Anda di halaman 1dari 16

TES INTELEGENSI UMUM

Perkembangan manusia berlangsung dalam lebih dari satu arah (multidirectional). Sejalan
dengan meningkatnya kemampuan di satu area, seseorang mungkin akan mengalami
penurunan dalam area yang lain dalam waktu yang bersamaan. Anak-anak kebanyakan
tumbuh dalam satu arah, yaitu ke arah peningkatan, baik dalam ukuran maupun kemampuan.
Remaja, secara khusus, mengalami peningkatan dalam kemampuan fisik, tetapi
kecakapannya dalam belajar bahasa mengalami penurunan. Beberapa kemampuan, seperti
perbendaharaan kata, secara khusus berlanjut meningkat sepanjang masa dewasa; hal yang
lain, seperti kemampuan memecahkan masalah yang asing bagi seseorang, mungkin
menurun. Akan tetapi, beberapa hal, seperti keahlian, meningkat sejalan dengan
bertambahnya usia. Manusia belajar untuk memaksimalkan hal-hal yang dapat ditingkatkan
dan meminimalkan penurunan dengan cara belajar mengelola atau mengompensasi hal-hal
tersebut. Sebagai contoh, seorang atlet yang sudah tua dan tidak sanggup lagi berlari kencang
mungkin akan memilih untuk menjadi pelatih atau penulis buku olahraga, sementara seorang
nenek yang mengalami penurunan dalam daya ingat, mungkin akan membuat catatan-catatan
kecil untuk membantunya mengingat daftar belanjaan. Proses perkembangan dipengaruhi
oleh faktor biologis dan budaya. Keseimbangan di antara kedua pengaruh tersebut berubah
sepanjang waktu. Pengaruh biologis, seperti ketajaman sensoris dan memori, menurun sejalan
dengan bertambahnya usia. Akan tetapi, dukungan budaya, seperti penemuan kacamata dan
buku agenda, dapat mengompensasi penurunan yang terjadi. Contoh lainnya, otot yang belum
matang mungkin menghambat seorang bayi untuk bisa memenuhi kebutuhan dasarnya
sendiri. Akan tetapi adanya tuntutan dari masyarakat terhadap orang tua untuk mengasuh
anak membuat bayi tersebut tetap dapat melangsungkan hidupnya. (Hildayani, Rini, et al.
"Psikologi perkembangan anak." (2014): 1-34.)
1. Berdasarkan bacaan di atas, manakah pernyataan berikut ini yang tepat?
A. Perbendaharaan kata dan kemampuan memecahkan masalah yang asing bagi seseorang
secara khusus berlanjut meningkat sepanjang masa dewasa.
B. Sistem syaraf yang belum matang mungkin menghambat seorang bayi untuk bisa
memenuhi kebutuhan dasarnya sendiri.
C. Remaja mengalami peningkatan dalam kecakapannya dalam belajar bahasa.
D. Pengaruh biologis, seperti ketajaman sensoris dan memori, menurun sejalan dengan
bertambahnya usia.
E. Perkembangan manusia berlangsung dalam satu arah.
2. Penulisan kata atau gabungan kata yang tidak tepat terdapat dalam kalimat ...
A. Bantuan berupa lauk pauk, selimut, makan bayi, dan tenda bagi korban gempa di wilayah
Kabupaten Bandung masih minim.
B. Pandu dan Andi berjalan-jalan sambil melihat pemandangan di sekeliling mereka.
C. Tidak sepatutnya saat ini kita mengkambinghitamkan pemerintah.
D. Tidak jarang bening-bening kristal telah menganak sungai membasahi wajah lembutnya.
E. Anda bisa menggunakan saputangan atau kain untuk diikat di daerah sekitar luka terutama
dekat pembuluh nadinya.

