Anda di halaman 1dari 29

REKAYASA PERANGKAT LUNAK | KELAS INFORMATIKA-A

SPESIFIKASI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK

Music and Art Event Ticketing and


Advertising (MAETA)

Nama Kelompok
Anggota 1
Anggota 2
dst…

Asisten : Nama Asisten

Nomor
Halaman
Dokumen
SEL01-SXX
(XX = Nomor XX/YY
Urut Grup)
REVISI Tanggal :
KE 1 dd/mm/yyyy
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

DAFTAR PERUBAHAN

Revisi Deskripsi

INDEX A B C
D E F G H
TGL 10/10/14 24/10/14 31/10/14

Ditulis Kelompokx Kelompox Kelompokx


Oleh
Diperiksa Asprak Asprak Asprak
Oleh
Disetujui
Oleh

i
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

DAFTAR HALAMAN PERUBAHAN

Halaman Revisi Halaman Revisi

ii
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

DAFTAR ISI

DAFTAR PERUBAHAN................................................................................................i
DAFTAR HALAMAN PERUBAHAN.............................................................................ii
DAFTAR ISI...............................................................................................................iii
DAFTAR TABEL..........................................................................................................v
DAFTAR DIAGRAM...................................................................................................vi
DAFTAR GAMBAR...................................................................................................vii
BAB 1 PENDAHULUAN..............................................................................................1
1.1 Deskripsi Umum Dokumen.....................................................................1
1.2 Tujuan Penulisan Dokumen....................................................................1
1.3 Lingkup Masalah.....................................................................................1
1.4 Definisi, Istilah, dan Singkatan................................................................1
1.5 Aturan Penomoran.................................................................................2
1.6 Referensi.................................................................................................2
BAB 2 DESKRIPSI SISTEM..........................................................................................3
2.1 Deskripsi Umum Sistem..........................................................................3
2.2 Deskripsi Umum Perangkat Lunak..........................................................3
2.3 Fungsi Produk/Perangkat Lunak.............................................................3
2.4 Karakteristik Pengguna...........................................................................4
2.5 Batasan...................................................................................................4
2.6 Lingkungan Operasi................................................................................4
BAB 3 DESKRIPSI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK................................................6
3.1 Identifikasi Kebutuhan PL.......................................................................6
3.2 Kebutuhan Fungsional............................................................................6
3.2.2 Spesifikasi Kebutuhan....................................................................7
3.3 Kebutuhan Non Fungsional..................................................................10
3.4 Kebutuhan Antarmuka Eksternal..........................................................11
3.4.1 Antarmuka Pengguna..................................................................11
3.4.2 Antarmuka Perangkat Keras........................................................11
3.4.3 Antarmuka Perangkat Lunak........................................................11
3.4.4 Antarmuka Komunikasi................................................................11

iii
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

3.5 Pemodelan Kebutuhan.........................................................................12


3.5.1 Use Case.......................................................................................12
3.5.2 Use Case Scenario........................................................................12
3.5.3 Sequence Diagram.......................................................................16
3.5.4 Class Diagra..................................................................................16

iv
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

DAFTAR TABEL

v
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

DAFTAR DIAGRAM

vi
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

DAFTAR GAMBAR

vii
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

BAB 3
PENDAHULUAN

Dokumen ini berisi SKPL atau Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak untuk
Music and Art Event Ticketing and Advertising (MAETA).

3.5 Deskripsi Umum Dokumen


Dokumen SKPL ini dibagi dalam tiga bagian. Bagian pertama berisi penjelasan
mengenai dokumen SKPL yang juga meliputi tujuan penulisan, lingkup
permasalahan, definisi istilah dalam dokumen, aturan penomoran, dan referensi
dalam mengembangkan perangkat lunak. Pada bagian kedua berisi deskripsi
umum sistem, deskripsi umum perangkat lunak, fungsi produk, karakterisitik
pengguna, batasan, dan lingkungan operasi dari perangkat lunak yang
dikembangkan ini. Pada bagian ketiga berisi deskripsi kebutuhan perangkat lunak
secara merinci, di dalamnya terdapat identifikasi kebutuhan perangkat lunak,
kebutuhan fungsional dan non-fungsional, kebutuhan antarmuka dan pemodelan
kebutuhan yang berisi diagram sesuai dengan pemodelan kebutuhan yang
dipilih.

3.6 Tujuan Penulisan Dokumen


Tuliskan ditulisnya dokumen ini adalah untuk memberikan deskripsi tentang
kebutuhan apa saja pada tahap awal pengembangan Music and Art Event
Ticketing and Advertising (MAETA). Dokumen ini dibuat sebagai prasyarat bagi
pengguna dalam pengembangan MAETA, dan juga bagi pengembang sebagai
pondasi dalam mengembangkan perangkat lunak.

3.7 Lingkup Masalah


Berkembangnya teknologi informasi saat ini semakin mempermudah
masyarakat dalam menyebarkan informasi-informasi event melalui media sosial.
Sayangnya, informasi yang tersebar masih bercampur dengan informasi lain
misalnya informasi pribadi orang lain. Sehingga, dapat dikatakan penyebaran
informasi penting melalui media sosial masih kurang efektif. Oleh karena itu,
untuk memudahkan masyarakat dalam mencari informasi event, Kami membuat
perangkat lunak Music and Art Event and Advertising (MAETA). Diharapkan
dengan kehadiran aplikasi ini di tengah-tengah masyarakat dapat memudahkan
proses penyebaran Informasi dan pembelian tiket untuk event musik dan
kesenian di Kota Malang.

3.8 Definisi, Istilah, dan Singkatan


SKPL Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak berisi spesifikasi
perangkat lunak yang akan dikembangkan

1
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

MAETA Singkatan dari Music and Art Event Advertising and Ticketing
OS Operating System, adalah perangkat lunak yang
menghubungkan pengguna komputer dengan perangkat keras
computer
DBMS Database Management System, adalah sistem yang digunakan
untuk melakukan pengelolaan pada database
RAM Random Access Memory, adalah perangkat keras pada
komputer yang berupa memori dan digunakan untuk
menjalankan aplikasi yang ada
Server Sebuah sistem komputer yang menyediakan layanan tertentu
dalam sebuah jaringan komputer
Codeigniter Framework yang digunakan untuk membangun sebuah web
berbasis PHP
Bootstrap Framework untuk pengembangan desain tampilan web
jQuery Framework berbasis javascript untuk melakukan animasi di
dalam suatu halaman web
Browser Perangkat lunak yang digunakan untuk melakukan browsing
pada web

3.9 Aturan Penomoran


Kode :

MAETA-F/NF-001
PKI : Singkatan dari Permainan Kebudayaan Indonesia
F/NF : F untuk kebutuhan fungsional dan NF untuk kebutuhan non
fungsional
001 : Nomor urut kebutuhan dimulai dari 001

3.10 Referensi
Dokumen PL yang dirujuk oleh dokumen ini. Buku, panduan, dokumentasi lain
yang dipakai dalam pengembangan ini.

2
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

BAB 4
DESKRIPSI SISTEM

4.1 Deskripsi Umum Sistem

Perangkat lunak ini dibangun menggunakan arsitektur web. Alasan dipilihnya


arsitektur tersebut agar pengguna dapat mengguna aplikasi berbasis web ini
kapan saja dan dimana saja. Sehingga pengguna tidak harus mendownload
aplikasi jika ingin melihat atau membeli tiket dari sebuah event.

4.2 Deskripsi Umum Perangkat Lunak


Perangkat lunak ini dibangun dengan menggunakan arsitektur web. Pemilihan
arsitektur tersebut adalah karena tingkat portabilitasnya yang memudahkan
pengguna sehingga dapat diakses dengan menggunakan web browser. MAETA
dapat diakses dari perangkat mobile maupun komputer desktop dengan
menggunakan koneksi internet.
Perangkat lunak ini menggunakan model client-server, dimana user berperan
sebagai client. Untuk proses penyimpanan dan pengolahan data, perangkat lunak
ini tersambung dengan database PhpMyAdmin.

4.3 Fungsi Produk/Perangkat Lunak


Beberapa fungsi pada perangkat lunak MAETA dari sisi pengguna adalah :
o Melakukan registrasi
o Melakukan login-logout dengan akun yang sudah teregistrasi

3
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

o Mengedit data diri


o Melihat informasi event dan ketersediaan tiket
o Melihat informasi event dengan filter tanggal pelaksanaan dan/atau
harga tiket
o Melihat informasi riwayat tiket yang sudah terpakai atau kedaluarsa
dan belum terpakai
o Melakukan pemesanan tiket
Beberapa fungsi pada perangkat lunak MAETA dari sisi admin adalah :
o Melakukan login dan logout
o Menambahkan informasi event
o Mengedit informasi event

4.4 Karakteristik Pengguna


No Identifikasi Pengguna Karakteristik
1 Pengguna Pengguna adalah aktor yang mengakses
web MAETA dan melakukan interaksi
didalamnya. Pengguna dapat melakukan
registrasi, login, dan melihat informasi
event.
2 Admin Admin adalah aktor yang diberi
kewenangan khusus untuk masuk ke dalam
sistem. Di dalam sistem, admin dapat
melakukan penambahan, pembaharuan,
dan penghapusan event.
3 Member Member adalah aktor yang mengakses
web MAETA dan melakukan interaksi
didalamnya. Kelebihan dari pengguna biasa
adalah member dapat melakukan
pembelian tiket dan melihat riwayat
pembelian tiket.

4.5 Batasan
 Pengguna perangkat lunak MAETA harus tersambung dengan internet
agar dapat berfungsi
 Web dikembangan dengan framework Codeigniter, jQuery, dan Bootstrap
 Web menggunakan PhpMyAdmin sebagai Database Management System

4
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

4.6 Lingkungan Operasi


Lingkungan operasi yang dibutuhkan oleh server adalah:
 OS : Windows, minimal Windows 7
 Prosesor : Intel Core i3 atau AMD Quad Core A8, dengan frekuensi
minimum 2.3 Ghz atau lebih baik
 RAM : Minimal 4 GB
 DBMS : phpMyAdmin
Sedangkan lingkungan operasi yang dibutuhkan oleh client adalah:
 OS : Windows 7/8/10, Linux, Android, iOS,Mac OS
 Prosesor : Single core dengan frekuensi minimum 600 Mhz atau
lebih
 RAM : Minimal 1 GB
Browser : Google Chrome, Mozilla Firefox, Safari, Internet Explorer,
Internet Edge, Opera, UC.

5
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

BAB 5
DESKRIPSI KEBUTUHAN PERANGKAT LUNAK

5.5 Identifikasi Kebutuhan PL


Music and Art Event Ticketing and Advertising (MAETA) merupakan aplikasi
berbasis web yang dapat diakses oleh pengguna melalui web browser. Aplikasi
ini dapat menampilkan informasi-informasi seputar event musik dan kesenian.
Perangkat lunak ini memiliki tiga aktor yaitu pengguna, member, dan admin.
Pengguna merupakan setiap orang yang dapat melihat informasi event. Member
merupakan pengguna yang dapat melihat informasi event serta melakukan
pemesanan tiket event setelah melakukan registrasi dan login pada sistem.
Admin merupakan pengguna yang memiliki hak khusus dalam mengelola
informasi event. Selain dapat melihat informasi event, melihat informasi member
yang melakukan pembelian tiket, serta menambahkan, meng-update, dan
menghapus informasi event.

