Anda di halaman 1dari 38

Berikut ini kami berikan bocoran 7 jenis soal psikotes yang sering keluar

di BANK, BUMN dan PT Lainnya yang disertai pembahasannya. Selamat


belajar ya ^_^

1. TES LOGIKA ARITMATIKA (SERI)

Petunjuk Mengerjakan Soal


Selesaikanlah deret-deret (seri-seri) ini dengan memilih salah satu
jawaban yang tepat.

1. Suatu seri : 100-4-90-7-80


a. 8
b. 9
c. 10
d. 11
e. 12

2. 5-7-10-12-15 seri selanjutnya


a. 13
b. 14
a. 12
b. 10
c. 8
d. 6
e. 4

1
8. Suatu seri: 50-40-31-24-18- seri selanjutnya
a. 16
b. 15
c. 14
d. 16
e. 12

9. Suatu seri: 9-5-1-2-10-6-2-3-11 -7- seri selanjutnya:


a. 3
b. 4
c. 12
d. 8
e. 7

10. Suatu seri: 2-1-2-1-3-3-3-4-4- seri selanjutnya


a. 3,4,7
b. 4,5,7
c. 5,4,7
d. 6,5,4
e. 7,4,5

11. Suatu seri: 13-14-13-14-11-12-11-12-15-16-15-16-13 seri


selanjutnya:
a. 11-15-13
b. 12-16-14
c. 14-13-14
d. 14-15-13
e. 13-14-13

2
12. Suatu seri: 26-5-9-25-6-11-24-7 seri selanjutnya
a. 9
b. 10
c. 11
d. 12
e. 13

13. Suatu seri: 5-6-7-5-6-7-8-5-6-7-8-9 seri selanjutnya


a. 5-6
b. 7-6
c. 9-10
d. 10-9
e. 12-9

14. Suatu seri: 11-19-10-20-9-21-8 seri selanjutnya


a. 22-7
b. 23-22
c. 7-24
d. 7-22
e. 29-26

15. Suatu seri: 3-4-4-5-5-5-6-6-6 seri selanjutnya


a. 5
b. 6
c. 7
d. 8
e. 9

3
Tips Mengerjakan Tes Logika Aritmetika

 Perhatikan polanya karena pola bisa berupa pertambahan dan


pengurangan, atau kelipatan, dll
Misal contoh pada nomor satu di atas
1. Suatu seri : 100-4-90-7-80
Maka polanya 100 – 4 – 90 – 7 – 80......

Pola Pengurangan
100-10= 90
90-10= 80
Pola Penmbahan
4+3 = 7
7+3 = 10
Maka Deret Selanjutnya adalah Angka 10

2. TES ANALOG VERBAL

SOAL SUBTES 1. SINONIM (Persamaan Kata)


Petunujuk Soal:
Pilihlah satu jawaban yang mempunyai arti sama atau paling
dekat dengan arti kata yang dicetak dengan huruf kapital

1. RELATIF =
A. Biasa
B. Ukuran
C. Nisbi
D. Statis
E. Pasti

4
2. RENOVASI =
A. Pemagaran D. Peningkatan
B. Pemugaran E. Pemekaran
C. Pembongkaran

3. ANTARIKSAWAN RUSIA =
A. Astronomi D. Astronesia
B. Atronomika E. Astronout
C. Kosmonout

4. BALAI YASA =
A. Rumah Sakit D. Ruang Pertemuan
B. Rumah makan E. Bengkel Lokomotif
C. Aula

5. PSEUDONYM =
A. Nama Asli D. Bukan Asli
B. Nama Samaran E. Padanan Kata
C. Nama Lemgkap

6. JASA BOGA =
A. Pelayanan Disain Rumah
B. Seni Merias
C. Penyewaan Pakaian Pengantin
D. Pakaian Adat
E. Katering

7. GAMBARAN =
A. Dimensi D. Bentuk
B. Citra E. Penampakan
C. Imajinasi

8. PRESTISE =
A. Unggul D. Berkah
B. Elite E. Pilihan
C. Martabat

5
9. KONFRONTASI =
A. Perdebatan D. Pertikaian
B. Perbedaan E. Persaingan
C. Pertandingan