3. Penulisan kata depan dan partikel yang benar adalah ...


A. Zona merah adalah istilah yang dipakai untuk menamai suatu wilayah atau tempat
dimana sopir taksi online dilarang mengambil penumpang.
B. Putera Lumuh Sumpit sempat melihat bahwa intan itu telah dilempar ke tengah sungai.
C. Sebelum memesan kamar hotel, baca lah ulasannya.
D. Dalam waktu dekat, nasabah dapat bertransaksi apapun dengan HP.
E. Presiden menemui dan menyapa seluruh pasien satu persatu.
4. 5 windu + 2 dekade + 15 tahun = … lustrum
A. 10
B. 15
C. 20
D. 25
E. 30
5. Seorang juragan kaya raya dari Provinsi KLM mempunyai tanah berbentuk persegi panjang
dengan luas 120 hektar. 60% dari tanahnya tersebut akan digunakan untuk lahan perkebunan,
sedangkan sisanya akan dibangun kompleks perumahan dengan 3 Tipe (Alamanda, Begonia, dan
Camelia) dengan luas masing-masing tipe adalah sama. Berapa hektar luas tanah yang akan
dibangun perumahan Alamanda?
A. 8
B. 12
C. 16
D. 18
E. 24
6. Hatmanto memesan taksi online “Nguber” menggunakan smartphone-nya dari Depok ke Jakarta
Pusat. Pada maps dengan skala 1:125.000, jarak antara Depok dan Jakarta Pusat adalah 24 cm.
Tarif yang dikenakan ialah Rp25.000 untuk 10 km pertama dan Rp2.000 untuk setiap km
berikutnya. Jika Hatmanto menggunakan kode promo “AKSES” dan mendapatkan diskon sebesar
10%, maka berapa jumlah yang harus ia bayar?
A. Rp48.500
B. Rp54.500
C. Rp58.500
D. Rp65.000
E. Rp67.500
7. 5 windu + 2 dekade + 15 tahun = … lustrum
a. 10
b. 15
c. 20
d. 25
e. 30
8. Seorang juragan kaya raya dari Provinsi KLM mempunyai tanah berbentuk persegi panjang
dengan luas 120 hektar. 60% dari tanahnya tersebut akan digunakan untuk lahan perkebunan,
sedangkan sisanya akan dibangun kompleks perumahan dengan 3 Tipe (Alamanda, Begonia, dan
Camelia) dengan luas masing-masing tipe adalah sama. Berapa hektar luas tanah yang akan
dibangun perumahan Alamanda?
a. 8
b. 12
c. 16
d. 18
e. 24
9. Hatmanto memesan taksi online “Nguber” menggunakan smartphone-nya dari Depok ke Jakarta
Pusat. Pada maps dengan skala 1:125.000, jarak antara Depok dan Jakarta Pusat adalah 24 cm.
Tarif yang dikenakan ialah Rp25.000 untuk 10 km pertama dan Rp2.000 untuk setiap km
berikutnya. Jika Hatmanto menggunakan kode promo “AKSES” dan mendapatkan diskon sebesar
10%, maka berapa jumlah yang harus ia bayar?
a. Rp48.500
b. Rp54.500
c. Rp58.500
d. Rp65.000
e. Rp67.500
10. Sebuah bola dimasukkan ke dalam suatu kubus sedemikian rupa sehingga bola tersebut tepat
bersinggungan dengan tiap-tiap sisi kubus. Jika panjang sisi kubus 14 cm, maka volume bola
tersebut adalah … cm³.
A. 179,67
B. 1.437,33
C. 11.498,67
D. 38.808,33
E. 91.989,33
11. Benedictus berjalan mengelilingi lapangan olahraga berbentuk persegi panjang dengan ukuran 15
x 20 meter. Jika Benedictus mengelilingi lapangan sebanyak 3 putaran, dan ia menghabiskan 2
langkah kaki untuk menempuh setiap meternya, maka total langkah kaki yang ia lakukan adalah
….
A. 105
B. 210
C. 315
D. 420
E. 525
12. Dalam suatu komunitas musik yang terdiri dari 100 orang, terdapat tiga jenis musik yang disukai
yaitu pop, jazz dan rock. Terdapat 45 orang menyukai pop, 35 orang menyukai jazz, 40 orang
menyukai rock, dan 5 orang menyukai ketiganya. Terdapat 8 orang yang menyukai pop dan jazz
dan 7 orang yang menyukai pop dan rock. Berapa banyak yang menyukai jazz dan rock?
A. 8 orang
B. 9 orang
C. 10 orang
D. 11 orang
E. 12 orang
13. Pada suatu ruangan terdapat 14 orang yang 8 orang diantaranya adalah laki-laki. Berapa banyak
cara untuk memilih laki-laki dan perempuang masing-masing 4 orang?
a. 1.000 cara
b. 1.050 cara
c. 1.100 cara
d. 1.150 cara
e. 1.200 cara

14. 2, 2, 9, 6, 30, 14, 93, 30, …, ...