5.6 Kebutuhan Fungsional


a. Pengguna
No Kode Fungsi Nama Fungsi Deskripsi
.
1. MAETA-F-001 Register Pengguna dapat melakukan
registrasi untuk mendaftar
menjadi member.
2. MAETA-F-002 Login Pengguna dapat login ke
sistem dengan memasukkan
penggunaname dan
password. Pengguna yang
belum terdaftar sebagai
member dapat melakukan
register terlebih dahulu.
3. MAETA-F-003 Melihat Informasi Pengguna dapat melihat
Event informasi event yang akan
terlaksana.

b. Member

No Kode Fungsi Nama Fungsi Deskripsi

6
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

.
1. MAETA-F-004 Membeli Tiket Member dapat melakukan
pembelian tiket.
2. MAETA-F-005 Melihat Riwayat Member dapat melihat
Pembelian daftar tiket yang telah dibeli.
3. MAETA-F-006 Memperbaharui Member dapat mengedit
Data Member data dirinya apabila ada
perubahan.
4. MAETA-F-011 Logout Member yang telah login
dapat keluar dari halaman
sistem dengan memilih opsi
logout.

c. Admin
No Kode Fungsi Nama Fungsi Deskripsi
.
1. MAETA-F-007 Menambah Event Admin dapat menambah
Event berserta detailnya
2. MAETA-F-008 Memperbaharui Admin dapat mengubah
Detail Event detail event apabila
perubahan.
3. MAETA-F-009 Menghapus Event Admin dapat menghapus
event yang batal terlaksana.
4 MAETA-F-010 Logout Admin yang telah login dapat
keluar dari halaman sistem
dengan memilih opsi logout.

5.6.3 Spesifikasi Kebutuhan


a. Pengguna
No. Kode Nama Fungsi Deskripsi
Fungsi
1. MAETA-F- Register Data yang terdapat di dalam form
001-01 adalah Nama,username, Email,
Password, No. Telp.

2. MAETA-F- Pengguna menekan tombol

7
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

001-02 “Register” untuk memproses


pendaftaran.

3. MAETA-F- Username dapat terdiri dari huruf,


001-03
angka, dan karakter “_”.

4 MAETA-F- Password minimal terdiri dari 8


001-04
karakter dan maksimal 22 karakter.

5 MAETA-F- Password hanya terdiri dari huruf,


001-05
angka, dan spasi.

6 MAETA-F- pengguna hanya dapat memasukkan


001-06
email yang belum terdaftar ke sistem.

7 MAETA-F- Nama lengkap maksimal terdiri dari


001-07
50 karakter.

8 MAETA-F- Nama dapat terdiri dari alfabet dan


001-08
spasi.

9 MAETA-F- Nomor telepon hanya terdiri dari


001-09
angka dan maksimal terdiri dari 15
karakter.

10 MAETA-F- Login Sistem menampilkan fungsi login


002-01 akun dalam bentuk form untuk
pengguna memasukkan username
dan password.

