Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI GAYAMAN
Jl. Raya Gayaman No. 6 Kec. Mojoanyar Kab. Mojokerto Pos 61364
e-mail : sdngayaman@gmail.com

NOTULA RAPAT
SOSIALISASI KURIKULUM SDN GAYAMAN
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Nama Rapat : Sosialisasi Kurikulum SDN Gayaman Tapel 2020/2021


Hari/Tgl : Rabu , 01 Juli 2020
Pukul : 08.00 – Selesai
Tempat : Ruang Kelas III SDN Gayaman
Alamat : Jl. Raya Gayaman No. 6 Kec. Mojoanyar, Kab. Mojokerto
Hadir :
1. Pengawas Sekolah
2. Kepala Sekolah
3. Dewan Guru
4. Komite Sekolah
5. Pengurus Paguyuban Walimurid

A. Susunan Acara :
1. Menyanyikan lagu Indonesia Raya
2. Pembukaan
3. Sambutan – sambutan :
a. Kepala Sekolah
b. Ketua Komite Sekolah
c. Pengawas Sekolah
4. Sosialisasi Kurikulum SDN Gayaman
5. Tanya Jawab
6. Penandanatanganan Tim Pengembang Kurikulum
7. Penutup/ Do’a

B. Jalannya Pelaksanaan Sosialisasi Kurikulum

1. Menyanyikan lagu Indonesia Raya


2. Pembukaan :
Sosialisasi dimulai pada pukul 08.15 dan dibuka oleh Kepala Sekolah dengan bacaan
Basmallah bersama-sama.

3. Sambutan – sambutan :
a. Dari Kepala SDN Gayaman.
SDN Gayaman yang telah melaksanakan kurikulum 2013 sejak tahun
pelajaran 2016/2017 ,memang ada kendala dalam pelaksanaannya, khususnya dalam
penilaian terhadap hasil belajar siswa.Dalam kesempatan sosialisasi , meminta
masukan guna penyerpurnaan kurikulum 2013 yang akan digunakan pada tahun
pelajaran 2020/2021.
Pada tahun pelajaran 2020/2021 kemungkinan ada perubahan penilaian untuk
ujian kelas VI.

b. Dari Wakil Ketua Komite Sekolah


Komite Sekolah mendukung pelaksanaan Kurikulum 2013 yang dilaksanakan
oleh SDN Gayaman.Bila ada kendala dan hambatan ,komite sekolah siap untuk
memberi masukan yang diperlukan oleh sekolah.
Selain itu Komite Sekolah mengharapkan koordinasi yang lebih intensif
antara sekolah dengan komite,termasuk dengan paguyuban walimurid.

c. Dari Pengawas Sekolah


Pengawas Sekolah berharap SDN Gayaman yang telah melaksanakan
kurikulum 2013 dengan baik agar ditingkatkan lagi.
Selain itu administrasi yang berhubungan dengan kesiswaan dan
pembelajaran agar dilengkapi.Keberhasilan guru dalam pembelajaran tercermin dari
keberhasilan siswa.

4. Sosialisasi Kurikulum SDN Gayaman Tapel 2020/2021


Sosialisasi yang dipimpin oleh Kepala Sekolah tentang kurikulum 2013 yang
dilaksanakan di SDN Gayaman meliputi :
a. Latar belakang
b.Visi,Misi,dan Tujuan Sekolah
c. Struktur Kurikulum
d. Muatan Lokal
e. Jam belajar siswa
f. Syarat kenaikan dan kelulusan.
g. Kegiatan ekstrakurikuler
h. Penguatan Pendidikan Karakter.

5. Tanya Jawab
a.Paguyuban yang mewakili orang tua murid mendukung pelaksanaan kurikulum 2013
dan menanayakan syarat pendaftaran siswa baru.
Syarat pendaftaran siswa baru kelas 1 antara lain usia siswa minimal usia 5,6 tahun
pada saat pendaftaran.Selain itu menyerahkan fotocopy KK,Akte Kelahiran dan Ijazah
RA/TK ( bila ada )
b.Komite Sekolah menanyakan tentang Gerakan Literasi Sekolah.GLS di SDN Gayaman
dilaksanakan melalui berbagai cara,seperti
membaca,menyimak,bernyanyi,mengaji ,bercerita,dan lain-lain.

