Anda di halaman 1dari 2
RS ISLAM PKU MUHAMMADIYAH | ALUR DISTRIBUSI MAKAN PASIEN RAWAT INAP DIINSTALASI GIZI No.Dokumen : Revisi ke : Halaman 026/01.T/1V/2019 1 12 JL RTA Milono Km 2,5 ERS Palangka Raya Gr Tanggal Terbit : itetayhkirn, WY a STANDAR Direktur RST | PROSEDUR 11 April 2019 Se =z) OPERASIONAL | ZX s) ! AN’ i x Narre RY Suatu proses memberikan makanan kepada pasien rawat inap PENGERTIAN _| sesuai dengan diet yang dibutuhkan dan tepat dengan identitas pasien serta sesuai dengan waktu distribusi yang telah ditetapkan. Tersedianya makanan yang sesuai dengan permintaan dan diet TUIUAN pasien serta waktu distribusi makanan, Surat Keputusan Direktur RS Islam PKU Mubammadiyah oan Palangka Raya. Nomor : Tentang Pedoman Pelayanan Gizi. 1. Membawa makanan menggunakan troli makanan tertutup ke masing-masing ruang perawatan sesuai dengan jadwal distribusi yaitu : Makan pagi: pukul 06:30-07:00 WIB Makan siang: pukul 11:00-12:00 WIB Makan malam : pukul 17:00-18:00 WIB 2. Pemberian pasien baru yang di rawat inap akan di layani dengan ketentuan sebagai berikut : a. Diberikan makan pasien pagi apabila pasien tersebut pasien tersebut masuk ruang rawat inap sebelum pukul 08:30 WIB. RS ISLAM PKU MUHAMMADIYAH | ALUR DISTRIBUSI MAKAN PASIEN RAWAT INAP DIINSTALASI GIZI No.Dokumen : Revisi ke: Halaman 026/01.T/1V2019 1 22 JL RTA Milono Km 2,5 Palangka Raya ’. Diberikan makan pasien pagi apabila pasien tersebut pasien tersebut masuk ruang rawat inap sebelum pukul 09:00 WIB. Makan siang : Diberikan makan siang apabila pasien tersebut pasien tersebut masuk ruang rawat inap sebelum yukul 14:00 WIB. FROSEDUR, Makan malam Diberikan makan siang apabila_pasien tersebut pasien tersebut masuk ruang rawat inap sebelum pukul 19:00 WIB. 3. Pengambilan alat makan yang digunakan pasien akan di ambil oleh petugas pramusaji setelah 45 menit setelah ‘makanan disajikan. T, Tnstalasi Gizi 2. Unit penyelenggaraan makan UNIT TERKATT 3. Ruang Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai