Anda di halaman 1dari 6

Siap Kerja

A. Akses Website Halo Kerja (Perusahaan)


(Perusahaan)
1. Buka browser (dianjurkan menggunakan browser Chrome)
http://siapkerja.sidoarjokab.go.id/
2. Ketikkan URL : http://hallo-kerja.sisnaker.gemasolusindo.co.id/
3. Klik menu Register Peusahaan

4. Selanjutnya akan tampil halaman pendaftaran, silahkan isi Form pendaftaran yang
dibutuhkan.

a) Isian NIK HRD harus sesuai dengan KTP HRD


b) Klik button nomor 1 untuk mengecek apakah NIK sudah ada data yang sesuai
Siap Kerja
di database Halo Kerja, jika ada makan isian Nama HRD otomatis terisi
c) Jika semua isian form telah terisis sesuai dengan yang dibutuhkan klik button
DAFTAR atau button nomor 2.
5. Setelah pendaftaran berhasil akan dialihkan ke halaman profile untuk melengkapi
form yang belum terisi hingga lengkap
a

b
c
d
e

6.
a) Menu ini berisi menu dashboard dan logout
b) Menu Dashboard akan menampilkan ringkasan akun perusahaan
c) Menu Profile Perusahaan untuk mengubah data perusahaan
d) Menu Event berisi Bursa kerja yang diikuti dan pengelolaan lowongan bursa
kerja, pelamar bursa kerja
e) Menu Daftar Lowongan untu pengelolaan lowongan kerja yang bukan
termasuk bursa kerja, dan pengelolaan pelamar
f) Menu Reset Password untuk mengubah Kata sandi akun
7. Menu Event Akan terbuka ketika profile perusaahn sudah dilengkapi. Halaman ini
akan menampilkan list bursa kerja yang telah diikuti.
URL undangan untuk mengikuti bursa kerja didapat melalui pesan whatsapp oleh
sistem (atau dapat melihat point 13)

a b

a) Filter dengan keyword nama bursa kerja


b) Filter bursa kerja
c) Tombol detail untuk mengelola lowongan yang dibuat oleh perusahaan pada
bursa kerja yang dipilih.
8. Menu Event (Lanjutan tombol Detail)

a b

c d e

f g h i

a) Tombol untuk kembali ke daftar bursa kerja


b) Tombol untuk tambah lowongan di bursa kerja yang dipilih, dan akan
muncul form untuk membuat lowongan
c) Filter untuk mencari lowongan berdasarkan nama lowongan
d) Filter untuk lowongan yang masih aktif/kadaluarsa/semua
e) Filter untuk lowongan yang di publish/pending/semua
f) Tombol untuk menampilkan rekomendasi pelamar untuk lowongan tersebut.
g) Tombol untuk melihat seluruh pelamar yang melamar
h) Tombol untuk mengubah/edit lowongan
i) Tombol untuk menghapus lowongan
9. Menu Event (Lanjutan tombol Lihat Pelamar)

a b

c d

e f g

a) Tombol untuk kembali ke daftar lowongan


b) Tombol untuk upload file excel sesuai templat yang disediakan untuk
mengubah hasil seleksi
c) Filter untuk mencari pelamar berdasarkan nama
d) Filter untuk mencari pelamar sesuai status lamaran
e) Tombol untuk mengubah status lamaran
f) Tombol untuk men download file cv pelamar
g) Tombol untuk melihat cv pelamar
10. Menu daftar lowongan akan terbuka ketika profile perusahaan telah lengkap.
a

b c d

e f g h

a) Tombol untuk tambah lowongan di bursa kerja yang dipilih, dan akan
muncul form untuk membuat lowongan
b) Filter untuk mencari lowongan berdasarkan nama lowongan
c) Filter untuk lowongan yang masih aktif/kadaluarsa/semua
d) Filter untuk lowongan yang di publish/pending/semua
e) Tombol untuk menampilkan rekomendasi pelamar untuk lowongan tersebut.
f) Tombol untuk melihat seluruh pelamar yang melamar
g) Tombol untuk mengubah/edit lowongan
h) Tombol untuk menghapus lowongan

11. Menu daftar lowongan (lanjutan tombol lihat pelamar) b


a c

d e

f g h

a) Tombol untuk kembali ke daftar lowongan


b) Tombol untuk menambahkan pelamar diluar sistem halo kerja, akan muncul
form isian pelamar
c) Tombol untuk upload file excel sesuai templat yang disediakan untuk
mengubah hasil seleksi
d) Filter untuk mencari pelamar berdasarkan nama
e) Filter untuk mencari pelamar sesuai status lamaran
f) Tombol untuk mengubah status lamaran
g) Tombol untuk men download file cv pelamar
h) Tombol untuk melihat cv pelamar
12. Menu Reset Password ketika di klik akan diarahkan ke halaman form lupa password

13. Untuk mengikuti bursa kerja Klik menu Event

pilih salah satu menu bursa kerja kemudia akan tampil halaman pencarian bursa kerja

pada gambar diataas, pada sisi kiri terdapat filter pencarian. Pada sisi kanan list bursa
kerja yang telah dibuat, klik tombol Lihat Detail

Akan muncul halaman detail bursa kerja setelah itu untuk mengikuti bursa kerja dapat
klik tombol Dafta Bursa Kerja berwarna biru.

B. Akses Website Halo Kerja (Masyarakat)


1. Buka browser (dianjurkan menggunakan browser Chrome)
http://siapkerja.sidoarjokab.go.id/
2. Ketikkan URL : http://hallo-kerja.sisnaker.gemasolusindo.co.id/
3. Klik menu Register Pekerja jika belum mempunyai akun

4. Akan muncul form pendafaran untuk pekerja, isi sesai yang dibutuhkan dan klik
daftar.

Anda mungkin juga menyukai