6. Penandanatanganan Tim Pengembang Kurikulum


Seluruh Tim Pengembang Kurikulum yang hadir menandatangani daftar hadir dan
notula.

7. Penutup/ Do’a
Rapat Sosialisasi Kurikulum SDN Gayaman berakhir pukul 12.00 WIB dan ditutup
dengan doa bersama yang dipimpin oleh Bpk Agus Khoiril Basar,S.Pd
Mengetahui, Gayaman, 01 Juli 2020
Kepala SDN Gayaman Notulis Rapat

JUWARI, S. Pd. MIRATUL UHLIL, S. Pd


NIP. 196805 199308 1 002 NIP. 19850428 200801 2 007
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI GAYAMAN
Jl. Raya Gayaman No.6 Kec. Mojoanyar Kab. Mojokerto Pos 61364
e-mail : sdngayaman@gmail.com

KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI GAYAMAN
NOMOR: 43 / 416 - 101.18.SD01/ 2020

TENTANG

PEMBENTUKAN TIM PENGEMBANG KURIKULUM


MASA BHAKTI 2020 – 2021

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka mencapai tujuan Pendidikan Nasional melalui


upaya peningkatan mutu pembelajaran di sekolah, pemerataan
efesiensi penyelenggaraan pendidikkan, perlu adanya dukungan dan
peran serta masyarakat (komite sekolah) yang lebih optimal;
b. Bahwa dukungan dan peran serta masyarakat (komite sekolah) untuk
memotivasi pelaksanaan Kurikulum 2013 tahun pelajaran 2020/ 2021;
c. Bahwa sehubungan dengan huruf a dan b, maka perlu dibentuknya Tim
Pengembang Kurikulum di Sekolah Dasar Negeri Gayaman.

:
Mengingat : 1. UU No.20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasiona
2. PP No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan
3. Permendiknas No. 22/2006 tentang Standar Isi
4. Permendiknas No. 23/2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan
5. Permendiknas No. 24/2006 dan No. 6/2007 tentang pelaksanaan
Permendiknas No. 22 dan 23/2006
6 Permendiknas No 13 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi dan
. Kompetensi (Plt.) Kepala Sekolah
7. Permendiknas No 16 Tahun 2007 tentang Standar kualifikasi dan Kompetensi
Guru.
8. Permendiknas No. 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan
Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian Pendidikan
9. Permendiknas No. 24 Tahun 2007 tentang Standar Sarana dan Prasarana
10. Permendiknas No. 41 Tahun 2007 tentang Standar Proses
11. Permendikbud No 160 Tahun 2014 tentang Pemberlakuan Kurikulum 2006
dan Kurikulum 2013;
12. Permendikbud No 20 tentang SKL;
13. Permendikbud No 21 tentang ISI;
14. Permendikbud No 22 tentang Proses;
15. Permendikbud No 23 tentang Penilaian Pendidikan;
16. Permendikbud No 24 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar.
Memperhatikan : 1. Perda No 7 Tahun 2010 tentang penyelenggaraan pendidikan di Kabupaten
Mojokerto
: 2. Rapat Dinas Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah Dasar Kecamatan
Mojoanyar pada hari Selasa, tanggal 05 Mei 2020 tentang Pelaksanaan
Kurikulum 2013 pada tahun pelajaran 2020/2021.

