Anda di halaman 1dari 29

MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022

RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA


(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

I. LANDASAN HUKUM ORGANISASI

1. Undang-undang No.36 tahun 1999 tentang Telekomunikasi (Lembaran


Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor : 154, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor : 3881);
2. Undang-undang Republik Nomor : 17 tahun 2013 tentang Organisasi
Kemasyarakatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013
Nomor : 166, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor :
5430);
3. Peraturan Pemerintah Nomor : 53 Tahun 2000 tentang Penyelenggaraan
Terlekomunikasi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000
Nomor : 108, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor :
3980);
4. Peraturan Pemerintah Nomor : 53 Tahun 2000 tentang Penggunaan
Spektrum Frekuensi Radio dan Orbit Satelit (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2000 Nomor : 108, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor : 3981);
5. Keputusan Presiden Nomor : 7 tahun 2015 tentang Organisasi
Kementerian Negara;
6. Peraturan Presiden Nomor : 54 Tahun 2015 tentang Kementerian
Komunikasi dan Informatika;
7. Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor :
34/PER/M.KOMINFO/8/2009, tentang penyelenggaraan komunikasi Radio
Antar Penduduk sebagaiman telah diubah dengan Peraturan Menteri
Komunikasi dan Informatika Nomor: 34/PER/M.KOMINFO/8/2009, tentang
komunikasi Radio Antar Penduduk;
8. Surat Keputusan Pengurus Nasional Radio Antar Penduduk Indonesia
Nomor: 118.09.00.0820 Tahun 2020, pengesahan Kepengurusan
Pergantian Antar Waktu Radio antar penduduk indonesia daerah 23
provinsi sulawesi tengah Masa bakti tahun 2017 sampai dengan tahun
2022;

1
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

II. LANDASAN PELAKSANAAN MUSYAWARAH

1. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Organisasi Radio Antar


Penduduk Indonesia Hasil Musyawarah Nasional Luar Biasa Khusus
Amandemen Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Tahun 2018
di Boyolali Jawa Tengah, tanggal 10 November 2018.

2. Peraturan Organisasi Radio Antar Penduduk Indonesia Nomor : 4 Tahun


2022 tentang Tata Cara Musyawarah dan Musyawarah Luar Biasa pada
jenjang Radio Antar Penduduk Indonesia.

3. Surat Keputusan Pengurus Nasional Radio Antar Penduduk Indonesia


Nomor : 118.09.00.0820 tanggal 18 Agustus 2020 tentang pengesahan
kepengurusan pergantian antar waktu Radio antar penduduk indonesia
daerah 23 provinsi sulawesi tengah masa bakti tahun 2017 sampai
dengan tahun 2022.

4. Rapat Pengurus Daerah Radio Antar Penduduk Indonesia 23 Sulawesi


Tengah dalam rangka Pembentukan Panitia (OC) dan (SC) MUSDA RAPI
23 SULTENG VII/2022 tanggal 20 Juli 2022.

5. Surat Keputusan Pengurus Daerah Radio Antar Penduduk Indonesia 23


Sulawesi Tengah Nomor : 014.09.23.0922 tentang Pengangkatan
Kepanitiaan Musyawarah Daerah (MUSDA) Radio Antar Penduduk
Indonesia Daerah 23 Sulawesi Tengah.

6. Surat Nomor : 013.06.23.0922 tanggal 1 September 2022 perihal


Undangan MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022, ditujukan kepada para
Ketua RAPI Wilayah Kabupaten/Kota Se-Sulawesi Tengah sebagai
Utusan MUSDA VII/2022.

2
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

III. RESUME PANDUAN MUSYAWARAH

A. SIDANG PARIPURNA I
Panitia Pengarah (SC) berperan sebagai Pimpinan sementara pada siding
Paripurna I.

1. Sidang Paripurna I
a. Pemeriksaan keabsahan Sidang, berdasarkan daftar hadir
Utusan Musyawarah Daerah, ditetapkan dengan Surat Keputusan
Nomor : 001.09.MUSDA-VII.0922.
b. Pembahasan dan Pengesahan Rancangan Jadwal Acara menjadi
Jadwal Acara Persidangan, ditetapkan dengan Surat Ketetapan
Nomor : 002.09.MUSDA-VII.0922.
c. Pembahasan dan Pengesahan Rancangan Tata Tertib
Persidangan menjadi Tata Tertib Persidangan, ditetapkan dengan
Surat Keputusan Nomor : 003.09.MUSDA-VII.0922.
d. Pemilihan Pimpinan Sidang Paripurna tetap dipilih oleh peserta,
ditetapkan dengan Surat Ketetapan Nomor : 004.09.MUSDA-
VII.0922.
2. Sidang Paripurna I dinyatakan selesai dan ditutup oleh Pimpinan
Sidang Paripurna I.
3. Serah terima Pimpinan Sidang Paripurna I kepada Pimpinan Sidang
Paripurna II sebagai Pimpinan Tetap, berupa :
a. Penandatangan berita acara.
b. Serat Terima STAP Nomor 001, 002, 003, 004, beserta Palu
Sidang.

B. SIDANG PARIPURNA II
Sidang Paripurna II dibuka :
1. Pembacaan Laporan Kinerja (LKP) Pengurus Daerah 23 Sulawesi
Tengah Masa Bakti 2017-2022.
2. Pandangan umum dari para Ketua RAPI Wilayah Kabupaten/Kota Se-
Sulawesi Tengah, disertai dengan penilaian : Menerima dengan
Catatan, atau Menolak LKP Pengurus Daerah. Seluruh pandangan
Umum hendaknya secara tertulis dan diserahkan kepada Pimpinan
Sidang Paripurna.

3
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

3. Setelah semua pandangan Umum selesai, Pimpina Sidang Paripurna


Mempersilahkan Ketua RAPI Daerah Masa Bakti 2017-2022 untuk
menyerahkan :
a. Lencana/Tanda Jabatan.
b. Seluruh berkas Kesekretariatan, Stempel Pengda, seluruh
Inventaris Organisasi secara Simbolis.
c. Pataka RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah kepada Pimpinan
Sidang Paripurna.
4. Kepengurusan RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah Masa Bakti 2017-
2022 dinyatakan dimissioner, ditetapkan dengan Surat Ketetapan
Nomor : 005.09.MUSDA-VII.0922.
5. Sidang Paripurna Sesi II dinyatakan selesai dan ditutup.
6. Sidang diskors selama rehat Isoma.

C. SIDANG PARIPURNA III

Skorsing dicabut, Sidang Paripurna III dibuka :


1. Pembentukan Sidang-Sidang Komisi Terdiri dari :
a. TIM Komisi A; terdiri dari Ketua, Sekretaris beserta Anggotanya
membahas tentang Program Kerja Biro Organisasi dan
Sumberdaya Manusia.
b. TIM Komisi B; terdiri dari Ketua, Sekretaris beserta Anggotanya
membahas tentang Program Kerja Biro Pengabdian Masyarakat
dan Kerjasama Antar Lembaga.
c. TIM Komisi C; terdiri dari Ketua, Sekretaris beserta Anggotanya
membahas tentang Program Kerja Biro Hukum, Inovasi Organisasi,
Penelitian dan Penegmbangan.
Setelah ketiga TIM terbentuk, maka diserahkan kepada Pimpinan
Sidang Komisi untuk dibutakan Surat Ketetapan oleh Pimpinan Sidang
Paripurna, Nomor : 006.09.MUSDA-VII.0922.
2. Sidang Paripurna III diskors selama Sidang Komisi.
3. Pelaksanaan Sidang Komisi A, Sidang Komisi B dan Sidang Komisi C.