11 MAETA-F- Melihat Infromasi event yang ditampilkan


003-01 Informasi event berupa poster, tanggal event, lokasi

8
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

event, harga tiket

12 MAETA-F- Poster harus mempunyai rasio 3 : 4,


003-02 size maksimal 5 mb

13 MAETA-F- Tanggal harus berformat DD-MM-


003-03 YYYY

14 MAETA-F- Lokasi event maksimal 100 karakter


003-04 termasuk spasi dan simbol

15 MAETA-F- Harga tiket harus dalam kurs Rupiah


003-05
b. Member
No Kode Nama Fungsi Deskripsi
Fungsi
1. MAETA-F- Membeli Tiket Pembelian tiket dilakukan dengan
004-01 cara member harus memilih event
2. MAETA-F- Untuk membeli tiket member harus
005-02 mengisi data diri dan jumlah tiket
yang akan dibeli
3. MAETA-F- Data diri yang dimasukkan yaitu
005-03 nama, no telepon dan email
4. MAETA-F- Melihat Riwayat Member dapat melihat riwayat
005-01 Pembelian pembelian tiket
5. MAETA-F- Informasi yang ditampilkan di
005-02 riwayat pembeliannya yaitu kode
transaksi, detail event, jumlah tiket,
dan total harga
6. MAETA-F- Kode transaksinya berupa
005-03 alfanumerik, uppercase dan unik
7. MAETA-F- Informasi detail event yang
005-04 ditampilkan berupa poster, tanggal
event, lokasi event, dan harga tiket
8. MAETA-F- Jumlah tiket didapatkan dari inputan
005-05 dari member dengan maksimal
pembelian tiket sebanyak 10 tiket
9. MAETA-F- Total harga dikalkulasikan dari harga
005-06 satuan tiket dikali dengan jumlah
tiket yang dipesanoleh member
10. MAETA-F- Member dapat melihat riwayat tiket
005-07 yang sudah terpakai dan belum
terpakai
11. MAETA-F- Memperbaharu Member dapat melakukan
006-01 i Data Member perubahan nama, no telepon, email

9
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

dan password
12. MAETA-F- Logout Direpresentasikan dalam tombol
010-01 logout

c. Admin
No. Kode Nama Fungsi Deskripsi
Fungsi
1. MAETA-F- Menambah Data event didapat dari pengajuan
007-01 Event proposal event yang dikirim oleh
pihak penyelenggara event
2 MAETA-F- Admin disediakan fitur untuk
007-02 menambahkan detail event
3. MAETA-F- Poster harus mempunyai rasio 3 : 4,
007-03 size maksimal 5 mb
4 MAETA-F- Tanggal harus berformat DD-MM-
007-04 YYYY
5 MAETA-F- Lokasi event maksimal 100 karakter
007-05 termasuk spasi dan simbol
6 MAETA-F- Harga tiket harus dalam kurs Rupiah
007-06
7 MAETA-F- Memperbaharui Terdapat tombol untuk melakukan
008-01 Detail Event editing terhadap informasi dari event
sesuai dengan permintaan client
8 MAETA-F- Menghapus Admin menghapus event yang batal
009-01 Event terlaksana sesuai dengan perintah
penyelenggara event diluar sistem
9 MAETA-F- Logout Direpresentasikan dalam bentuk
010-01 tombol bertuliskan logout

5.7 Kebutuhan Non Fungsional


No. Kode Fungsi Nama Fungsi Deskripsi
1. MAETA-NF- Availability Sistem harus dapat
001 beroperasi 7 x 24 jam setiap
minggunya
2. MAETA-NF- Portability Sistem harus dapat
002 dijalankan dengan semua
jenis web browser

10
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

3. MAETA-NF- Security Password setiap pengguna


003 dienkripsi dengan metode
enkripsi hash

5.8 Kebutuhan Antarmuka Eksternal


5.8.2 Antarmuka Pengguna
Antarmuka pengguna dikembangkan berbasis web. Dimana user dapat
mengakses dengan menggunakan browser yang terhubung dengan
jaringan internet. Sistem menerima inputan melalui input dari pengguna
berupa perangkat input seperti mouse atau keyboard. Sistem akan
memproses inputan dan meresponnya dengan mengirimkan hasilnya
pada layar monitor user.

5.8.3 Antarmuka Perangkat Keras


Kebutuhan perangkat keras yang digunakan untuk mengakses dan bermain
MAETA adalah sebagai berikut :

- Keyboard.
- Mouse.
- PC/Laptop dengan koneksi internet
- Smartphone

5.8.4 Antarmuka Perangkat Lunak


Perangkat lunak yang dibutuhkan untuk menunjang permainan ini adalah
sebagai berikut :

- Sistem operasi : Windows 7/8/10/Mac OS/Linux/Android/iOS.