A. 285, 65
B. 284, 64
C. 283, 63
D. 282, 62
E. 281, 61

15. 3, 13, 4, 24, 18, 48, 45, …, ...


A. 85,85
B. 85,84
C. 85,82
D. 75,75
E. 75,74
16. Diketahui jumlah suku keempat dan suku kesepuluh dari sebuah barisan aritmetika adalah 40.
Maka suku ketujuh dari barisan aritmetika tersebut adalah …
a. 15
b. 20
c. 25
d. 30
e. Tidak bisa ditentukan

17. Diketahui terdapat premis-premis sebagai berikut:


1. Passing Grade ujian TKP terlalu tinggi atau peserta ujian CPNS di Makassar sedikit yang
lulus ujian
2. Semua peserta ujian CPNS di Makassar tidak ada yang lulus ujian 
Kesimpulan yang sah dari premis-premis tersebut adalah ...
a. Passing Grade ujian TKP terlalu tinggi
b. Passing Grade ujian TKP terlalu tinggi dan beberapa peserta ujian CPNS di Makassar tidak ada
yang lulus ujian
c. Passing Grade ujian TKP terlalu tinggi dan semua peserta ujian CPNS di Makassar lulus ujian
d. Beberapa peserta ujian CPNS di Makassar lulus ujian
e. semua peserta ujian CPNS di Makassar tidak lulus ujian

18. Diketuhui premis-premis berikut:


A. Ada peserta bimbel yang tidak rajin belajar atau lulus ujian CPNS
B. Jika lulus ujian CPNS maka beberapa peserta bimbel tidak dapat menjadi ASN
C. Semua peserta bimbel dapat menjadi ASN
Kesimpulan yang sah dari premis-premis tersebut adalah ...
a. Ada peserta bimbel yang tidak rajin dan lulus ujian CPNS
b. Ada peserta bimbel yang tidak lulus ujian CPNS
c. Ada peserta bimbel yang rajin belajar
d. Ada peserta bimbel yang tidak rajin belajar
e. Semua peserta bimbel yang rajin belajar
19. Konvers dari pernyataan “Jika hari tidak hujan, maka matahari bersinar cerah” adalah ...
a. Jika matahari bersinar cerah, maka hari tidak hujan
b. Jika hari hujan, maka matahari tidak bersinar cerah
c. Jika matahari tidak bersinar cerah, maka hari hujan
d. Jika matahari tidak bersinar cerah, maka hari tidak hujan
e. Tidak ada kesimpulan yang benar

20. Negasi dari Kontraposisi atas pernyataan “Jika kurs dollar naik, maka harga barang impor akan
naik” adalah ...
a. Kurs dollar naik dan harga barang impor tidak akan naik
b. Harga barang impor tidak akan naik dan kurs dollar naik
c. Jika harga barang impor akan naik, maka kurs dollar naik
d. Jika harga barang impor tidak akan naik, maka kurs dollar naik
e. Tidak ada jawaban yang benar

21. Diketahui premis-premis sebagai berikut:


1. Kota Palu tidak mengalami tsunami atau kebanjiran air laut
2. Jika seluruh wilayah Sulawesi Tengah tidak kebanjiran air laut, maka Kota Palu tidak
kebanjiran air laut
3. Kota Palu mengalami tsunami
Kesimpulan dari premis-premis tersebut adalah …
a. Beberapa wilayah Sulawesi Tengah kebanjiran air laut
b. Semua wilayah Sulawesi Tengah tidak kebanjiran air laut
c. Semua wilayah Sulawesi Tengah kebanjiran air laut
d. Beberapa wilayah Sulawesi Tengah tidak kebanjiran air laut
e. Kota Palu kebanjiran air laut

22. soal di gambar


23. soal digambar
24. soal digambar

25. Niskala = …
a. Berwujud
b. Berbeda
c. Berbentuk
d. Berada
e. Abstrak

26. Pangkal >< …


a. Awal
b. Setoran rutin
c. Sebab utama
d. Akhir
e. Sebab Akibat

27. Insitu : … = Eksitu : …


a. Ujung kulon, kebun binatang
b. Plasma nutfah, taman nasional
c. konservasi, pemburuan
d. Taman safari, kebun raya
e. Alami, rekayasa genetika