4
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

Skorsing dicabut, Sidang Paripurna Sesi III dibuka dan dilanjutkan


Kembali :

4. Pemaparan hasil Sidang Komisi A, dibacakan oleh Ketua Komisi


atau sekretaris Komisi, atau anggota yang ditunjuk oleh ketua Komisi
sebagai juru bicara. Ditanggapi Komisi B dan Komisi C melalui juru
bicara yang ditunjuk oleh masing-masing komisi. Setelah disetujui dan
dinyatakan final, maka hasil Sidang Komisi A diserahkan kepada
Pimpunan Sidang Paripurna, dan dinyatakan sebagai Progrma Kerja
Organisasi. Ditetapkan dengan Surat Ketetapan Nomor :
007.09.MUSDA-VII.0922.

5. Pemaparan Hasil Sidang Komisi B, dibacakan oleh Ketua Komisi


atau sekretaris Komisi, atau anggota yang ditunjuk oleh ketua Komisi
sebagai juru bicara. Ditanggapi Komisi A dan Komisi C melalui juru
bicara yang ditunjuk oleh masing-masing komisi. Setelah disetujui dan
dinyatakan final, maka hasil Sidang Komisi B diserahkan kepada
Pimpunan Sidang Paripurna, dan dinyatakan sebagai Progrma Kerja
Organisasi. Ditetapkan dengan Surat Ketetapan Nomor :
008.09.MUSDA-VII.0922.

6. Pemaparan Hasil Sidang Komisi C, dibacakan oleh Ketua Komisi


atau sekretaris Komisi, atau anggota yang ditunjuk oleh ketua Komisi
sebagai juru bicara. Ditanggapi Komisi A dan Komisi B melalui juru
bicara yang ditunjuk oleh masing-masing komisi. Setelah disetujui dan
dinyatakan final, maka hasil Sidang Komisi C diserahkan kepada
Pimpunan Sidang Paripurna, dan dinyatakan sebagai Progrma Kerja
Organisasi. Ditetapkan dengan Surat Ketetapan Nomor :
009.09.MUSDA-VII.0922.

7. Sidang Paripurna III dinyatakan selesai dan ditutup.

D. SIDANG PARIPURNA IV
Sidang Paripurna IV dibuka :

5
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

1. Pemilihan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah Masa Bakti 2022-


2027:
a. Pengajuan Bakal Calon Menjadi Calon.
b. Pemilihan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawsi Tengah.
c. Penetapan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah Masa Bakti
2022-2027, ditetapkan dengan Surat Ketetapan Nomor :
010.09.MUSDA-VII.0922.
2. Pembentukan TIM Formatur.
3. Penetapan TIM Formatur, ditetapkan dengan Surat Ketetapan Nomor :
011.09.MUSDA-VII.0922.
4. Sidang Formatur dilaksanakan di Ruang Sidang Formatur.
5. Sidang Paripurna IV dinyatakan selesai dan ditutup.

E. SIDANG PARIPURNA V

Sidang Paripurna V dibuka :

1. Pembacaan Hasil Sidang Formatur dibacakan oleh Ketua TIM


Formatur.
2. Penyerahan Hasil Sidang Formatur dari Ketua TIM Formatur Kepada
Pimpinan Sidang Paripurna V.
3. Pembacaan Surat Ketetapan Nomor : 012.09.MUSDA-VII.0922.
4. Pembacaan Rangkuman hasil-hasil Sidang Paripurna Musyawarah
Daerah (MUSDA) VII RAPI 23 Sulawesi Tengah Tahun 2022.

6
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

IV. RANCANGAN JADWAL ACARA

JADWAL ACARA MUSDA KE-VII TAHUN 2022


RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA (RAPI) DAERAH 23 SULTENG
Jumat, 16 September 2022
NO JAM (WITA) TEMPAT DAN RINCIAN ACARA PEN. JAWAB
1. 13.00 – 18.00 BPMP Jl. DR. Sutomo No. 4 Kota Palu Panpel (OC)
Chek in Peserta
2. 18.00 – 19.00 Makan malam OC dan Peserta
3. 19.00 Istirahat OC dan Peserta

JADWAL ACARA MUSDA KE-VII TAHUN 2022


RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA (RAPI) DAERAH 23 SULTENG
Sabtu, 17 September 2022
NO JAM (WITA) TEMPAT DAN RINCIAN ACARA PEN. JAWAB
1. 07.00 – 08.30 Ruang makan; Sarapan pagi peserta dan panitia OC
2. 08.30 – 10.00 Ruang Sidang Paripurna; Registrasi Peserta OC
3. 10.00 – 12.00 Ruang Sidang Paripurna; Pembukaan MUSDA RAPI 23 - OC
SULTENG VII/2022;
SUSUNAN ACARA :
1. Pembukaan - MC, JZ23AAB
2. Pembacaan Do’a ANDRIFANAN
JZ23ACN
3. Menyanyikan lagu Indonesia Raya - Dirgen, SUYATI ZEN
4. Mengheningkan Cipta JZ23CIA
5. Menyanyikan Mars RAPI
6. Pembacaan Kode Etik dan Visi Misi RAPI. JZ23….
7. Laporan Ketua Panitia Musyawarah. - EVEN, S.Kom
JZ23EOS
8. Sambutan-sambutan :
1. Sambutan Ketua RAPIDA 23 Sulawesi Tengah - Drs. Abdul Raaf,
Malik, M.Si JZ23ABC
2. Sambutan Ketua Umum RAPI / Pengnas - Pengnas
3. Sambutan Gubernur Sulawesi Tengah. sekaligus - H. Rusdi Mastura
membuka acara MUSDA RAPI 23 SULTENG Atau yang mewakili
VII/2022.
4. Penutup.
4. 12.00 – 13.00 ISOMA OC

