Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN TAPANULI TENGAH

SMA NEGERI 1 (PLUS) MATAULI PANDAN


Jl. Ki Hajar Dewantara No. 01 Pandan Tapanuli Tengah
Telp./Faks : (0631) 371997 / (0631) 371996
Website : www.sman1-matuli.sch.id

TES BIDANG AKADEMIK


PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU T.P. 2012-2013
Hari/Tanggal : Selasa, 22 Mei 2012
Mata Pelajaran : IPA
Waktu : 10.00 – 11.30 WIB ( 90 Menit )
Jam ke / Hari ke : II / 2

Pilihlah jawaban yang benar pada soal-soal di bawah ini !

1. Perhatikan tabel berikut! 4. Empat orang siswa melakukan pengukuran


benda, hasil percobaan ditunjukkan dalam
SATUAN
NO BESARAN
(DALAM SI)
ALAT UKUR tabel berikut :
(1) Massa Kilogram Neraca
(2) Waktu Sekon Stopwatch Siswa Massa (g) Volume (cm3)
(3) Suhu Celcius Termometer A 44,8 64
(4) Panjang Milimeter Micrometer
skrup
B 38,4 48
Berdasarkan tabel di atas, besaran dengan C 21,6 27
satuan dalam Sistem Internasional dan alat D 18,9 30
ukur yang sesuai ditunjukkan oleh nomor …. Siswa yang mengukur benda dengan bahan
A. (1) dan (2) yang sama adalah….
A. A dan B C. B dan C
B. (2) dan (3)
B. B dan D D. C dan D
C. (2) dan (4)
D. (3) dan (4)
5. Kereta api “SENJA UTAMA” berangkat dari
Yogyakarta pukul 19.00 WIB, tiba di Jakarta
2. Suatu thermometer X mengukur suhu es
pukul 02.30 WIB (hari berikutnya). Jika jarak
mencair sebesar -150X dan mengukur suhu air
Yogyakarta – Jakarta 600 km, maka kecepatan
mendidih pada suhu 2000X. Termometer
kereta api tersebut…. V= s/t
Celcius mengukur suhu suatu benda sebesar
400C. Suhu benda tersebut jika diukur dengan A. 60 km/jam t= Waktu tiba- Waktu
termometer X adalah…. Berangkat
A. 510X B. 70 km/jam t= wt – wb
B. 610X C. 80 km/jam
C. 710X D. 100 km/jam
D. 810X
6. Sebuah sepeda bergerak dengan kecepatan 10
3. Kalor sebanyak 67.200 J diberikan untuk m/s, dipercepat dengan percepatan 2 m/s2
menaikkan suhu 800 gram air. Jika suhu awal selama 10 sekon. Maka jarak yang ditempuh
air 300C dan kalor jenis air sebesar 4,2 x 103 sepeda tersebut adalah….s = vo x t + ½ at2
J/kg0C, maka suhu akhir air tersebut adalah…. A. 50 meter
A. 400C ∆T= Q/m x c B. 100 meter
B. 50 C0
∆T = T- To >>>>T=∆T+To C. 150 meter
C. 60 C0 D. 200 meter
D. 800C

Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2012 - IPA (FISIKA - BIOLOGI) Page 1 of 4
B. 1,03 A
7. Sebuah dongkrak hidrolik dengan luas C. 3,01 A
penampang yang besar A2 = 100 A1. Jika gaya D. 3,10 A
pada penampang kecil A1 adalah 100 N dan g
E
= 10 N/kg, maka massa benda maksimum
yang dapat diangkat adalah…. 14. Perhatikan pernyataan berikut :
A. 10 kg 1) Muatan listrik yang sejenis saling tolak –
B. 100 kg menolak
C. 1.000 kg 2) Benda bermuatan positif bila jumlah
D. 10.000 kg elektron lebih banyak dari jumlah proton
3) Muatan listrik yang tidak sejenis tarik –
8. Seorang anak dapat mengangkat HALTER menarik
yang massanya 1kg setinggi 4 m. Maka anak 4) Benda bermuatan negatif, jika jumlah
tersebut dapat dikatakan…. proton lebih banyak dari pada jumlah
A. Mempunyai daya 2,5 N electron
B. Mempunyai tenaga 10 N
C. Mengeluarkan usaha Sifat-sifat dari muatan listrik yang benar
sesuai dengan pernyataan di atas ditunjukkan
D. Mengeluarkan usaha pada nomor….
9. Seorang pemain bola menendang bola A. 1 dan 2
bermassa 200 gram dan energi kenetiknya 40 B. 1 dan 3
joule, maka kecepatan bola tersebut adalah…. C. 2 dan 3
A. 0,2 m/s B.2 m/s C.20 m/s D.200 m/s D. 2 dan 4
10. Ketika benda diletakkan 8 cm di depan cermin
cekung, jarak bayangan yang terbentuk adalah 15. Beberapa pernyataan tentang pesawat
24 cm. Jika jarak benda digeser 2 cm sederhana .
mendekati cermin, maka jarak bayangan yang (1) Besarnya usaha yang dilakukan
terbentuk adalah…. tergantung pada jenis pesawat.
A. 2 cm B.8 cm C.24 cm D.tak (2) Makin panjang lengan kuasa terhadap
terhingga lengan beban, makin kecil gaya kuasa
yang dilakukan
11. Perbandingan jumlah lilitan sekunder dan (3) Sebuah katrol bergerak memiliki
lilitan primer pada transformator adalah 1:2. keuntungan mekanik = 2
Jika besar kuat arus primer pada transformator Pernyataan yang benar adalah….
tersebut adalah 10 ampere, maka besar kuat A. (1) dan (2)
arus sekundenya adalah…. B. (1) dan (3)
A. 2 ampere C. (2) dan (3)
B. 5 ampere D. (1), (2) dan (3)
C. 10 ampere
D. 20 ampere