28. Tujuh tahun lalu, usia Ayah adalah tiga kali usia Merdi. Jika usia Ayah sekarang adalah 61,
berapa usia Merdi 1 dasawarsa mendatang?
A. 25 tahun
B. 27 tahun
C. 35 tahun
D. 37 tahun
E. 38 tahun

29. Setelah menerima gaji bulanannya, Achmad pergi ke sebuah toko dan membeli sebuah dompet
berwarna hitam seharga Rp800.000 dan mendapatkan diskon sebesar 20%+5%. Karena
mendapatkan diskon tersebut, akhirnya Achmad memutuskan untuk membeli lagi 1 dompet
berwarna coklat dengan harga yang 2/5 lebih murah dari harga awal dompet hitam namunhanya
mendapatkan diskon 10%. Berapa total yang harus dibayarkan oleh Achmad?
a. Rp860.000
b. Rp980.000
c. Rp1.040.000
d. Rp1.140.000
e. Rp1.280.000

30. Jarak antara Kota ABC dengan Kota XYZ adalah 300 km. Ika pada jam 14.00 mengemudikan
mobil dari Kota ABC ke Kota XYZ dengan kecepatan 100 km/jam. 1 jam kemudian, dari Kota
XYZ ke Kota ABC, Ikhwan memacu mobilnya dengan kecepatan 60 km/jam. Apabila mereka
melalui jalan dengan rute yang sama, pukul berapa mereka akan berpapasan?
a. 16.00
b. 16.15
c. 16.30
d. 16.45
e. 17.00
31. Jumlah ubin berbentuk persegi 20 x 20 cm yang dapat dipasang untuk memenuhi suatu ruangan
berbentuk persegi panjang berukuran 10 x 6 dm adalah …
a. 10
b. 15
c. 20
d. 25
e. 30

32. Sebuah bandul berbentuk suatu bangun kerucut. Jika tinggi kerucut, diameter kerucut, sama-sama
berukuran 14 mm, volume bandul tersebut adalah … mm3.
a. 1.437,67
b. 1.078
c. 718,67
d. 518
e. 359,33

33. Pada suatu ruangan terdapat 10 orang yang 60% adalah perempuan. Berapa banyak cara untuk
memilih laki-laki dan perempuan masing-masing 3 orang?
a. 60 cara
b. 80 cara
c. 100 cara
d. 120 cara
e. 140 cara
34. 4, 2, 1, 5, 4, 4, 6, 6, 7, 7, …, …
a. 8, 8
b. 8, 9
c. 8, 10
d. 9, 9
e. 9, 10

35. BD, EG, HJ, KM, …, …


a. NQ, QS
b. NP, QS
c. OP, QR
d. NM, QR
e. NR, QS
36. Diketahui keluarga Bapak Budi dan Ibu Budi memiliki 10 anak bersaudara yang memiliki selisih
umur lahir yang sama. Jika umur anak keenam dan kesembilan berturut-turut adalah 14 tahun dan
5 tahun. Berapakah umur anak pertama?
a. 26
b. 29
c. 32
d. 35
e. 38
37. Perhatikan premis-premis berikut:
1. Jika lulus ujian CPNS, maka Jojo akan bekerja dengan semangat
2. Jika Jojo bekerja dengan semangat, maka Jojo sangat disiplin
3. Jojo sangat tidak disiplin
Kesimpulan yang sah dari premis-premis tersebut adalah ...
a. Jojo tidak lulus ujian CPNS
b. Jojo lulus ujian CPNS
c. Jojo tidak bekerja dengan semangat
d. Jojo bekerja dengan semangat
e. Jojo sangat disiplin
38. Diketahui premis-premis berikut:
1. Jika hari ini hujan, maka Jaja membawa mantel di motornya
2. Jika Jaja membawa mantel di motornya, maka Jaja membawa payung
3. Jaja tidak membawa payung
Kesimpulan yang sah dari premis-premis tersebut adalah ...
a. Hari ini hujan
b. Hari ini hujan dan Jaja membawa mantel mantel di motornya
c. Hari ini tidak hujan
d. Jajak tidak memakai payung
e. Hari ini tidak hujan dan Jaja membawa mantel di motornya

