Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERJANJIAN TUKAR GULING TANAH

Kami yang bertandatangan di bawah ini :


1. Nama : SAFRIADI
Umur : 34 Tahun
Agama : Islam
Pekerjaan : Petani
Alamat : Ds. Sungai Tembang, Kec. Tanah Sepenggal Lintas Kab. Bungo
Selanjutnya disebut sebagai Pihak Pertama ( I )

2. Nama : SULAIMAN
Umur : 27 Tahun
Agama : Islam
Pekerjaan : Tani
Alamat : Pasar Lubuk Landai Kec. Tanah Sepenggal Kab. Bungo
Selanjutnya disebut sebagai Pihak Kedua ( II )
Kami kedua belah pihak tersebut di atas telah sepakat melakukan tukar guling sebidang tanah, yang
mana Pihak Pertama memiliki Tanah Kebun Karet dengan ukuran luas 3 Hektar yang terletak di Wilayah
Ds. Sungai Lilin dan tanah tesebut tidak dalam sengketa (masalah) dengan pihak lain, selanjutnya Pihak
Kedua Memiliki Tanah Kebun Karet dengan ukuran luas ± 1 Hektar (11430m 2) yang terletak di Wilayah
Ds. Sungai Tembang dan tanah pelawang rumah dengan ukuran 2 Borong Meter, dan tanah tesebut tidak
dalam sengketa (masalah) dengan pihak lain, dan setelah surat perjanjian ini ditandatangani oleh kami
kedua belah pihak beserta saksi, maka lepaslah hak kepemilikan masing-masing kami kedua belah pihak
terhadap tanah sebelumnya setelah ditukar gulingkan yaitu :
1. Tanah Pihak Pertama (I) akan menjadi hak milik Pihak Kedua (II) sepenuhnya.
2. Tanah milik Pihak Kedua (II) akan menjadi hak milik Pihak Pertama (I) sepenuhnya.

Batas-batas tanah milik Pihak Pertama (I) yaitu :


 Sebelah Timur Berbatasan dengan Jalan Desa..........)
 Sebelah Barat Berbatasan dengan Tanah Sungai
 Sebelah Utara Berbatasan dengan Tanah Sulaiman
 Sebelah Selatan Berbatasan dengan Tanah

Batas-batas tanah Kebun Karet Milik Pihak Kedua (II) yaitu :


 Sebelah Timur Berbatasan dengan Tanah Surmiyati......)
 Sebelah Barat Berbatasan dengan Tanah Sungai
 Sebelah Utara Berbatasan dengan Tanah Sabran Efendi
 Sebelah Selatan Berbatasan dengan Tanah Safriadi

Batas-batas tanah Pelawang Rumah Milik Pihak Kedua (II) yaitu :


 Sebelah Timur Berbatasan dengan Tanah Safriadi......)
 Sebelah Barat Berbatasan dengan Tanah Sulaiman
 Sebelah Utara Berbatasan dengan Tanah Jalan Desa
 Sebelah Selatan Berbatasan dengan Tanah Musa. M
Demikianlah surat perjanjian ini kami buat dengan sebenarnya tanpa ada unsur paksaan dari pihak
lain, dan tidak dapat diganggu gugat oleh pihak lain, serta dapat diguna bila diperlukan.

Sungai Tembang, 20 Juli 2022


Pihak Kedua (II) Pihak Pertama (I)

( SULAIMAN ) ( SAFRIADI )

Saksi-Saksi : Mengetahui :
1. Munir. M (Orang Tua) (........................) Rio Dusun Sungai Tembang,

2. Surmiyati (........................)
3. Junaidi (........................)
4. Ramli (........................)
5. M. Senen (........................) ( SABRAN EFENDI, SP )
6. Nuraini (........................)
7. Susilawati (........................)

Anda mungkin juga menyukai