- Database : PhpMyAdmin.
- Web Server : Apache.
- Bahasa Pemrograman : PHP.

5.8.5 Antarmuka Komunikasi


Komunikasi dapat dilakukan antara komputer yang bertidak sebagai
server dan komputer lain yang bertindak sebagai client yang keduanya
terhubung dalam jaringan internet.

11
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

5.9 Pemodelan Kebutuhan


5.9.2 Use Case

5.9.3 Use Case Scenario


MAETA-F-001 Register
Objektif Aktor dapat melakukan proses membuat akun
Aktor Pengguna
Pre Condition Aktor sudah membuka website MAETA
Main Flow 1. Pengguna mengklik tombol Register di posisi pojok
kanan atas
2. Sistem menampilkan halaman pendaftaran
3. Pengguna mengisi kolom pendaftaran yang
tersedia ,yaitu nama, nomor telepon, username, email,
password
4. Pengguna mengklik tombol Register pada form
5. Sistem menyimpan akun penjual pada database

12
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

Alternative Flow 4a. Jika kolom tidak valid dan belum diisi, maka sistem akan
menampilkan pesan bahwa kolom tidak boleh kosong/
tidak valid dan pendaftaran tidak bisa dilakukan.
b. Jika penulisan email tidak valid, akan menampilkan
pesan Penulisan email tidak valid.
c. Jika email telah terdaftar di sistem, maka sistem akan
menampilkan pesan bahwa email telah digunakan
Post Condition Aktor telah terdaftar pada database dan actor diarahkan ke
halaman utama

MAETA-F-002 Login
Objektif Mengijinkan aktor untuk mengakses fungsi yang tersedia di
sistem berdasarkan privilege-nya.
Aktor Pengguna
Pre Condition Aktor telah mengeklik tombol login terlebih dahulu
Main Flow 1. Pengguna mengklik tombol menu Login.
2. Sistem menampilkan halaman dan form login.
3. Pengguna mengisi username dan password.
4. Sistem mengautentikasi.
5. Sistem mengarahkan actor ke halaman utama sesuai
privilege actor
Alternative Flow 4 a. Jika akun belum terdaftar, akan menampilkan pesan
“Akun belum terdaftar”.
b. Jika username/password salah, akan menampilkan
pesan “Username/password salah” dan meminta
kembali user untuk memasukkan username/password
yang benar.
Post Condition Sistem berhasil mengautentikasi pengguna dan menampilkan
halaman utama sesuai dengan aktor yang dikenali.

MAETA-F-003 Melihat Informasi Event


Objektif Mengijinkan aktor untuk mengakses fungsi yang tersedia di
sistem berdasarkan privilege-nya.
Aktor Pengguna, Member, Admin
Pre Condition Aktor sudah membuka website MAETA
Main Flow 1. Aktor mengklik event yang diinginkan
Alternative Flow -
Post Condition Sistem berhasil menampilkan detail informasi event sesuai
dengan event yang dipilih.
13
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

MAETA-F-004 Pembelian Tiket


Objektif Member dapat melakukan pembelian tiket
Aktor Member
Pre Condition Member telah menekan tombol beli tiket
Main Flow 1. Member memasukkan nama pada kolom Nama
2. Member memasukkan no telepon pada kolom No Telepon
3. Member memasukkan email pada kolom Email
4. Member memasukkan jumlah tiket pada kolom Jumlah
Tiket (Tiket yang dipesan maksimal 10)
5. Member menekan tombol pesan
6. Sistem akan mengurangi jumlah saldo yang dimiliki oleh
member
Alternative Flow 5 a. Jika member tidak memasukkan nama pada kolom nama ,
no telepon, email, jumlah tiket maka sistem akan
menampilkan peringatan “Field tidak boleh kosong”
6 a. Jika saldo tidak mencukupi maka akan menampilkan
pesan error
Post Condition Member berada pada halaman riwayat pembelian