7
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

JADWAL AGENDA SIDANG PARIPURNA


Sabtu, 17 September 2022
NO JAM (WITA) TEMPAT DAN RINCIAN ACARA PEN. JAWAB
I 13.00 – 14.00 Ruang Sidang Paripurna
MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022 :
1. Sidang Paripurna I - SC selakau
a. Pemeriksaan Keabsahan Sidang, Pimpinan
Berdasarkan daftar hadir utusan pembacaan surat (Sementara) Sidang
ketetapan nomor : 001.09.MUSDA-VII.0922 Paripurna I
b. Pembahasan dan Pengesahan Rancangan Jadwal - Pesrta Sidang
Acara menjadi Acara Persidangan, Pembacaan Surat
Ketetapan Nomor : 002.09.MUSDA-VII.0922
c. Pembahasan dan Pengesahan Rancangan Tata Tertib
Persidangan menjadi Tata Tertib Persidangan
Pembacaan Surat Ketetapan Nomor :
003.09.MUSDA-VII.0922
d. Pemilihan Pimpinan Sidang Paripurna Tetap dipilih
oleh Peserta Pembacaan Surat Ketetapan Nomor :
004.09.MUSDA-VII.0922
2. Sidang Paripurna I dinyatakan selesai dan ditutup oelh
Pimpinan Sidang Paripurna I.
3. Serah terima Pimpinan Sidang Paripurna I kepada
Pimpinan Sidang Paripurna II berupa :
a. Penandatangan Berita Acara
b. Serah Terima STAP Nomor 001, 002, 003, 004
beserta Palu Sidang.
II 14.00 – 15.30 Ruang Sidang Paripurna
Sidang Paripurna II dibuka :
1. Laporan Kinerja Pengurus (LKP) Daerah Masa Bakti 2017-
2022.
2. Penyerahan Berkas Laporan Kinerja Kepengurusan
Daerah Masa Bakti 2017-2022 dari Ketua Daerah Kepada
Pimpinan Sidang Paripurna.
3. Pandangan Umum dari para Ketua RAPI Wilayah
Kabupaten/Kota Se Sulawesi Tengah, disertai Penilaian.
Menerima, Menerima dengan Catatan, atau Menolak
LKP, Seluruh Pandangan Umum hendaknya tertulis dan
diserahkan kepada Pimpinan Sidang Paripurna.

8
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

Sabtu, 17 September 2022


4. Setelah semua pandangan umum selesai, Pimpinan - Ketua RAPI Daerah
Sidang Paripurna mempersilahkan Ketua RAPI Daerah JZ 23 ABC
Masa Bakti 2017-2022 untuk menyerahkan :
a. Lencana Jabatan
b. Seluruh berkas kesekretariatan, Stempel Pengda,
Seluruh Inventaris Organisasi secara simbolis.
c. Pataka RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah Kepada
Pimpinan Sidang Paripurna.
d. Dokumen-dokumen RAPI Daerah Lainnya.
5. Kepengurusan RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah Masa
Bakti 2017-2022 dinyatakan Dimisioner.
6. Pembacaan Surat Ketetapan Nomor : 005.09.MUSDA-
VII.0922
7. Sidang Paripurna II dinyatakan selesai dan ditutup.
8. Sidang diskors selama Rehat Kopi dan Shalat.
15.30 – 16.00 REHAT KOPI DAN SHALAT
III 16.00 – 18.00 Ruang Sidang Paripurna - Pimpinan Sidang
Skorsing dicabut, Sidang Paripurna III dibuka : Paripurna III
1. Pembentukan Tim Sidang-Sidang Komisi terdiri dari :
a. Tim Komisi A : terdiri dari Ketua, Sekretaris, beserta
anggotanya, membahas tentang Program Kerja Biro
Organisasi dan Sumber Daya Manusia.
b. Tim Komisi B : terdiri dari Ketua, Sekretaris, beserta
anggotanya, membahas tentang Program Kerja Biro
Pengabdian Masyarakat dan Kerjasama Antar
Lembaga.
c. Tim Komisi C : terdiri dari Ketua, Sekretaris, beserta
anggotanya, membahas tentang Program Kerja Biro
Hukum, Inovasi Organisasi, Penelitian dan
Pengembangan..
Setelah ketiga Tim dibentuk, diserahkan kepada Pimpinan
Sidang Komisi untuk dibuatkan Surat Ketetapan oleh
Pimpinan Sidang Paripurna, Pembacaan Surat Ketetapan
Nomor : 006.09.MUSDA-VII.0922 - Pimpinan Sidang
2. Sidang Paripurna III diskors selama Sidang Komisi. Paripurna III
3. Ruang Sidang Komisi : Pelaksanaan Sidang Komisi A, - Pimpinan Sidang
Sidang Komisi B, dan Sidang Komisi C. Komisi A, B, C
18.00 – 19.00 ISOMA Peserta dan Panitia

9
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

Sabtu, 17 September 2022


NO JAM (WITA) RINCIAN ACARA PEN. JAWAB
IV 19.00 – 20.00 Ruang Sidang Paripurna - Pimpinan Sidang
Skorsing dicabut, Sidang Paripurna III dibuka dan Paripurna III
dilanjutkan kembali : - Pimpinan Sidang
1. Pemaparan Hasil Sidang Komisi A, dibacakan oleh Komisi A
Ketua Komisi atau Sekretaris Komisi, atau Anggota yang
ditunjuk oleh Ketua Komisi sebagai juru bicara, ditanggapi
oleh Komisi B dan Komisi C melalui juru bicara yang
ditunjuk oleh masing-masing komisi. Setelah disetujui,
dinyatakan final, maka hasil Sidang Komisi A diserahkan
kepada Pimpinan Sidang Paripurna dan dinyatakan
sebagai Program Kerja Organisasi.
Pembacaan Surat Ketetapan Nomor : 007.09.MUSDA-
VII.0922
2. Pemaparan Hasil Sidang Komisi B, dibacakan oleh - Pimpinan Sidang
Ketua Komisi atau Sekretaris Komisi, atau Anggota yang Paripurna III
ditunjuk oleh Ketua Komisi sebagai juru bicara, ditanggapi - Pimpinan Sidang
oleh Komisi A dan Komisi C melalui juru bicara yang Komisi B
ditunjuk oleh masing-masing komisi. Setelah disetujui,
dinyatakan final, maka hasil Sidang Komisi B diserahkan
kepada Pimpinan Sidang Paripurna dan dinyatakan
sebagai Program Kerja Organisasi.
Pembacaan Surat Ketetapan Nomor : 008.09.MUSDA-
VII.0922
3. Pemaparan Hasil Sidang Komisi C, dibacakan oleh - Pimpinan Sidang
Ketua Komisi atau Sekretaris Komisi, atau Anggota yang Paripurna III
ditunjuk oleh Ketua Komisi sebagai juru bicara, ditanggapi - Pimpinan Sidang
oleh Komisi A dan Komisi B melalui juru bicara yang Komisi C
ditunjuk oleh masing-masing komisi. Setelah disetujui,
dinyatakan final, maka hasil Sidang Komisi C diserahkan
kepada Pimpinan Sidang Paripurna dan dinyatakan
sebagai Program Kerja Organisasi.
Pembacaan Surat Ketetapan Nomor : 009.09.MUSDA-
VII.0922
4. Sidang Paripurna III dinyatakan selesai dan ditutup - Pimpinan Sidang
Paripurna III