10. DEDUKSI =
A. Transduksi D. Konduksi
B. Intuisi E. Induksi
C. Reduksi

11. PROMINEM =
A. Setuju D. Biasa
B. Pelopor E. Terkemuka
C. Pendukung

12. EPILOG =
A. Menolong D. Analog
B. Dialog E. Prolog
C. Hipolog

13. SUMBANG =
A. Laras D. Mirip
B. Imbang E. Tepat
C. Kokoh

14. NOMADIK =
A. Menetap D. Sesuai norma
B. Anomali E. Mapan
C. Tak teratur

15. BONGSOR =
A. Susut D. Kerdil
B. Macet E. Tertua
C. Menumpuk

16. EVOKASI =
A. Penggugah rasa D. Pengungsian
B. Perubahan E. Penyelamatan
C. Penilaian

6
17. FRIKSI =
A. Tidak berdaya D. Perpecahan
B. Putus harapan E. Sedih
C. Frustasi

18. HENING =
A. Bening D. Riuh
B. Berisik E. Sunyi
C. Bersih

19. ISLAH =
A. Pisah D. Cerai
B. Perang E. Konflik
C. Damai

20. SAHIH =
A. Realita D. Lazim
B. Valid E. Tepat
C. Fakta

7
SOAL SUBTES 2. ANTONIM (Lawan Kata)
Petunujuk Soal:
Pilihlah satu jawaban yang mempunyai lawan kata dengan huruf kapital

1. PAKAR ><
A. Awam D. Spesialis
B. Cendekia E. Acuh
C. Mahir

2. ORATOR ><
A. Pemirsa D. Pembicara
B. Pemikir E. Penceramah
C. Pendengar

3. DINAMIS ><
A. Pasif D. Apatis
B. Statis E. Pragmatis
C. Kondusif

4. NETRAL ><
A. Terikat D. Berpihak
B. Bertentangan E. Terpadu
C. Bergabung

8
5. LUGAS ><
A. Apatis D. Mengada-ada
B. Berlebihan E. Keras
C. Apa adanya

6. MUHIBAH ><
A. Kunjungan D. Karya wisata
B. Persahabatan E. Kemalangan
C. Kenegaraan

7. NARATIF ><
A. Puisi D. Bersifat menguraikan
B. Prosa E. Sistem
C. Perkembangan

8. WAHANA ><
A. Kehutanan D. Eksistensi
B. Wadah E. Ruang angkasa
C. Kendaraan

9. HARMONI ><
A. Alat musik D. Perselisihan
B. Serasi E. Merdu
C. Percakapan

10. SEKULER ><


A. Tradisional D. Ilmiah
B. Lemah E. Keagamaan
C. Duniawi

11. MODERAT ><


A. Merdeka D. Mufakat
B. Nekat E. Menengah
C. Memihak

12. INHEREN ><


A. Lepas D. Mundur
B. Batal E. Sinergi
C. Melekat

9
13. CANGGIH ><
A. Modern D. Sederhana
B. Baru E. Kuno
C. Lama

14. INDUKSI ><


A. Deduksi D. Konduksi
B. Reduksi E. Fisika
C. Indikasi

15. KENDALA ><


A. Hambatan D. Hasil
B. Rintangan E. Manfaat
C. Dukungan

16. REGULAR ><


A. Teratur D. Biasa
B. Tidak teratur E. Komunikasi
C. Tetap

17. LIBERAL ><


A. Bebas D. Terbatas
B. Terbuka E. Permisif
C. Menerima

18. UTOPIA ><


A. Angan-angan D. Maya
B. Cita-cita E. Nyata
C. Mimpi

19. DEDUKSI ><


A. Reduksi D. Interaksi
B. Induksi E. Introyeksi
C. Introduksi

20. KRUSIAL ><


A. Perpecahan D. Sepele
B. Peradaban E. Nyata
C. Beruntung

10
SOAL SUBTES 3. PADANAN KATA
Petunujuk Soal:
Pilihlah satu jawaban yang mempunyai padanan kata yang tepat untuk
dari soal

21. September : Agustus = Mei : ........


A. Bulan D. Juli
B. Musim E. April
C. Juni

42. ....... : API = ...... : MATAHARI


A. Panas : Hangat D. Hujan : Awan
B. Merah : Jingga E. Arang : Abu
C. Panas : Terang

11
43. PANCING : IKAN = BEDIL : .......
A. Tembakan D. Pelatuk
B. Peluru E. Buruan
C. Umpan

44. DATANG : PERGI = AWAL : ......


A. Kemudian D. Usai
B. Mulai E. Penutup
C. Ahir

45. METEOROLOGI : CUACA = .......


A. Gerontologi : Gigi D. Astrologl : Asterh
B. Patalogi : Penyakit E. Antropologi : Penyakit
C. Astronomi : Fisika

46. PADI : PETANI .... : .....


A. Matahari : Panas D. Sawah : Sapi
B. Puisi : Penyair E. Dukun : Jamu
C. Dokter : Obat

47. ..... : IQ = EMOSIONAL : .....