MAETA-F-005 Melihat Riwayat Pembelian


Objektif Member dapat melihat riwayat tiket
Aktor Member
Pre Condition Member membuka halaman profil
Main Flow 1. Member menekan tombol Riwayat Pemesanan Tiket
2. Sistem akan menampilkan riwayat pemesanan tiket
Alternative Flow 2 a. Sistem akan menampilkan pesan “Riwayat Pembelian
Tiket Kosong”
Post Condition Member berada di halaman Riwayat Pembelian

MAETA-F-006 Memperbaharui Data Diri


Objektif Member dapat melakukan proses memperbaharui data diri
Aktor Member
Pre Condition Member menekan tombol “edit profil”
Main Flow 1. Sistem akan membuka halaman form edit data diri
2. Member mengganti data diri yang akan diganti dan
menekan tombol “simpan”.
3. Sistem akan menyimpan hasil ubahan detail yang telah
dilakukan oleh member.
Alternative Flow 2 a. System akan menampilkan pesan “field tidak boleh
kosong” jika terdapat kekosongan pada sebuah field.
Post Condition Data diri berhasil diperbaharui oleh member
14
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

MAETA-F-007 Menambah Event


Objektif Aktor dapat melakukan proses menambah event
Aktor Admin
Pre Condition Admin membuka halaman utama menu admin
Main Flow
1. Admin menekan tombol “Tambah Event”
2. Sistem akan menampikan halaman form tambah event
3. Admin mengisi form tambah event dan menekan
tombol “tambah”
4. Sistem akan menyimpan data event yang telah diinput
oleh admin kedalam database untuk ditampilkan pada
halaman utama
Alternative Flow 4 a. sistem akan menampilkan pesan “field tidak boleh
kosong” jika terdapat kekosongan pada sebuah field.
Post Condition Event berhasil ditambahkan oleh admin

MAETA-F-008 Memperbaharui Detail Event


Objektif Admin dapat melakukan proses memperbaharui detail event
Aktor Admin
Pre Condition Admin menekan tombol “edit”
Main Flow 1. Sistem akan membuka halaman form edit data event
2. Admin mengganti data detail event yang akan diganti
dan menekan tombol “simpan”.
3. Sistem akan menyimpan hasil ubahan detail yang telah
dilakukan oleh admin.
Alternative Flow 3. a. sistem akan menampilkan pesan “field tidak boleh
kosong” jika terdapat kekosongan pada sebuah field.
Post Condition Detail event berhasil diperbaharui oleh admin

MAETA-F-009 Menghapus Event


Objektif Admin dapat melakukan proses menghapus event
Aktor Admin
Pre Condition Admin menekan tombol “hapus”
Main Flow 1. Sistem akan menampilkan pesan “Hapus event?” yang
terdapat dua button “ya” dan “batal”

15
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

2. Admin menekan tombol “ya”


3. Sistem akan menghapus event dari database
Alternative Flow 2. a. sistem akan kembali menampilkan form detail event.
Post Condition Event berhasil dihapus oleh admin

MAETA-F-010 Logout
Objektif Aktor dapat keluar dari system
Aktor Member dan Admin
Pre Condition Aktor telah login ke system
Main Flow 1. Aktor menekan tombol “Logout” pada halaman utama
2. Sistem memproses pilihan aktor untuk keluar dari
system
Alternative Flow -
Post Condition Aktor berhasil melakukan logout dan sistem akan
menampilkan kembali ke halaman awal web

5.9.4 Sequence Diagram


Register

Login

16
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

Logout

Melihat Informasi Event

Memperbaharui Data Diri

17
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

Melihat Riwayat Pembelian

Pembelian Tiket

18
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

Menghapus event

Menambah Event

Memperbaharui Event

19
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

5.9.5 Class Diagram

20
SPESIFIKASI KEBUTUHAN Nomor Dokumen
PERANGKAT LUNAK Revisi : x

21

Anda mungkin juga menyukai