10
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

Sabtu, 17 September 2022


NO JAM (WITA) RINCIAN ACARA PEN. JAWAB
V 20.00 – 21.00 Ruang Sidang Paripurna
Sidang Paripurna IV dibuka: - Pimpinan Sidang
1. Pemilihan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah Masa Paripurna IV
Bakti 2022-2027 :
a. Pengajuan Bakal Calon Menjadi Calon
b. Pemilihan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah
c. Penetapan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah
Masa Bakti 2022-2027.
Pembacaan Surat Ketetapan Nomor : 010.09.MUSDA- - Pimpinan Sidang
VII.0922 Paripurna IV
2. Pembentukam Tim Formatur.
3. Penetapan Tim Formatur. - Pimpinan Sidang
Pembacaan Surat Ketetapan Nomor : 011.09.MUSDA- Paripurna IV
VII.0922
4. Sidang Formatur dilaksanakan di Ruang Sidang Formatur. - Ketua Tim Formatur
5. Sidang Paripurna IV dinyatakan selesai, dan ditutup. - Pimpinan Sidang
Paripurna IV

VI 21.00 – Selesai Ruang Sidang Paripurna - Pimpinan Sidang


Pelantikan dan Pengukuhan: Paripurna V
1. Pembacaan Surat Ketetapan Pimpinan Sidang Paripurna
Musyawarah Daerah (MUSDA) VII/2022 Nomor :
012.09.MUSDA-VII.0922.
a. Pembacaan Pelantikan oleh Ketua Umum / Pengurus
Nasional RAPI.
b. Penyerahan Pataka RAPI.
c. Penyematan Lencana Jabatan
d. Penyerahan Surat Ketetapan Pimpinan Sidang
Paripurna Musyawarah Daerah (MUSDA) VII/2022
RAPI 23 Sulawesi Tengah Nomor : 013.09.MUSDA-
VII.0922.
2. Sambutan-sambutan :
- Sambutan Ketua Umum / Pengurus Nasional RAPI
- Sambutan Ketua Daerah RAPI 23 Sualwesi tengah
terpilih.
3. Do’á - Ustaz
4. Penutup - MC

11
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

V. RANCANGAN TATA TERTIB

BAB I
KETENTUAN UMUM, STATUS DAN KORUM

PASAL 1
UMUM

1. Musyawarah Daerah Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) 23 Sulawesi


Tegah VII Tahun 2022 selanjutnya disingkat MUSDA RAPI 23 SULTENG
VII/2022.
2. Penyelenggara MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022 adalah Pengurus Radio
Antar Penduduk Indonesia Daerah 23 Sulawesi Tengah disingkat PENGDA
RAPI 23 SULTENG.
3. MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022 diselenggarakan oleh PENGDA RAPI 23
SULTENG berdasarkan Surat Keputusan PENGDA RAPI 23 SULTENG Nomor :
013.09.23.0922, Tanggal 20 Juli 2022 Tentang pelaksanaan Musyawarah
Daerah RAPI 23 Sulawesi Tengah VII Tahun 2022.
4. Utusan adalah semua Kepengurusan/Pengurus Wilayah RAPI Kabupaten/Kota
Se-Sulawesi Tengah atau Anggota RAPI di Wilayah tersebut yang diberi mandat
sebagai Utusan oleh masing-masing Ketua RAPI Wilayah.
5. Tamu undangan adalah Perorangan dan/atau utusan Instansi untuk hadir hanya
pada acara pembukaan dan penutupan MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022.
6. Kepanitiaan MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022. terdiri dan Panitia Pengarah
(SC) dan Panitia Pelaksana (OC) berdasarkan Surat Keputusan PENGDA RAPI
23 SULTENG Nomor : 014.09.23.0722, tanggal 21 Juli 2022 tentang
Pengangkatan Kepanitiaan Musyawarah Daerah Radio Antar Penduduk
Indonesia 23 Sulawesi Tengah VII Tahun 2022.
7. Panitia SC menyiapkan semua materi MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022
yang diperlukan untuk persidangan Musyawarah.
8. Panitian OC seksi acara bertugas membantu di Persidangan Paripurna dan
Sidang Komisi.
9. Hak Suara adalah Hak Memilih pada pemungutan suara baik pilihan perorangan
ataupun pilihan Institusi dalam persidangan.

12
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

10. Hak suara utusan adalah hak memilih 1 (satu) suara pada saat pemilihan ketua
sidang Paripurna dan Komisi.
11. Hak suara Institusi adalah hak memilih 1 (satu) suara pada saat pemilihan calon
Ketua Daerah.
12. Hak bicara adalah hak mengemukakan pendapat dalam persidangan setelah
dipersilahkan oleh Pimpinan Sidang.
13. Pandangan umum adalah penilaian umum oleh tiap-tiap Ketua Rapi Wilayah
atau anggotanya yang ditunjuk sebagai juru bicara dalam Sidang Paripurna
terhadap Laporan Kinerja Pengurus (LKP) Daerah Radio Antar Penduduk
Indonesia 23 Sulawesi Tengah masa bakti 2017-2022.
14. Pengurus Sementara adalah Pengurus Wilayah RAPI yang memiliki Surat
Keputusan yang diterbitkan oleh Pengurus RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah
sebagai Pengurus Sementara Wilayah RAPI, dan memiliki hak Suara.
15. Pengurus definitif dibentuk melalui Musyawarah Wilayah atau Pergantian antar
Waktu serta mendapat Surat Keputusan dan Pengurus RAPI Daerah dan
memiliki hak suara.

PASAL 2
STATUS
Musyawarah Daerah (MUSDA) RAPI 23 SULTENG VII/2022, merupakan
kekuasaan tertinggi dalam tata kehidupan demokrasi Organisasi RAPI.

PASAL 3
KORUM

1. MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022, dinyatakan korum dan sah apabila


dihadiri 50% + 1 (satu) Kepengurusan RAPI Daerah yang defitif setingkat
dibawahnya.
2. Jika Korum belum tercapai, maka sidang ditunda 2 X 15 menit, dan setelah itu
untuk menjaga kelancaran dan suksesnya MUSDA RAPI 23 SULTENG
VII/2022 sidang harus dinyatakan sah dan dapat dilanjutkan.

13
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

BAB II
WAKTU, TEMPAT, TEMA, JADWAL ACARA DAN TATA TERTIB

PASAL 4
WAKTU, TEMPAT DAN TEMA

1. MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022, diselenggarakan pada hari Jum’at sampai


dengan Minggu, tanggal 16 s/d 18 September 2022, bertempat di BPMP Jl. DR.
Sutomo No. 4 Palu.
2. Tema MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022, adalah “BERSAMA RAPI
MERAJUT SILATURAHIM MENUJU SULAWESI TENGAH LEBIH MAJU DAN
SEJAHTERA ”

PASAL 5
JADWAL ACARA SIDANG

Jadwal Acara Persidangan yang wajib disepakati dan disetujui oleh peserta
MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022 :
1. Sidang Paripurna.
2. Sidang Komisi.
3. Sidang Formatur.
4. Isoma dan Rehat Persidangan.
5. Pelantikan dan Pengukuhan serta Acara Penutupan.

PASAL 6
TATA TERTIB SIDANG

1. Tata Tertib MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022, wajib dibahas dalam sidang
Paripurna untuk disetujui oleh peserta sidang, dan ditetapkan oleh Pimpinan
Sidang.
2. Tata tertib berlaku bagi Peserta sidang yang hadir dalam ruang Sidang.
3. Tata Tertib merupakan pedoman persidangan yang harus dipatuhi oleh segenap
peserta Sidang agar rangkaian acara sidang dapat berjalan lancar, tertib, aman,
sukses dan tepat waktu.