12. Sebuah bola lampu listrik dibuat 220 V, 50 W. 16. Berikut ini adalah beberapa contoh bahan
Pernyataan-pernyataan berikut yang benar kimia yang digunakan untuk mengawetkan
adalah…. makanan.
A. Dayanya selalu 50 watt 1. Asam bensoat
B. Tahanannya adalah 484 ohm 2. Nisin
C. Diperlukan arus sebesar 22 A untuk
menyalakannya 3. Boraks
D. Menghasilkan energi sebesar 50 joule 4. Asam cuka
dalam 1 detik bila dihubungkan dengan Bahan pengawet yang diperbolehkan untuk
sumber tegangan 220 volt mengawetkan makanan adalah ....
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 4
C. 1, 2, dan 4
D. 2, 3, dan 4
13. Dari rangkaian di samping, besar kuat arus
yang melalui hambatan 6 Ω adalah .... 17. Jenis zat adiktif yang dapat memicu kanker
A. 0,33 A paru-paru, kanker mulut, kanker perut,
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2012 - IPA (FISIKA - BIOLOGI) Page 2 of 4
menyebabkan penggunanya batuk-batuk dan terjadinya polusi udara. Cara menanggulangi
sesak nafas adalah .... masalah ini adalah....
A. Opium A. Memeriksa kesehatan masyarakat di
sekitar pabrik.
B. Marijuana
B. Mendirikan pabrik jauh dari pemukiman
C. Heroin penduduk.
D. Tembakau C. Tidak membuang limbah industry ke
dalam perairan
18. Ciri makhluk hidup yang berkaitan erat D. Menanami daerah sekitar pabrik dengan
dengan usaha makhluk hidup untuk pohon – pohon.
memperoleh energi dan melestarikan
keturunannya adalah .... 22. Pengaruh kepadatan penduduk terhadap
bidang sosial adalah ....
A. Iritabilitas dan metabolism
A. Berkurangnya ketersediaan air bersih.
B. Peka terhadap rangsang dan tumbuh B. Berkurangnya lahan pertanian.
C. Bergerak dan berkembangbiak C. Tingginya angka pengangguran.
D. Respirasi dan reproduksi D. Bertambahnya sampah rumah tangga.

23. Perhatikan gambar di bawah ini! Katup


19. trikuspidalis dan katup bikuspidalis
ditunjukkan pada gambar nomor ....

Perhatikan gambar di atas!

Hewan Manakah yang berdarah dingin?


A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 4
D. 3 dan 5 A. 1 dan 4
B. 8 dan 9
C. 4 dan 7
D. 5 dan 6

24. Enzim yang dihasilkan oleh dinding jejunum


adalah ....
A. Rennin, HCL, dan amylase.
20. Berikut ini beberapa bentuk upaya pelestarian B. Maltase, pepsin, dan lactase.
sumber daya alam hayati : C. Tripsin, sakarase, dan lipase.
1. Melindungi badak jawa di ujung kulon. D. Maltase, sakarase, dan lactase.
2. Menanam anggrek hutan di kebun botani
bogor. 25. Jika volume udara tidal 500 ml, udara
suplementer 1500 ml, udara komplementer
3. Melindungi biawak komodo di pulau
1500 ml, dan udara residu 1500 ml, kapasitas
komodo. vital paru-parunya adalah ....
4. Memelihara hewan di kebun binatang. A. 3000 ml
5. Melindungi bunga bangkai raksasa di di B. 3500 ml
Bengkulu. C. 4500 ml
Yang termasuk upaya pelestarian in situ D. 5000 ml
adalah ....
A. 1, 2, dan 3 26. Kelainan pada tulang karena kebiasaan
B. 1,2 , dan 4 menulis pada meja yang terlalu pendek dan
C. 1, 3, dan 4 memikul tas ransel yang terlalu berat akan
D. 1, 3, dan 5 mengakibatkan ....
A. Lordosis dan kifosis
21. Pendirian pabrik-pabrik selain dapat B. Skoliosis dan lordosis
meningkatkan kesejahteraan juga dapat C. Kifosis dan lordosis
menimbulkan berbagai penyakit akibat
D. Kifosis dan skoliosis

Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2012 - IPA (FISIKA - BIOLOGI) Page 3 of 4
27. Perhatikan gambar berikut ini !

Proses penambahan urea ke dalam air urine


berlangsung pada bagian nomor ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

28. Ujung sel saraf yang peka terhadap


rangsangan panas pada kulit adalah ....
A. Ruffini
B. Paccini
C. Krausse
D. Meissner

29. Perhatikan gambar dibawah ini!


Fotosintesis terutama terjadi pada bagian
nomor ....

1
2
3
4

4
Fotosintesis terutama terjadi pada bagian
nomor ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

30. Mengatupnya daun petai cina pada sore hari


disebut gerak ....
A. Tigmotropisme
B. Fotonasti
C. Niktinasti
D. Amsoenic

Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2012 - IPA (FISIKA - BIOLOGI) Page 4 of 4

Anda mungkin juga menyukai