MEMUTUSKAN

Menetapkan :

Pertama : Keputusan Kepala Sekolah Dasar Negeri Gayaman Tentang Pembentukan Tim
Pengembang Kurikulum Tahun Pelajaran 2020/ 2021
Kedua : Susunan Tim Pengembang Kurikulum Tahun Pelajaran 2020/2021
sebagaimana Lampiran I Surat Keputusan ini.
Ketiga : Tim Pengembang Kurikulum bertugas sebagaimana Lampiran II Surat
Keputusan ini dan melaporkan kegiatannya kepada Kepala Sekolah.
Keempat : Segala biaya sebagai akibat dari pelaksanaan Surat Keputusan ini dibebankan
pada Anggaran Pendapatan dan Belanja yang sesuai.
Kelima Jika terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan dibetulkan sebagaimana
mestinya.
Keenam Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Gayaman
Pada tanggal : 01 Juli 2020

Kepala Sekolah

JUWARI, S. Pd
NIP. : 19680605 199308 1 002

Tembusan Yth.:
 Kepala Dinas Pendidikan Kab. Mojokerto
 Wilker Bidang Pendidikan Kec.Mojoanyar
 Arsip sekolah
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI GAYAMAN
Jl. Raya Gayaman No.6 com Kec. Mojoanyar Kab. Mojokerto Pos 61364
e-mail : sdngayaman@gmail.com

LAMPIRAN I : Surat Keputusan Kepala SD


Negeri Gayaman
Nomor : 43 / 416 - 101.18.SD01/ 2020
Tanggal : 01 Juli 2020

SUSUNAN TIM PENGEMBANG KURIKULUM


SDN GAYAMAN
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
No Nama/NIP Jabatan Unsur
1 Drs.Iriyanto Pembina / Penasehat Pengawas SD
NIP : 19620820 198303 1009
2 Juwari, S.Pd Ketua I Kepala Sekolah
NIP : 19680605 199308 1 002
3 Drs. Selim Ketua II Guru
NIP : 19660420 199310 1 001
4 Agus Khoiril Basar, S. Pd Sekretaris I Guru
NIP : 19831224 200801 1 005
5 Erna Fatmawati, S. Pd. Sekretaris II TU
NIP : --
6 Kasmini Tri Astutik, S. Pd Bendahara I Guru
NIP : 19610515 198201 2 009
7 Jarmiati, S. Pd. Bendahara 2 Guru
NIP. 19701129 200801 2 008
8 Ida Ratnawati, S. Pd Anggota Guru
NIP. 19740225 200801 2 010
9 Miratul Uhlil P,S.Pd Anggota Guru
NIP.198504282008012007
10 Ninis Retno D, S. Pd. Anggota Guru
NIP.
11 H. Khoirul Anam, S.Pd Anggota Ketua Komite
12 H. Salamun Anggota Wakil Komite
13 Neny Maryati Anggota Sekretaris Komite
14 Diah Pitaloka Anggota Komite
15 Dadang Anggota Komite
16 Fitria Anggota Komite
17 Indah Kusmirahayu Anggota Komite
18 Nur Asiyah Anggota Paguyuban
19 Septin Susanti Anggota Paguyuban
20 Maskah Anggota Paguyuban
21 Dwi Septiana Nurrokhmah Anggota Paguyuban
22 Elly Anggota Paguyuban
23 Tri Utami Anggota Paguyuban
24 Sri Wahyuni Anggota Paguyuban
25 Fiha Kusnariya Anggota Paguyuban

Gayaman, 01 Juli 2020


Kepala Sekolah

JUWARI, S. Pd
NIP. : 19680605 199308 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI GAYAMAN
Jl. Raya Gayaman No.6 Kec. Mojoanyar Kab. Mojokerto Pos 61364
e-mail : sdngayaman@gmail.com

LAMPIRAN II : Surat Keputusan Kepala SD


Negeri Gayaman
Nomor : 43 / 416 - 101.18.SD01/ 2020
Tanggal : 01 Juli 2020

TUJUAN, PERAN, DAN FUNGSI PEMBENTUKAN


TIM PENGEMBANG KURIKULUM
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

I. TUJUAN
1. Meningkatkan mutu pembelajaran di sekolah dan mengarahkan guru agar lebih
terampil, inovasi, dan memiliki motivasi yang tinggi dalam menjadi guru yang lebih
professional dibidangnya.
2. Meningkatkan tanggung jawab dan peran serta guru dalam penyelenggaraan PBM di
sekolah dan peran serta masyarakat (komite sekolah) dalam pengadaan sarana dan
prasarana Pembelajaran.
3. Menciptakan suasana dan kondisi, transparan, akuntabel, dan demokratis dalam
penyelenggaraan dan pelayanan pendidikan yang bermutu di SDN Gayaman.

