2 WAY JEPARA

H.Mahmud, S.Sos
NPA: 20 21 803

BAB III

PENUTUP

6 LPJ Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke- 76


A . Penutup

Demikian Lporan Pertanggung Jawaban ini saya dibuat, Kegiatan yang kami selenggarakan ini
tidak akan dapat berjalan dengan lancar tanpa Ridho Tuhan serta dukungan dari Bapak/ibu
Guru dan Staff TU. Oleh karena itu, kami memohon bantuan serta dukungan dari Bapak/Ibu
Guru dan Staff TU agar kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar sebagai mana semestinya.
Atas perhatian dan kerja samanya Bapak/ibu Guru kami ucapkan Terima Kasih.

B. Kritik dan Saran

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN (LPJ) ini kami buat dengan apa adanya sesuai hal
hal yang terjadi dalam kegiatan ini tanpa mengurangi atau menambahkan sesuatau apapun.
Tentunya kegiatan dan Proposal ini belum dapat dikatakan sempurna dan masih perlu bimbingan
dan arahan dari Bapak/Ibu dewan guru dan Staf Tata Usaha (TU).

7 LPJ Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke- 76


Dokumentasi

Upacara Peringatan HUT RI

Kegiatan Perlombaan Guru dan Siswa

8 LPJ Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke- 76

Anda mungkin juga menyukai