A. Anak : Orang dewasa D. Kecerdasan : EQ
B. Ayah : Ibu E. Murid : Guru
C. Pandal : Cerdas

48. ...... : MENGUAP = ES : ........


A. Air : Mencair D. Laut : Memual
B. Panas : Dingin E. Orang : Dingin
C. Uap : Batu

49 ...... : HUJAN = TANGGUL : ........


A. Air : Lumpur D. Danau : Sungai
B. Payung : Banjir E. Laut : Sungai
C. Air : Banjir

50. PRESIDEN : ... = ..... : PROVINSI : .......


A. Negara : daerah D. Kabinet : DPRD
B. Pemerintah : Daerah E. Negara : Gubernur
C. Kepala : Aparat

12
51. TELUR : BERUDU : KATAK =
A. Mengantuk : tidur : nyenyak
B. Telur : kepompong : kupu-kupu
C. Lapar : makan : kenyang
D. Pagi : siang : sore
E. Bayi : kanak-kanak : dewasa

52. GITAR : KAYU : MUSIK =


A. Tari : khazanah : daerah
B. Bola : karet : volley
C. Pasien : resep : obat
D. Sambal : cabai : nasi goreng
E. Motor : rusak : bengkel

53. TEMBAKAU : ROKOK : KANKER =


A. Kelapa : minyak : goreng
B. Kayu : arang : memasak
C. Benang : pintal : pakaian
D. Kambing : sate : darah tinggi
E. Terigu : kue : makan

54. PEKERJAAN : MASALAH : FRUSTASI =


A. Lemak : kolesterol : darah tinggi
B. Jatuh : luka : khawatir
C. Air : minum : dahaga
D. Belajar : lulus : senang
E. Bolos : guru : tidak naik kelas

55. ROKOK : HISAP : BATUK =


A. Uang : judi : pailit
B. Buku : perpustakaan : mahasiswa
C. Api : tangan : panas
D. Mobil : pelanggaran : tilang
E. Atlet : latihan : prestasi

13
3. TES PASANGAN GAMBAR

Tes Pasangan Gambar 1

Petunjuk Mengerjakan Soal


Cari kembaran gambar di kotak A dalam kotak B.

14
15
Tips Mengerjakan Soal

Perhatikan bentuk gambar pada soal, ingat bentuknya apakah berbentuk


segitiga atau kotak dan lain sebagainya, kemudian langsung Anda cari
gambar dalam kotak, Anda harus membuka mata lebar-lebar agar
gambar bisa terlihat dengan jelas, fokuslah. Jika sudah Anda temukan
segera Anda beralih ke soal berikutnya.

16
Tes Pasangan Gambar 2

Petunjuk Mengerjakan Soal


Beri tanda "O" jika kedua gambar sama dan tanda “X” jika kedua
gambar berbeda!

17
18
Tips Mengerjakan Soal

 Perhatikan betuk gambar tersebut terlebih dahulu, apakah bentuk


lingkaran, memiliki garis atau tidak, ada titiknya tidak, apakah
berbentuk kotak bergaris dan lain sebagainya. Setelah itu baru
Anda perhatikan gambar yang ada di sampingnya.

19
 Perhatikan juga gambar yang dirotasi sehingga terlihat tidak sama.
Selalu perhatikan bagian-bagiannya yang bisa menunjukkan bahwa
gambar benar-benar berbeda atau sebenarnya sama, namun hanya
mengalami rotasi/perputaran saja.

Misalnya:

20
4. TES MATEMATIKA DASAR

1. Jumlah umur ayah dan umur ibu 90 tahun.


Umur ayah : umur ibu = 6 : 3.
Berapa tahun umur ayah ?

2. 2 x 5 =............................?
7 3

3. 4 : 6 =.....................?
3 8

4.

5.

6.Seorang pedagang buah membeli 1.000 buah sawo


dengan harga Rp. 150.000,00. Ia menjual sawo itu Rp.
180,00 per buah. Berapa % untungnya ?

21
7. Mutia bersepeda dengan kecepatan 15 km/jam. Jarak
yang ia tempuh 37,5 km. Jika ia berangkat pukul
7.55, pukul berapa tiba di tempat yang dituju ?

8.Yanti menabung di koperasi sekolah dengan mendapat


bunga 15 % setahun. Apabila uang tabungan semula
Rp. 90.000,00, maka setelah 1 tahun menabung dan
mendapat bunga, uang tabungannya menjadi …
A. Rp. 77.500,00
B. Rp. 99.500,00
C. Rp. 102.500,00
D. Rp. 103.500,00

9.Seseorang menabung di sebuah bank sebanyak Rp.


