Anda di halaman 1dari 5

Matematika Terapan A

Fungsi Transenden

Nama: Faras Rama Mahadika

NIM:221511050

Kelas :1B-JTK

Prodi : D3-Teknik Informatika


Daftar isi

Implementasi Trigonometri

Latihan
Implementasi

1. Buatlah sebuah slider.

2. Buatlah sebuah lingkaran dengan mengetikkan fungsi x2 + y2 = 1

3. Buatlah sebuah titik A dengan mengetikkan ’A = (0,0)’.

4. Buatlah sebuah titik B yang berada di lingkaran dengan mengetikkan ’B= Point(eq1)’.

5. Aktifkan tools Angle with Given Size

6. Klik titik B, kemudian klik titik A

7. Isikan bagian Angle pada slider α

8. Isikan huruf alpha (α). Perhatikan bahwa setelah proses menghasilkan

titik baru bernama B’. Cobalah untuk menggerakkan slider dan amati apa yang terjadi!

9. Buatlah garis yang menghubungkan antara titik A dan B’ dan diberi nama Hyp. Ketikkan ’Hyp =
Segment(A,B’)’

10. Buatlah sebuah titik C yang ordinat sumbu X-nya sama dengan ordinat sumbu X titik B’. Ketikkan ’C =
(x(B’),0)’.

11. Buatlah garis yang menghubungkan antara titik B’ dan C dan diberi nama Opp. Ketikkan ’Opp =
Segment(B’,C)’ dan ubah warna garis tersebut

12. Buatlah garis yang menghubungkan antara titik A dan C dan diberi nama Adj. Ketikkan ’Adj =

Segment(A,C)’ dan ubah warna garis tersebut

13. Sembunyikan titik B agar lebih mudah diamati.

14. Klik kanan di sembarang tempat pada view Graphics dan pilih Graphics

15. Pada tab XAxis, ubahlah Distance menjadi π2

16. Tambahkan sebuah titik bernama D yang merepresentasikan nilai sinus yaitu perbandingan antara
panjang garis opposite dan Hypotenuse. Ketikkan ’D = (alpha, y(B’)/Hyp)’

17. Aktifkan fitur Show Trace pada titik D.Cobalah gerakkan slider dan amati apa yang terjadi!

Didapatkan gambar seperti dibawah


LATIHAN

1.Repsentasi lingkaran continus , pada nomor ini saya mengunakan implementasi pada modul dengan cara
menganti perintah terakhir yang asalnya yaitu (D=(α,((y(B'))/(Hyp))) Menjadi D=(α,((x(B'))/(Hyp)))

Hasil No. 1 :

2.Representasi tangent dengan lingkaran saya mengimplementasi pada modul dengan cara yang sama yaitu
mengganti perintah paling terakhir yang asalnya (D=(α,((y(B'))/(Hyp))) menjadi D=(α,((y(B'))/(x(B')

Hasil 2 :

3. Buktikan bahwa sin2 x + cos2x = 1. Pada nomor 3 saya juga sama memakai cara yang sama dengan
nomor 1 dan 2 yaitu menganti perintah yang terakhir menjadi D=(α,(((y(B'))^(2)+(x(B'))^(2))/(Hyp))) untuk
membuktikan nya

Hasil No. 3 :
4. Cari gradiennya .Pada No. 4 ini saya mengunakan cara pada modul sebelumnya yang sudah pernah di
upload dan ditugaskan di elearning

Hasil No. 4 :

5. Rieman sum dengan metode uppersum pada No. 5 ini sama saya mengunakan implementasi pada modul
yang sebelumnya pernah di tugaskan

Hasil Akhir :

6.Cari volume benda putar untuk No. 6 ini saya mengunakan cara implemntasi pada modul topik 13 lalu
Untuk mencari volume benda putar x +2

Hasil No. 6 :

Anda mungkin juga menyukai