14
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

BAB III
PESERTA, HAK DAN KEWAJIBAN

PASAL 7
PESERTA

1. Peserta MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022 adalah :


2. Peserta Sidang Paripurna, Sidang Komisi dan Sidang Formatur adalah mereka
yang perizinannya (IKRAP dan KTA) masih berlaku (valid).
3. Peserta Sidang adalah sebagai berikut :
a. Utusan kepengurusan Wilayah yang biberi mandat sebagai utusan.
b. Pengurus Nasional yang merupakan utusan setingkat diatasnya.
4. Peninjau dari Wilayah terdiri maksimal 2 (dua) orang dengan surat mandat dari
Ketua Wilayah.
5. DPPO Daerah terdiri dari maksimal 2 (dua) orang dengan surat mandat dari
Ketua Daerah.
6. Panitia Pengarah (CS) adalah sebagai Pimpinan Sidang sementara.
7. Narasumber adalah pengurus setingkat di atasnya, untuk Musyawarah Nasional
narasumber dari DPPON.

PASAL 8
KEWAJIBAN PESERTA

1. Setiap Utusan wajib mengikuti seluruh acara dan Sidang Musyawarah dari awal
sampai selesai.
2. Menghormati hak dan kewajiban Pimpinan Sidang.
3. Hadir di ruang sidang 10 (sepuluh) menit sebelum sebelum persidangan dimulai.
4. Peserta Sidang Komisi wajib mengikuti Sidang Komisi dan Mengisi daftar hadir
masing-masing Komis A, B dan C.
5. Setiap peserta wajib mematuhi dan menghormati Pimpinan Sidang.
6. Menandatangani daftar hadir atau absensi yang tersedia.
7. Mengenakan tanda peserta selama mengikuti musyawarah.
8. Mengenakan seragam RAPI PSH/PSU dan bersepatu (dilarang menggunakan
sandal dan kaos oblong pada saat mengikuti persidangan).
9. Bersikap santun dan menghormati jalannya persidangan.

15
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

10. Berbicara seperlunya (straight to the point) bila diminta dan atas persetujuan
pimpinan sidang, tidak membuat gaduh, dan memberikan perhatian yang
sebesar-besarnya untuk kelancaran persidangan musyawarah.
11. Apabila mendadak meninggalkan ruang sidang, harus memberitau kepada
pimpinan sidang.
12. Dilarang membawa senjata api/senjata tajam pada saat menghadiri acara
sidang musyawarah.

PASAL 9
HAK DAN KEWAJIBAN UTUSAN

1. Menggunakan fasilitas yang diesediakan panitia secara Cuma-Cuma selama


mengikuti musyawarah (Kecuali telpon, Laundry, dan pesanan pribadi lainnya
dari hotel/tempat pelaksanaan musyawarah harus dibayar tunai).
2. Mempunyai hak bicara dan hak suara yang diatur sebagai berikut :
a. Hak bicara dimiliki oleh setiap peserta.
b. Hak suara hanya dimiliki oleh utusan.
3. Pada acara pandangan umum dan pencalonan, setiap Daerah/Wilayah/Lokal
memiliki 1 (satu) suara yang disampaikan melalui juru bicara.
4. Pada acara pemilihan, utusan memiliki 1 (satu) suara.
5. Penggunaan hak bicara diatur oleh pimpinan sidang.

PASAL 10
HAK DAN KEWAJIBAN PENINJAU

1. Menanggung seluruh biaya selama mengikuti acara musyawarah dan menyetor


kontribusi sesuai ketentuan yang ditetapkan panitia.
2. Berhak mendapatkan materi musyawarah.
3. Hanya memiliki hak bicara tidak memiliki hak suara.
4. Berhak mengikuti sidang paripurna dan sidang komisi, dengan cara mendaftar.

16
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

PASAL 11
HAK DAN KEWAJIBAN NARASUMBER
1. Sesuai penugasannya, kewajiban mengikuti acara persidangan musyawarah
dengan seksama dan aktif berusaha mengantisipasi secara positif apabila
melihat pembahasan sidang yang menyimpang dari perencanaan yang
digariskan oleh panitia pengarah (SC).
2. Memberikan penjelasan yang diperlukan oleh pimpinan sidang atas segala
sesuatu yang berkaitan dengan materi musyawarah.
3. Sebelum mengikuti persidangan, wajib menyerahkan surat tugasnya untuk
diparaf pimpinan sidang dan melaporkan perkembangan serta hasil sidang yang
diikutinya kepada ketua panitia pengarah (SC).
4. Mengingatkan pimpinan sidang secara arif, baik lisan maupun tertulis agar
pembahasan sidang tidak menyimpang dari meteri yang disajikan panitia
pengarah (SC).
5. Dalam hal terjadi pengembangan materi atas usul peserta, segera antisipasi
dengan malakukan koordinasi bersama ketua panitia pengarah (SC).

BAB IV
PERSIDANGAN MUSYAWARAH

PASAL 12
JENIS PERSIDANGAN

Persidangan pada MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022, terdiri atas :


1. Sidang Paripurna.
2. Sidang Komisi.

PASAL 13
PIMPINAN SIDANG

1. Pimpinan Sidang sesuai dengan PO 16 peraturan ini.


2. Pimpinan Sidang Paripurna terdiri dari Pimpinan Sementara dan Pimpinan
Sidang Tetap.
3. Pimpinan Sementara Sidang Paripurna adalah panitia pengarah (SC), pimpinan
sidang tetap dipilih oleh peserta musyawarah.

17
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

4. Pimpinan sidang harus ganjil (sesuai kebutuhan), minimal 3 (tiga) orang dan
maksimal 5 (lima) orang yaitu Ketua, Wakil Ketua, Sekretaris dan 2 (dua) orang
anggota.
5. Pimpinan Tetap Sidang Paripurna adalah SC terdiri dari 5 (lima) Orang dengan
kedudukan :
a. Seorang Ketua merangkap anggota,
b. Seorang Wakil Ketua Merangkap Anggota,
c. Seorang sekretaris merangkap Anggota dan sebagai Notulis, serta,.
d. 2 (dua) Orang Anggota.

PASAL 14
PEMILIHAN PIMPINAN SIDANG PARIPURNA

1. Pimpinan Sementara Sidang Paripurna dipimpin langsung oleh Steering


Committee (SC), memimpin Sidang Paripurna.
2. Ketua Tetap Sidang Paripurna dipilih dari utusan dan/atau penujukan langsung
oleh para utusan.
3. Ketua Tetap Sidang Paripurna hasil pemilihan secara terbuka dan/atau
penunjukan langsung, dinyatakan sebagai Ketua Sidang Paripurna dan dapat
menunjuk serta memilih seorang wakil ketua, seorang sekretaris dan 2 orang
anggota sebagai alat kelengkapan Pimpinan Sidang Paripurna, dengan
persetujuan Peserta Sidang.