39. Invers dari pernyataan “Jika pemipin jujur, maka rakyat akan sejahtera” adalah ...
a. Jika pemimpin jujur, maka rakyat tidak akan sejahtera
b. Jika pemimpin tidak jujur, maka rakyat tidak akan sejahtera
c. Jika rakyat sejahtera, maka pemimpin akan jujur
d. Jika rakyat tidak sejahtera, maka pemimpin tidak akan jujur
e. Tidak ada kesimpulan yang benar
40. Soal di gambar
41. Soal digamabr
42. Soal digambar
43. Nirmala = . . .
a. Cela
b. Nyaman
c. Indah
d. Cantik
e. Suci

44. Internir = . . .
a. Melawan
b. Mengasingkan
c. Memperjuangkan
d. Membuktikan
e. Menjauhi

45. Konvergensi >< . . .


a. Bersatu
b. Damai
c. Kontradiksi
d. Ceria
e. Rajin
46. Canting : Batik = .... : Lukisan
a. Kuas
b. Kanvas
c. Cat air
d. Pensil warna
e. Cat minyak

47. Kartograf : Peta = .... : ....


a. Fotografi : Foto
b. Seniman : Lukisan
c. Obat-obatan : Apoteker
d. Antropolog : Benda purbakala
e. Sineas : Film

48. Narasi : .... = .... : Bait


a. Paragraf, Puisi
b. Alur, Nada
c. Tema, Plot
d. Suasana, Prosa
e. Rima, Irama

49. Akut = . . .
a. Relevan
b. Signifikan
c. Mendesak
d. Apatis
e. Implikasi

50. Verifikasi = . . .
a. Penyelidikan
b. Penyidikan
c. Pelaporan
d. Pembuktian
e. Pemeriksaan
51. Naif >< . . .
a. Bersahaja
b. Lugu
c. Banyak tingkah
d. Sederhana
e. Apa adanya

52. Fisiologi : Ilmu Faal Tubuh = . . . : . . .


a. Osteologi : Ilmu tentang tulang
b. Paleontologi : Ilmu Bumi
c. Seismologi : Ilmu tentang gunung api
d. Mineralogi : Ilmu pengolahan logam
e. Genetika : Ilmu tentang susunan syaraf

53. Determinan : Faktor yang menentukan = Variabel : . . .


a. Faktor penting
b. Faktor utama
c. Faktor pendukung
d. Faktor perubahan
e. Faktor penentu

54. . . . : Mol = Intensitas Cahaya : . . .


a. Jumlah Zat, Candela
b. Massa, Kilogram
c. Waktu, Detik
d. Suhu, Lumen
e. Arus Listrik, Watt

55. Jika X dan Y merupakan bilangan bulat ganjil dengan: x= 32 < x < 37; y= 33 < y < 38; Maka:
a. x<y
b. x>y
c. x=y
d. x - y = -2
e. Hubungan x dan y tidak dapat ditentukan

56. Jika x merupakan bilangan bulat positif, dan y merupakan bilangan prima genap. Maka nilai dari
2x + 2y tidak akan kurang dari:
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
e. 6

57. Berapakah nilai dari:


1264 + 2456 – 1500 + 236 + 1544?
a. 2500
b. 3000
c. 3500
d. 4000
e. 4500

58. Apabila:
x = -(3⁸) dan y = (-8)³, maka:
a. x>y
b. x<y
c. x=y
d. x – y = -8
e. Hubungan x dan y tidak dapat ditentukan

59. Nilai dari: 0,333 x (0,250 – 0,125) : 1/4 = ...


a. ¼
b. 1/5
c. 1/6
d. 1/7
e. 1/8

60. 44,44% dari 1089 adalah...


a. 464
b. 474
c. 484
d. 494
e. 363

61. Jika x merupakan anggota bilangan komposit yang habis dibagi angka 4, 6, dan 9. Maka nilai dari
2𝑥/√𝑥−2 adalah .....
A. 16
B. 17
C. 18
D. 19
E. 20

62. Jika: A = 2x² + 8x + 6 dan B = 2 (x + 3) (x + 1), Maka: …..


A. A>B
B. A<B
C. A=B
D. Hubungan A dan B tidak dapat ditentukan
E. Semua Jawaban Salah

63. Jika suatu bilangan x dan y didefinisikan dengan persamaan x*y = x² – y², Maka berapakah nilai
dari 4*(5*6) adalah …..
a. 65
b. -65
c. -105
d. 105
e. -14

64. Nilai yang sama dengan persamaan: 1−√2 / √1+√2 adalah .....
A. 3 - 2√2
B. 2√2 - 3
C. 1
D. -1
E. 1/2

65. 73² + √9409 - 27² + ∛512 = …..