II. PERAN DAN FUNGSI


Tim Pengembang berperan sebagai:

1. Pemberi pertimbangan (advisory agency) dalam pengembangan kurikulum yang akan


dilanjutkan ke silabus dan kemudian dimasukkan ke dalam Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP) di sekolah.
2. Pendukung (supporting agency) dalam hal ini adalah sarana dan prasarana yang
memadai yang di dukung oleh komite sekolah.
3. Pengontrol (controlling agency) dalam mengukur keberhasilan pembelajaran melalui
evaluasi dalam pembelajaran.
4. Mediator antara pemerintah (eksekutif) dan tenaga kependidikan di sekolah serta
masyarakat sekitarnya.

Tim Pengembang Kurikulum berfungsi sebagai berikut:


1. Motivator dan fasilitator dalam meningkatkan mutu pendidikan di sekolah.
2. Melayani masyarakat dalam mengembangkan kurikulum agar lebih bermutu dari
kurikulum sebelumnya yaitu melalui aspirasi masyarakat yang diwakili oleh komite
sekolah.
3. Pengembang kurikulum yang di implementasikan ke dalam pembelajaran yang ada di
sekolah.
4. Memberikan masukan, pertimbangan, dan rekomendasi kepada satuan pendidikan
mengenai:
a. Kebijakan dan program pendidikan
b. Kriteria kinerja satuan pendidikan
c. Kriteria tenaga pendidikan
d. Kriteria fasilitas pendidikan
e. Hal-hal lain yang terkait dengan pendidikan.
5. Melakukan evaluasi dan pengawasan terhadap kebijakan program, penyelenggaraan,
dan keluaran pendidikan di SDN Gayaman.

Gayaman, 01 Juli 2020


Kepala Sekolah

JUWARI, S. Pd
NIP. : 19680605 199308 1 002
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI GAYAMAN
Jl. Raya Gayaman No.6 Kec. Mojoanyar Kab.Mojokerto Pos 61364
e-mail : sdngayaman@gmail.com

DAFTAR HADIR
RAPAT PEMBENTUKAN TIM PENGEMBANG KURIKULUM
SDN GAYAMAN TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Hari/ Tgl : Rabu, 01 Juli 2020


Waktu : 08.00 – Selesai.
Tempat : Ruang Kelas III SDN Gayaman
N NAMA TANDA TANGAN
O
1 Drs.Iriyanto 1.
NIP : 19620820 198303 1 009
2 Juwari, S.Pd 2.
NIP : 19680605 199308 1 002
3 Drs. Selim 3.
NIP : 19660420 199310 1 001
4 Agus Khoiril Basar, S. Pd 4.
NIP : 19831224 200801 1 005
5 Erna Fatmawati, S. Pd. 5.
NIP : --
6 Kasmini Tri Astutik, S. Pd 6.
NIP : 19610515 198201 2 009
7 Jarmiati, S. Pd. 7.
NIP. 19701129 200801 2 008
8 Ida Ratnawati, S. Pd 8.
NIP. 19740225 200801 2 010
9 Miratul Uhlil P,S.Pd 9.
NIP.198504282008012007
10 Ninis Retno D, S. Pd. 10.
NIP.
11 H. Khoirul Anam, S.Pd 11.

12 H. Salamun 12.

13 Neny Maryati 13.

14 Diah Pitaloka 14.

15 Dadang 15.

16 Fitria 16.

17 Indah Kusmirahayu 17.


18 Nur Asiyah 18.

19 Septin Susanti 19.

20 Maskah 20.

21 Dwi Septiana Nurrokhmah 21.

22 Elly 22.

23 Tri Utami 23.

24 Sri Wahyuni 24.

25 Fiha Kusnariya 25.

Gayaman, 01 Juli 2020


Kepala Sekolah N o t u l i s,

JUWARI, S. Pd JARMIATI, S.Pd


NIP.19680605 199308 2 0021 NIP. 19701129 200801 2 008

Anda mungkin juga menyukai