PASAL 15
TUGAS PIMPINAN SIDANG PARIPURNA

1. Pimpinan Sidang Paripurna mempunyai tugas dan wewenang untuk membuka,


menunda/skorsing, mencabut/membuka kembali, dan menutup persidangan
paripurna menggunakan ketukan palu sidang, serta berpedoman pada jadwal
acara dan tata tertib sidang :
a. Membuka, menetapkan secara keseluruhan dan menutup sidang dengan 3
(tiga) ketukan palu sidang.
b. Menunda/skorsing, mencabut/membuka kembali dengan 2 (dua) ketukan
palu sidang.

18
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

c. Memutuskna persetujuan dengan 1 (satu) ketukan palu sidang.


2. Bersikap arif dan bijaksana serta memberikan kesempatan yang adil kepada
para peserta sidang dalam mengemukakan pendapat.
3. Menjaga tata tertib, mengatur giliran berbicara, memperingatkan, menegur, dan
atau menghentikan pembicara yang berbicara bertele-tele dan keluar dari
konteks serta dapat meminta petugas keamanan baik internal maupun eksternal
bilamana ada yang mengganggu keamanan dan membuat keributan pada
MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022.
4. Mengupayakan Musyawarah untuk mufakat dalam tiap pengambilan keputusan,
bila perlu melakukan skorsing dan lobbying untuk mencari titik temu dalam
memecahkan masalah.
5. Apabila terjadi silang pendapat dalam penafsiran, pimpinan sidang dapat
meminta penjelasan kepada SC.
6. Apabila silang pendapat tidak mendapat titik temu, dapat dilakukan pemungutan
suara terbanyak, dengan mengacu pada AD/ART dan PO.
7. Hasil pemungutan suara terbanyak bersifat final dan mengikat bagi seluruh
peserta MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022.
8. Dalam hal pemungutan suara terjadi perolehan suara dalam jumlah yang sama,
maka pimpinan sidang tetap memiliki ha 1 (satu) suara.
9. Bertanggung jawab atas kelancaran sidang dan bertanggung jawab penuh
dalam segala pengambilan keputusan.
10. Membacakan hasil persidangan menjadi ketetapan.
11. Pimpinan Sidang Paripurna menjadi pengurus sementara sejak ditetapkannya
dimissioner bagi kepengurusan penyelenggara MUSDA RAPI 23 SULTENG
VII/2022 sampai terbentuknya kepengurusan definitif.

19
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

BAB V
TUGAS DAN WEWENANG PIMPINAN SIDANG PARIPURNA

PASAL 16
TUGAS DAN WEWENANG PIMPINAN SEMENTARA SIDANG PARIPURNA

1. Tugas pimpinan sementara Sidang Paripurna pada MUSDA RAPI 23 SULTENG


VII/2022, mengesahkan :
a. Korum dan sahnya musyawarah.
b. Jadwal acara sidang.
c. Tata Tertib Sidang.
d. Pimpinan tetap Sidang Paripurna.
2. Pengambilan keputusan Pasal 16 Ayat 1 harus dituangkan dengan Surat
Ketetapan dan serah terima pimpinan sementara Sidang Paripurna kepada
Pimpinan Tetap Sidang Paripurna dilaksanakan dengan berita acara.

PASAL 17

TUGAS DAN WEWENANG PIMPINAN SIDANG PARIPURNA TETAP

1. Pimpinan Tetap Sidang Paripurna MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022,


bertugas memimpin jalannya sidang paripurna II hinggal selesainya MUSDA
RAPI 23 SULTENG VII/2022, dengan wewenang mengesahkan :
a. Status dimisioner bagi Kepengurusan Daerah 23 Sulteng Masa Bakti 2017-
2022.
b. Ketua-ketua Komisi A, B, C, beserta para anggotanya.
c. Hasil Sidang Komisi A Sebagai Peogram Kerja Organisasi.
d. Hasil Sidang Komisi B Sebagai Peogram Kerja Organisasi.
e. Hasil Sidang Komisi C Sebagai Peogram Kerja Organisasi.
f. Pemilihan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah Masa Bakti 2022-2027.
g. Susunan Tim Formatur.
h. Hasil Sidang Formatur tentang susunan Kepungurusan RAPI Daerah 23
Sulawesi Tengah Masa Bakti 2022-2027.
2. Pengambilan keputusan Pasal 17 Ayat 1 harus dituangkan dengan Surat
Ketetapan.
3. Membacakan hasil MUSDA RAPI 23 SULTENG VII/2022 dengan penadatangan
berita acara dan serah terima hasil sidang paripurna beserta lampiran-

20
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

lampirannya, pataka, Lencana/tanda jabatan, stempel, dan berkas


kesekretariatan secara simbolis kepada Ketua RAPI Daerah 23 Sulteng terpilih.

BAB VI
SIDANG KOMISI

PASAL 18
PIMPINAN SIDANG KOMISI

1. Sidang Komisi dibagi menjadi 3 (tiga) yaitu A, B, dan C


2. Masing-masing Komisi dipimpin oleh Pimpinan Sidang Komisi.
3. Pimpinan Sidang Komisi terdiri dari seorang Ketua dan Seorang Sekretaris yang
bertindak sebagai Notulis dan seorang pelapor yang akan membacakan hasil
sidang komisi pada sidang paripurna.
4. Pimpinan Sidang Komisi dipilih dan oleh Utusan pada Sidang Komisi.

PASAL 19
TUGAS DAN WEWENANG SIDANG KOMISI

1. Tugas dan wewenang Sidang Komisi A, B, dan C adalah :


a. Sidang komisi A dipimpin oleh Ketua Komisi A, bertugas membuat dan
membahas tentang Program Kerja Daerah untuk dipaparkan didepan Sidang
Paripurna agar mendapat pengesahan.
b. Sidang komisi B dipimpin oleh Ketua Komisi B, bertugas membuat dan
membahas tentang garis-garis besar Program Kerja Daerah, untuk
dipaparkan didepan Sidang Paripurna agar mendapat pengesahan.
c. Sidang komisi C dipimpin oleh Ketua Komisi C, bertugas membuat
rekomendasi Kepengurusan dan syarat-syarat Kepengurusan, untuk
dipaparkan didepan Sidang Paripurna agar mendapat pengesahan.
2. Pada Sidang Komisi, ketua sidang dipimpin oleh SC.

21
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

BAB VII
FORMATUR DAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN

PASAL 20
FORMATUR

1. Ketua Sidang Formatur diprioritaskan kepada Ketua RAPI Daerah 23 Sulteng


terpilih dan ditetapkan oleh Pimpinan Sidang Paripurna MUSDA RAPI 23
SULTENG VII/2022.
2. Susunan Tim Formatur terdiri dari unsur :
a. Ketua RAPI Daerah terpilih.
b. Ketua Sidang Paripurna.
c. Perwakilan Kepengurusan RAPI Daerah 23 Sulteng Dimisioner sebanyak 1
(satu) orang,
d. Utusan Kepengurusan RAPI Wilayah sebanyak 2 (dua) atau 4 (empat) orang
dari masing-masing Wilayah yang berbeda.