A. 6105
B. 6055
C. 5105
D. 4705
E. 4605

66. Apabila nilai dari: a/b + c/d = 8, dan a/c + b/d = 16, Maka nilai dari b/c adalah …..
A. 1/2
B. 2
C. 1/3
D. 3
E. ¼
67. Jika x = 1/24 – 1/30 dan y = 1/25 – 1/27, Maka: …..
A. x > y
B. x < y
C. x ≥ y
D. x ≤ y
E. Nilai x dan y tidak dapat ditentukan

68. Jika suatu kantor menerapkan kebijakan shift kerja kepada pegawai kontraknya (Waktu Bekerja
dari hari Senin s.d Minggu) dengan aturan sebagai berikut:
- Mr. Zain bekerja setiap 2 hari sekali;
- Mr. Zuck bekerja setiap 3 hari sekali;
- Mrs. Cindy bekerja setiap 4 hari sekali;
- Mrs. Citra bekerja setiap 5 hari sekali.
Apabila mereka mulai bekerja pada tanggal yang sama, yakni pada tanggal 1 Januari 2019, Maka pada
tanggal berapa lagi mereka akan reuni untuk masuk bekerja secara bersama-sama lagi?
A. 15 Februari 2019
B. 28 Februari 2019
C. 2 Maret 2019
D. 15 Maret 2019
E. 30 Maret 2019

69. Berapakah nilai dari: √(9𝑥²y⁴) : ∛(27x⁶y⁹) = ….


A. x/y
B. y/x
C. xy
D. 1/xy
E. x/3y

70. Unit Pengujian Kendaraan Bermotor di bawah naungan Dinas Perhubungan Kota ABC sedang
melakukan pengujian terhadap sebuah bus. Dari hasil pengujian, diketahui bahwa untuk menempuh jarak
100 km, dibutuhkan bahan bakar solar sebanyak 12 liter. Berapa liter solar yang dibutuhkan bus tersebut
untuk menempuh jarak 150 km?
a. 14 liter
b. 16 liter
c. 18 liter
d. 20 liter
e. 24 liter

71. Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten DEF sedang melakukan pendataan dan
verifikasi Kartu Keluarga (KK). Verifikasi KK dapat diselesaikan dalam 15 hari jika dilakukan oleh 4
orang PNS. Namun, Kepala Dinas memerintahkan agar verifikasi dapat selesai dalam 6 hari. Berapa
jumlah PNS yang dibutuhkan?
a. 3
b. 6
c. 8
d. 10
e. 12

72. Afid membutuhkan waktu 4 hari untuk menyelesaikan suatu pekerjaan, sedangkan Adi
membutuhkan waktu 12 hari untuk menyelesaikan pekerjaan yang sama. Berapa waktu yang diperlukan
jika Afid dan Adi menyelesaikan pekerjaan tersebut bersama-sama?
A. 3 hari
B. 5 hari
C. 6 hari
D. 8 hari
E. 10 hari

73. Perbandingan usia Widi dan Nugraha sekarang adalah 3:5. Jika jumlah usia mereka adalah 64
tahun, berapa usia Widi 1 windu mendatang?
A. 22 tahun
B. 24 tahun
C. 30 tahun
D. 32 tahun
E. 36 tahun

74. Kevin sedang berkunjung ke kantor Dinas Tata Ruang Kota PQR. Di lobi kantor tersebut, Kevin
melihat maket (miniatur) suatu gedung dengan panjang 15 cm dan lebar 24 cm. Jika di maket tersebut
terdapat tulisan skala 1:200 cm, berapa panjang dan lebar sebenarnya gedung tersebut?
a. 30 cm dan 48 cm
b. 75 cm dan 12 cm
c. 30 m dan 48 m
d. 75 m dan 12 m
e. 60 m dan 40 m

75. 1 liter + 10 dm³ + 100 ml = …… cc


A. 11,1
B. 111
C. 1.110
D. 11.100
E. 111.000

Anda mungkin juga menyukai