350.000,00. Setelah 1 tahun menabung dan mendapat
bunga, jumlah uang tabungannya menjadi Rp.
406.000,00. Bunga yang diterima dalam 1 tahun
adalah
…%
A. 8
B. 14
C. 16
D. 18

10. Berapakah jumlah 47 orang dan 11 orang ?


a. 48 orang
b. 57 orang
c. 58 orang
d. 68 orang

22
5. TES PENCERMINAN GAMBAR
Petunjuk:
Carilah pasangan dari gambar C, yang mengalami perlakuan sama
terhadap A yang menghasilkan gambar pasangannya, B. Pilihlah
jawabannya diantara nomor 1, 2, 3, 4, atau 5

1.

2.

3.

4.

5.

6.

23
7.

8.

9.

10.

24
Tips Mengerjakan Soal
Pencerminan Gambar
Jika Anda sudah menemukan polanya, cari langsung satu elemen yang
seharusnya ada/hilang pada 5 pilihan jawaban. Anda akan menemukan 1-
2 kemungkinan jawaban.

Misalnya:

a b c 1 2 3 4 5

Garis dirotasi 180 derajat, kemudian elemen di bagian atas diganti


dengan bentuk segitiga polos.

Maka,
Jawabannya nanti seharusnya mengandung elemen segitiga ("b") di
bagian bawah, karena posisi elemen "a" pada soal berada di atas.
Kemungkinan jawaban: no. 5

1 2 3 4 5

6. TES DERAT GAMBAR

Tes Derat Gambar (1)


Petunjuk Mengerjakan Soal:
Pilih 1 gambar dari 8 gambar yang menurut Anda paling tepat dan sesuai
untuk mengisi kotak kosong yang tersedia!

25
26
27
Tes Derat Gambar (2)
Petunjuk Mengerjakan Soal
Cari seri gambar berikutnya dari 5 pilihan yang ada!

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

28
Tes Derat Gambar (3)
Petunjuk Mengerjakan Soal
Cari seri gambar berikutnya dari 5 pilihan yang ada!

29
30
31
7. TES SPASIAL

1. Pilih potongan gambar yang tepat! Cari potongan gambar yang jika
dirangkai bisa menjadi potongan kubus seperti di bawah ini!

32
2. Bentuk bangun apa saja yang diperlukan untuk menutup rangka kawat
di bawah ini?

3. Bentuk bangun apa saja yang diperlukan untuk menutup rangka kawat
di bawah ini?

33
4. Bentuk bangun apa saja yang diperlukan untuk menutup rangka kawat
di bawah ini?

34
Pelajari Dan Praktikkan Tips Lulus Psikotes Ini

1.) Khusus untuk Anda yang beragama islam, jangan lupa berdoa
mintalah kepada Allah SWT agar Anda lulus saat psikotes. Sebelum
meminta, mohonlah ampun terlebih dahulu atas segala dosa yang
pernah Anda lakukan, karena kita pasti pernah melakukan
kesalahan. Mulai saat ini laksanakanlah perintah Allah SWT dan
jauhi segala larangannya Usahakan untuk sholat tepat waktu,
kalau ingin lebih cepat dikabulkan, tambahlah sholat sunnahnya
seperti duha, tahajud. Minta juga doa restu dari orang tua dan
keluarga, agar Anda dimudahkan dalam mengerjakan soal psikotes
nanti. Sebelum meminta doa restu minta maaflah terlebih dahulu
kepada Mereka atas kesalahan yang pernah Anda lakukan

35
2.) Persiapkan peralatan tes, seperti pena, pensil dan alat tulis lainnya

3.) Baca ulang soal-soal psikotes yang kami susun ini secara sekilas,
agar Anda lebih paham. Ingat! Jangan mempelajarinya sampai
larut malam tetapi hanya mengambil intisarinya saja, cukup
luangkan waktu 30 menit saja. Setelah itu pasrahkan semuanya
kepada Allah SWT, karena kita hanya bisa berdoa dan berusaha,
namun Allah SWT yang menentukan hasilnya

4.) Berpakaian rapi, bersih, sopan dan tidak kusut

5.) Datanglah lebih awal, tidak terlambat. Fokuskan pikiran Anda untuk
mengerjakan soal psikotes saja, jangan memikirkan hal-hal yang
lain. Karena jika Anda tidak fokus, Anda bisa saja memilih jawaban
yang salah. Sedangkan jawaban Anda adalah menunjukkan
tentang gambaran diri Anda apakah Anda cocok atau tidak bekerja
di bagian yang sedang Anda lamar

Selamat! Kini Anda Sudah Mengetahui 7 Jenis Soal Psikotes

36
37
38

Anda mungkin juga menyukai