PASAL 21
TUGAS FORMATUR

1. Menyusun Pengurus RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah.


2. Memilih Ketua dan Anggota DPPO Daerah pada Sidang Formatur melaui
Musyawarah untuk mufakat.
3. Mempertimbangkan persyaratan umum bagi calon Kepengurusan.
4. Tim Formatur menyusun kepengurusan RAPI Daerah pada MUSDA RAPI 23
SULTENG VII/2022 sekurang-kurangnya Ketua Daerah, Sekretaris Daerah, dan
Bendahara Daerah.
5. Selambat-lambatnya 30 (tiga puluh) hari kalender sejak MUSDA RAPI 23
SULTENG VII/2022 berakhir, Tim Formatur telah menyusun Kepengurusan
lengkap.
6. Ketua Tim Formatur menadatangani dan mengumumkan hasil Sidang Formatur
pada Sidang Paripurna serta menyerahkan kepada Pimpinan Sidang Paripurna.

22
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

BAB VIII
PEMBENTUKAN PENGURUS

PASAL 22
TATA CARA PEMILIHAN

Tata Pemilihan Ketua RAPI Daerah dilakukan dengan Tahapan sebagai berikut :
1. Pemilihan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah dilakukan secara langsung
dan tertutup.
2. Pemilihan Ketua RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah dilakukan melalui 2 (dua)
tahap, dengan cara sebagai berikut :
a. Pengajuan Bakal Calon (Balon) :
1) Pengajuan Bakal Calon dengan Menyampaikan berkas-berkas
persyaratan.
2) Pimpinan Sidang memeriksa/memverifikasi berkas persyaratan.
3) Penetapan bakal calon.
4) Sebelum pemilihan maka calon ketua harus membuat pernyataan tertulis
mengenai kesediaan sebagai calon ketua dan menyampaikan secara
singkat pencapaian program kerja Visi dan Misi RAPI.
b. Setelah dinyatakan sebagai Ketua RAPI Daerah terpilih, maka wajib
menandatangani Surat pernyataan bermaterai sebagai Ketua RAPI Daerah,
masa bakti 2022-2027.
3. Tata Cara Pemilihan Ketua DPPO dilakukan melalui Rapat Formatur.
4. Apabila hanya diperoleh satu calon yang memenuhi Persyaratan, maka calon
tersebut secara otomatis sebagai Ketua Umum/Daerah/Wilayah/Lokal Terpilih
sekaligus Ketua Formatur .
5. Apabila pada pemilihan diperoleh du atau lebih calon memperoleh nilai tertinggi
yang sama, maka dilakukan pemilihan ulang hanya sekali, serta penetuan
dilakukan oleh pengurus setingkat diatasnya.
6. Pemilihan Tim Formatur pada sidang paripurna kecuali ketua umum atau ketua
sesuai jumlah ganjil yang disepakati dengan susunan ketua, sekretaris dan
anggota.
7. Formatur sesuai AD/ART tahun 2018 pasal 42 ayat (3), terdiri dari :
a. Ketua umum/Ketua terpilih.
b. Ketua sidang paripurna
c. Perwakilan pengurus dimisioner sebanyak 1 (satu) orang.

23
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

d. Peserta utusan musyawarah yang dipilih dan ditugaskan oleh musyawarah


sebanyak 2 (dua), 4 (empat) atau 6 (enam) orang.
8. Tim formatur menandatangani susunan pengurus (nama, 10.28 dan jabatan)
yang disepakati.
9. Tim formatur mengumumkan hasil rapat formatur pada sidang paripurna dan
keputusannya final dan mengikat kecuali bertentangan dengan peraturan-
peraturan yang berlaku dengan mempertimbangkan jenjang peraturan.
10. Hasil kepengurusan ditetapkan dalam surat ketetapan musyawarah.

PASAL 23
KRITERIA PENGURUS

1. Persyaratan Umum Pengurus RAPI Daerah/Wilayah/lokal adalah setiap anggota


RAPI berhak dipilih menjadi Pengurus dengan memenuhi persyaratan umum
sebagai berikut :
a. Anggota RAPI aktif dibuktikan dengan KTA yang masih valid masa
berlakunya.
b. Tidak menjadi pengurus Organisasi sejenis.
c. Tidak menjadi pengurus dalam Komunitas atau Paguyuban pengguna
frekuensi telekomunikasi khusus pada pita frekuensi radio tertentu yang tidak
memiliki ijin penggunaan frekuensi yang ditetapkan oleh Pemerintah.
d. Berkomitmen kuat, sanggup dan rela berkorban menjalankan organisasi
RAPI untuk mencapai Visi dan Misi Organisasi.
e. Mampu berorganisasi, bekerjasama dengan sesama pengurus serta
bertanggungjawab atas jabatannya.
f. Mematuhi Kode Etik RAPI, peraturan Perundang-undangan, Anggaran Dasar
dan Anggaran Rumah Tangga, Perturan Organisasi serta Peraturan lain
yang berlaku di dalam Organisasi RAPI.
g. Bersedia menjadi pengurus yang dinyatakan secara tertulis.
2. Kriteria Ketua RAPI Daerah/Wilayah/lokal adalah setiap anggota RAPI berhak
dipilih menjadi Ketua RAPI Daerah, dengan persyaratan sebagai berikut :
a. Memenuhi persyaratan umum pengurus.
b. Telah menjadi anggota RAPI minimal 2 (dua) tahun.

24
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

c. Bersedia bertempat tinggal di Daerah/Wilayah/Lokal kerjanya selama


periode kepengurusannya.
d. Dapat menjabat untuk jangka waktu 2 (dua) periode berturut–turut dan dapat
dipilih kembali setelah berselang minimal 1 (satu) kali periode masa jabatan
tetap.
3. Kriteria Ketua dan Anggota DPPOD RAPI adalah setiap anggota RAPI berhak
dipilih menjadi Ketua dan Anggota DDPOD RAPI dalam Sidang Formatur
dengan persyaratan sebagai berikut :
a. Memenuhi persyaratan umum pengurus.
b. Telah menjadi anggota RAPI minimal 3 (tiga) tahun.
c. Memiliki pengalaman di organisasi sosial kemasyarakatan lebih dari 2 (dua)
tahun dan memiliki kompetensi khusus yang berguna bagi Organisasi.
d. Ketua dan Anggota Dewan Pengawas dan Penasihat Organisasi
Daerah/Wilayah/Lokal harus bertempat tinggal di Daerah/Wilayah/Lokal
kerjanya selama periode kepengurusannya.
e. Berwawasan nasional, baik dari kalangan Sipil maupun TNI/Polri
(Aktif/Purnawirawan).
f. Dapat menjabat untuk jangka waktu 2 (dua) periode berturut–turut dan dapat
dipilih kembali setelah berselang minimal 1 (satu) kali periode masa jabatan
tetap.

