Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PRAKTIKUM

REKURSIF BAHASAN C

DISUSUN OLEH :

Nama : DIKI CANDRA


Nim : 2022903430010
Kelas : TRKJ 1B
Jurusan : Teknologi Informasi dan Komputer
Program Studi : Teknologi Rekayasa Komputer Jaringan
Dosen Pembimbing : Indrawati, S.ST., MT.

JURUSAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI


PRODI TEKNOLOGI REKAYASA KOMPUTER DAN JARINGAN
POLITEKNIK NEGERI LHOKSEUMAWE
TAHUN 2022/2023
PRAKTIKUM
REKURSIF DALAM BAHASA C

A. Tujuan
1. Mahasiswa dapat memahami sintask-sintask rekursif list bahasa C.
2. Mahasiswa dapat mengetahui kegunaan dari rekursif.
3. Mahasiswa dapat mengetahui dimana rekursif digunakan.
4. Mahasiswa dapat mengetahui cara kerja rekursif

B. Dasar Teori

Rekursif merupakan suatu proses dari function yang memanggil dirinya secara


berulang kali. Dikarenakan prosesnya dilakukan secara berulang-ulang maka harus ada
kondisi atau validasi yang dapat mengakhiri proses dari rekursif jika tidak maka, proses
rekursif tidak akan berhenti sampai memori yang digunakan tidak dapat menampung lagi.
Rekursif dapat diartikan sebagai teknik perulangan (looping), namun dalam konteks ini
berbeda.

C. Alat dan Bahan

1. Laptop.
2. Aplikasi Dev C++.
3.  Mouse (opsional).

D. Langkah Percobaan

Berikut langkah-langkah percobaannya :

1. Hidupkan laptop.
2. Buka aplikasi codeblocks.
3. Pilih file “New File”.
4. Tuliskan sintask-sintask programnya.
E. Hasil dan Analisa

Program Pertama :

#include<stdio.h>

int faktorial(int angka){

if(angka<=1){

return 1;

else{

return angka*faktorial(angka-1);

int main(){

int angka = 4;

printf("faktorial dari %d = %d\n",angka, faktorial(angka));

return 0;

Output :

Analisa :

Pada program ini diawali dengan fungsi dan setelah itu ada pengkodisian if else dan terdapat
operator realasi, dan dilanjutkan fungsi utama didalamnya terdapat deklarasi variabel yang
telah di inisialisasi dan terdapat printf untuk menampilkan kalimat dalam kurung dan return
untuk membaca karakter program. Dan pengfaktorial terjadi di fungsi utama.
Program kedua :

#include <stdio.h>

int hitungFactorial(int input) {

if(input > 1)

return input * hitungFactorial(input - 1);

else

return 1;

int main(void)

printf("## Program Bahasa C Menghitung Faktorial ## \n");

printf("=========================================== \n\n");

int angka,hasil,i;

printf("Input angka: ");

scanf("%d",&angka);

printf("%d! = %d \n",angka, hitungFactorial(angka));

return 0;

}
Output :

Analisa :

Pada program ini diawali dengan fungsi dan setelah itu ada pengkodisian if else dan disutulah
terjadi rekursif dan return 1 untuk membaca data karakter input 1 karena disitu ada nilai 1.
Dan dilanjutkan fungsi utama didalamnya terdapat printf untuk menampilkan kalimat di
dalam kurung, laru setelahnya deklarasi variabel yang terdapat 3 variabe dengan tipe data
integer dan ada scanf yang berfungsi untuk input keyboard
F. Kesimpulan

1. Rekurtif adalah fungsi yang memanggila dirinya sendiri berulang kali.


2. Rekurtif biasanya digunaka untuk menghitung factorial angka
3. Biasanya proses rekurtif harus ada kondisi atau vadilasi yang dapat mengakhiri proses
dari rekurtif.

Anda mungkin juga menyukai