Anda di halaman 1dari 6

SEKOLAH DASAR (SD) BUNDA

(Terakreditasi "A")
Villa Nusa Indah 2 Blok DD2 No. 1 Bojong Kulur, Gunungputri, Kab. Bogor
Telp : (021)82420631/82431440 Fax : (021)82420631 Hp : 0811151480 / 081310121707
Website : www.sekolahbunda.sch.id Email :sekolahbunda@gmail.com

PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata pelajaran: Matematika Nama:


KD: 3.8, 3.9, 3.10, 3.11, 3.12 Hari/Tanggal:
Kelas: IV (Empat) Waktu: 90 menit

KD NILAI KD NILAI KD NILAI Paraf Guru Paraf Orang


Tua

3.7 3.8 3.9

3.10 3.11 3.12

Petunjuk pengerjaan:
1. Berdoalah sebelum Anda mengerjakan soal.
2. Tulis Identitas Anda pada lembar soal online.
3. Baca soal dengan teliti sebelum Anda menjawabnya.
4. Untuk soal berbentuk pilihan ganda, pilih salah satu pada huruf A, B, C, atau D yang
merupakan jawaban paling tepat.
5. Untuk soal isian singkat dan uraian, isilah dengan jawaban yang paling tepat dengan cara
pengerjaannya di buku tulis lalu difoto dan dilampirkan pada lembar soal online.
6. Periksa kembali jawaban Anda.

Jawablah pertanyaan dengan tepat dan benar sesuai bentuk soal!


KD 3.7 Menjelaskan dan melakukan pembulatan hasil pengukuran panjang dan berat
kesatuan terdekat.
1. Sebuah meja memiliki panjang 130,4 cm. Panjang meja tersebut jika dibulatkan ke
satuan terdekat adalah .....
A. 130 cm C. 133 cm
B. 131 cm D. 134 cm
2. Raihan memiliki pita berwarna kuning dengan panjang 53 cm lebih 6 mm dan pita
berwarna hijau 48 cm lebih 4 mm. Panjang pita milik raihan setelah dibutalkan ke cm
terdekat kira-kira .....
A. 100 cm C. 102 cm

PAT II 2021/2022 1 Matematika (Kurikulum 2013)


B. 101 cm D. 103 cm
3. Paman membawa manggis seberat 3 kg lebih 250 gram. Paman juga membawa apel
dengan berat 2 kg lebih 700 gram. Berat seluruh buah yang dibawa Paman setelah
dibulatkan ke kg terdekat adalah .....
A. 4 kg C. 6 kg
B. 5 kg D. 7 kg
4. Berat 3 buah semangka 9,6 kg. Berapa kg kira-kira berat sebuah semangka tersebut?
___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
KD 3.8 Menganalisis segi banyak beraturan dan segi banyak tidak beraturan.
5. Berikut ini yang bukan gambar bangun segi banyak adalah .....
A. C.

B. D.

6. Berikut ini yang merupakan bangun segi banyak beraturan adalah .....
A. Belah ketupat C. Layang-layang
B. Segitiga sama kaki D. Persegi
7. Perhatikan gambar berikut! Bangun segi banyak di samping memiliki sisi
sebanyak .....
A. 6
B. 5
C. 4
D. 3
8. Bangun segi banyak yang semua sisinya sama panjang dan semua sudutnya sama besar
disebut _______
9. Segi banyak yang memiliki 5 sudut sama besar disebut _______
10. Sebutkan nama jenis segi banyak , jumlah sisi dan jumlah titik sudut berikut!

___________________________________________________________________

PAT II 2021/2022 2 Matematika (Kurikulum 2013)


___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
KD 3.9 Menjelaskan dan menentukan keliling dan luas daerah persegi, persegi panjang,
dan segitiga.
11. Perhatikan gambar berikut! Luas persegi panjang di atas adalah .....
A. 200 cm2
B. 250 cm2
C. 400 cm2
D. 500 cm2
12. Sebuah segitiga mempunyai panjang alas 6 cm dan tinggi 8 cm. Luas segitiga tersebut
adalah .... cm²
A. 96 C. 48
B. 24 D. 14
13. Keliling bangun di samping adalah .....
A. 30
B. 15
C. 20
D. 10
14. Untuk mengetahui keliling lahan berbentuk persegi panjang dapat menggunakan rumus
_______
15. Keliling persegi yang memiliki panjang sisi 15 cm adalah _______
16. Hitunglah luas dan keliling bangun datar gabungan di bawah ini!

___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
KD 3.10 Menjelaskan hubungan antar garis (sejajar, berpotongan, berhimpit)
menggunakan model konkret.
17. Perhatikan gambar berikut! Pada gambar di samping, yang menunjukkan
i) gambar segmen garis, garis, dan sinar garis

PAT II 2021/2022 3 Matematika (Kurikulum 2013)


berturut-turut adalah .....
A. i, ii, iii
ii)
B. i, iii, ii
C. iii, i, ii
iii) D. iii, ii, i

18. Kumpulan titik-titik yang anggotanya lebih dari satu titik disebut .…
A. Sudut C. Garis
B. Titik D. Panjang garis
19. Apabila kedua garis terletak pada sebuah bidang dan memiliki titik persekutuan, hal
tersebut merupakan kedudukan garis _______
20. Perhatikan gambar berikut! Pada gambar di samping, tentukan:
a. Pasangan sudut yang saling berpotongan
b. Pasangan sudut sehadap
c. jika A1 bernilai 110ᵒ, berapakah sudut yang
dibentuk pada A2?

___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
KD 3.11 Menjelaskan data dari peserta didik dan lingkungan yang disajikan dalam
bentuk diagram batang.
21. Penyajian data dapat dilakukan dengan diagram berikut ini, kecuali ….
A. Diagram balok C. Diagram batang
B. Diagram garis D. Diagram lingkaran
22. Perhatikan gambar berikut! Selisih hewan ternak ayam dan sapi adalah .....
A. 200 ton
B. 240 ton
C. 300 ton
D. 310 ton
Berikut merupakan diagram batang tinggi badan siswa kelas IV. Untuk menjawab pertanyaan
no 23-24 perhatikan diagram berikut!

PAT II 2021/2022 4 Matematika (Kurikulum 2013)


23. Siswa yang paling tinggi berjumlah _______
24. Jumlah seluruh siswa kelas IV adalah _______
25. Perhatikan gambar tabel di bawah ini!

Dari tabel di atas, buatlah diagram batangnya!


___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
KD 3.12 Menjelaskan dan menentukan ukuran sudut pada bangun datar dalam satuan
baku dengan menggunakan busur derajat.
26. Besar < ABC = 75 ̊. Jenis < ABC adalah sudut .....
A. Lancip C. Siku-siku
B. Tumpul D. Lurus
27. Perhatikan gambar berikut! Besar sudut yang terbentuk pada jarum jam di
samping adalah .....
A. 90°
B. 100°
C. 120°
D. 150°
28. Sudut yang besarnya 90° disebut sudut _______

PAT II 2021/2022 5 Matematika (Kurikulum 2013)


29. Besar sudut B pada gambar di samping adalah
_______°

30. Peratikan gambar berikut!

Tuliskan jenis sudut pada gambar di atas!


___________________________________________________________________
___________________________________________________________________
___________________________________________________________________

PAT II 2021/2022 6 Matematika (Kurikulum 2013)

Anda mungkin juga menyukai