BAB IX
PENUTUP

PASAL 24
PENUTUP

1. Tata Tertib Persidangan ini harus diubah, apabila secara prinsip bertentangan
dengan Peraturan Perundang-undangan Negara Republik Indonesia.
2. Hal-hal yang belum diatur dalam Tata Tertib ini, maka akan diatur lebih lanjut
oleh Pimpinan Sidang atas persetujuan Peserta Sidang, dan merupakan bagian
yang tidak terpisahkan dengan tata tertib ini.

25
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

VI. LAPORAN KINERJA PENGURUS (LKP) DAERAH RAPI 23 SULAWESI


TENGAH MASA BAKTI 2017-2022.

1. Yang terhormat Ketua Umum Nasional RAPI


2. Yang saya hormati dan banggakan para Ketua RAPI Wilayah
Kabupaten/Kota Se-Sulawesi Tengah.
3. Yang saya Hormati Ketua dan Anggota DPPOD
4. Rekan-rekan Pengurus RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah yang saya
sayangi.
5. Seluruh Panitia MUSDA VII/2022 yang kami banggakan.

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.


Salam Sejahtera untuk kita semua,
Oom Swastiastu,
Namo Budaya,
Salam Kebajikan,

Puji Syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, karena
atas izin dan perkenan-Nya kita masih diberikan kesempatan hingga saat ini
dengan berbagai kenikmatan yang kita dapatkan dari mulai nikmat kesehatan
sampai dengan nikmat-nikmat lainnya yang tentunya kita tidak mampu untuk
menghitungnya. Amin ya rabbal alamin.
Pertama-tama kami mengucapkan terima kasih atas kehadiran Bapak/Ibu/Saudara-
Saudara sekalian para ketua dan Pengurus RAPI Wilayah Kabupaten/Kota Se-
Sulawesi Tengah pada acara Musyawarah Daerah (MUSDA) VII Tahun 2022 ini
sebagai utusan dan peninjau sehingga Musyawarah ini bisa mencapai Korum serta
sah untuk dilaksanakan sesuai ketentuan yang berlaku.

26
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

Terima kasih saya ucapkan juga kepada :


1. Ketua dan Anggota DPPOD, Masa Bakti 2017-2022 yang telah bersinergi dalam
melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai pengawas dan penasehat.
2. Segenap Pengurus RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah Masa Bakti 2017-2022, yang
dengan ikhlas dan tanpa pamrih telah melaksanakan tugas-tugasnya dalam
membantu saya sampai dengan akhir kepengurusan ini.
3. Panitia Pengarah (SC) dan Panitia Pelaksana (OC) yang telah bekerja merancang
dan melaksanakan Musyawarah Daerah (MUSDA) VII Tahun 2022, semoga bisa
sukses sampai berakhirnya Munsyawarah Daerah ini.
4. Rekan-rekan yang secara pribadi telah mendukung baik moril maupun materil
selama kami mengemban tugas sebagai Pengurus Daerah.

Pimpinan Sidang Paripurna yang kami hormati :


Kami akan menyampaikan Laporan Kinerja Pengurus (LKP) Daerah Masa Bakti 2017-
2022 sebagai berikut :

A. KEGIATAN ORGANISASI
I. Program Kerja Pengurus Daerah :
1. Melaksanakan Rapat Kerja Daerah (RAKERDA) VI tanggal 10 November 2017.
2. Melaksanakan HUT RAPI
3. Melakukan Pembinaan Terhadap Pengurus RAPI Wilayah
4. Melaksanakan Bimbingan Organisasi (BO)
5. Menghadiri Pelaksanaan Musyawarah Wilayah (MUSWIL) sekaligus Melantik
dan Mengukuhkan Pengurus Terpilih.
6. Mengikuti Musyawarah Nasional (MUNAS) VIII di Jakarta.
7. Mengikuti Rapat Kerja Nasional (RAKERNAS) VIII RAPI di Lembang Bandung
Barat Provinsi Jawa Barat.

27
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

II. Tindak Lanjut MoU dan PKS :


1. Penandatangan Nota Kesepahaman (MoU) dan perjanjian kerjasama (PKS)
antara RAPI Daerah 23 dengan Radio Republik Indonesia (RRI) Palu tanggal 10
Juli 2020, tentang pemberitaan langsung dari kejadian bencana.
2. Penandatangan Nota Kesepahaman (MoU) dan Perjanjian Kerjasama (PKS)
antara RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah dengan BPBD Provinsi Sulawesi
Tengah tanggal 12 Juni 2020 terkait Sistem Pelayanan Informasi dan
Komunikasi Penaggulangan Bencana.
3. Penandatangan Nota Kesepahaman (MoU) dan Perjanjian Kerjasama (PKS)
antara RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah dengan Dinas Kominfo, Persandian
dan Statistik Provinsi Sulawesi Tengah Tanggal 8 September 2020.
4. Penandatangan Nota Kesepahaman (MoU) dan Perjanjian Kerjasama (PKS)
antara RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah dengan Dinas Sosial Provinsi
Sulawesi Tengah, Tanggal 10 Mei 2021.

III. Kegiatan Ekternal :


1. Bersinergi dengan Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik
Provinsi Sulawesi Tengah dalam menyebarkan Informasi tentang Covid 19
dengan memajang Spanduk Himbauan Gubernur pada Daerah Perbatasan
Provinsi Sulawesi Tengah dengan Provinsi Lainnya.
2. Melaksanakan Bantuan Komunikasi yang bekrjasama POLRI yang merupakan
mitra kerja RAPI, mulai dari Operasi Lilin Tinombala dalam Pengamanan Natal
& Tahun Baru serta Operasi Ketupat Tinombala pada pengamanan
Pelaksanaan Hari Raya Idul Fitri.
3. Bersinergi dengan BALMON SFR Kelas II Palu dalam pelaksanaan Kegiatan
Hari Bakti POSTEL serta kegiatan lainnya berhubungan dengan KRAP.

28
MUSYAWARAH DAERAH (MUSDA) VII TAHUN 2022
RADIO ANTAR PENDUDUK INDONESIA
(RAPI) DAERAH 23 SULAWESI TENGAH
Gedung BPMP Palu 16 – 18 September 2022

B. INVENTARIS RAPI DAERAH 23 SULAWESI TENGAH


Daftar Inventaris RAPI Daerah 23 Sulawesi Tengah antara lain :
NO NAMA BARANG JUMLAH UNIT KONDISI KETERANGAN
1. Papan Nama Sekretariat 1 Buah baik
2. Televisi LCD 1 Unit rusak
3. Meja ½ Biro 1 Buah baik
4. Kursi Plastik Napoli 5 Buah baik
5. CPU Komputer 1 Unit rusak
6. Kipas Angin / Fan 2 Unit baik
7. Dispenser 1 Unit
8. Galon Air 1 Buah baik
9. Antena Highgain 1 Buah
10. Repeater (RPU) 3 Unit Station baik Daerah, Poso, Donggala
11. Solar Cell 1 Unit rusak
1 Tiang antena dalam
12. Antena Set Up 2 Set 1 set baik
keadaan rusak (patah)
13.
14.
15.
16.

29

Anda mungkin juga menyukai