Anda di halaman 1dari 3

SPO PENATALAKSANAAN PENGUKURAN SUHU TUBUH TERMOMETER AIR RAKSA

Kod Dokumen :YANMED/RANAP/SOP/00 Ditetapkan Oleh Direktur


RS Surya Medika
WaktuTerbit :
SPO No. Revisi :
Dr. Franky R.A.S.PD.FINASM
Tgl. Mulai Berlaku :

Halaman :

1. Pengertian Suatu kegiatan yang dilakukan untuk mengukur suhu tubuh yang dilaksanakan
dengan meletakkan alat pengukur atau termometer dibawah ketiak

2. Tujuan 1. Mengetahui rentang sushu tubuh


2. Sebagai pedoman atau acuan dalam penatalaksanaan pengukuran suhu
tubuh termometer air raksa di RS Surya Medika
3. Kebijakan 1. Keputusan Menteri Kesehatan republik Indonesia Nomor :
129/Menkes/SK/II/2008 tentang Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit
2. Permenkes No.43 tahun 2010 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan
3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1992 tentang Kesehatan
4. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah
sakit
5. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2014 tentang Praktek Kedokteran
6. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
7. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 1996tentang
Tenaga Kesehatan
4. Referensi Pedoman pemakaian termometer digital inframerah “DOTORY”.
https://www.academia.edu/34736694/SOP_PROTAP_PENGUKURAN_SUHU

5. Alat dan Bahan A. Alat dan Bahan:


1. Termometer air raksa,
2. Larutan disinfektan
3. Kassa kering / tisu

1
6. Langkah- Langkah Bagan Alur
1. Petugas mengidentifikasi pasien yang
Menurunkan air raksa di dalam termometer
memerlukan pengukuran suhu tubuh;
sampai ≤ 35 C.
2. Petugas memberitahukan kepada
pasien/keluarga tindakan yang akan
dilakukan. membuka pakaian pada daerah

3. Menurunkan air raksa di dalam ketiak

termometer sampai ≤ 35 C.
Memasang termometer pada ketiak
4. Meminta atau membantu pasien
klien
membuka pakaian pada daerah ketiak.
5. Memasang termometer pada ketiak
Menutup lengan atas dan menyilangkan
klien. lengan bawah di dada.
6. Menutup lengan atas dan menyilangkan
lengan bawah di dada.
7. Membiarkan termometer di ketiak Membiarkan termometer di ketiak
selama 3-6 menit.
selama 3-6 menit.
8. Mengambil termometer dari ketiak klien
dan membaca tinggi angka pada air Mengambil termometer dari ketiak
klien dan membaca tinggi angka pada
raksa termometer.
air raksa termometer
9. Memasukkan termometer ke dalam
larutan disinfektan.
Memasukkan termometer ke dalam
10. Mengeringkan termometer dengan larutan disinfektan
kassa / tissue kering.
11. Petugas mencatat hasil pemeriksaan Mengeringkan termometer
pada status pasien dengan kassa / tissue kering.

Mencatat hasil pemeriksaan

8. Unit terkait 1. Instalasi Rawat Inap


2. Instalasi Gawat Darurat
3. Instalasi Rawat Jalan
9. Dokumen terkait 1. Rekam Medis
2. Catatan Khusus Harian Perawat (CKHP)

2
3

Anda mungkin juga menyukai