Anda di halaman 1dari 2

ULANGAN HARIAN 1

MATA PELAJARAN : PRAKARYA


KELAS/SEMESTER : IX / 2
MATERI : KERAJINAN BERBASIS MEDIA CAMPURAN
TAHUN PELAJARAN : 2022 / 2023

A. Pilihlah salah satu jawaban yang benar! 9. Salah satu jenis logam adalah……
a. Kayu c. Perak
1. Pengertian kerajinan berbasis media campuran b. Kaca d. Plastik
dibawah ini kecuali……
a. Dibuat dengan tujuan merubah bentuk 10. Perhatikan pernyataan berikut :
b. Terbuat dari lebih 1 jenis bahan 1. Memudahkan pengemasan
c. Dipadukan dengan bahan lain agar menarik 2. Menghindari bentuk yang monoton
d. Mudah didapat dimana saja 3. Meningkatan daya jual
4. Meningkatan estetika
2. Salah satu alasan mengapa kerajinan berbasis media Pernyataan berikut yang merupakan alasan
campuran banyak dilakukan pengrajin…… pengrajin memilih membuat kerajinan berbasis
a. Menghindari bentuk monoton media campuran ditunjukkan oleh nomor ?
b. Tidak ada bahan yang cocok a. 2 dan 3 c. 2 dan 4
c. Tidak tahu jumlah bahan baku b. 3 dan 4 d. 1 dan 3
d. Kurang mengetahui jenis bahan
11. Salah satu alasan pengrajin memilih membuat
3. Prinsip perubahan strategi kerajinan media kerajinan berbasi media campuran adalah
campuran adalah…….. meningkatan estetika. Arti dari estetika adalah...
a. Bahan susah didapat a. Harga jual c. Kemurnian
b. Bahan dibagi sesuai jenisnya b. Keindahan d. Kerajinan
c. Bahan melampaui kualitasnya
d. Terdiri dari bahan homogen/heterogeny 12. Perhatikan pernyataan berikut :
1) Lebih terlihat modern karena dapat disukai
4. Jenis bahan alam yang digunakan untuk kerajinan semua orang
berbasis media campuran kecuali…… 2) Adanya kekurangan bahan baru
a. Kayu c. Logam 3) Memudahkan pengiriman
b. Kulit d. Plastik 4) Menghindari bentuk monoton
Pernyataan berikut yang bukan alasan pengrajin
5. Jenis bahan buatan yang digunakan untuk kerajinan memilih membuat kerajinan berbasis media
berbasis media campuran adalah…… campuran ditunjukkan oleh nomor ?
a. Fiberglass c. Logam a. 1 c. 3
b. Kulit d. Kayu b. 2 d. 4

6. Pengertian dari kerajinan media campuran berikut 13. Salah satu alasan pengrajin memilih membuat
yang benar yaitu ditunjukkan pada pilihan……. kerajinan berbasis media campuran adalah
a. Mengolah 2 jenis benda menjadi 1 menghindari bentuk yang monoton. Arti kata
b. Memasak menjadi 1 monoton adalah…….....
c. Mencampur 2 kerajinan menjadi 1 a. Biasa c. Jelek
d. Membuat benda menjadi bagus b. Luar biasa d. Bagus

7. Karakteristik dari kerajinan bahan dasar keramik 14. Berikut yang merupakan kerajinan logam
adalah…… adalah…..
a. Rapuh, menyerap air, mudah pecah a. Kalung emas c. Gayung
b. Rapuh, menyerap air, tidak kuat b. Mainan plastik d. Pensil
c. Rapuh, tidak menyerap air, kuat
d. Kuat, menyerap air, mudah pecah 15. Tujuan kerajinan berbasis media campuran agar
menjadi lebih …. , baik tanpa menghilangkan
8. Logam merupakan bahan dasar yang mempunyai fungsi aslinya ataupun mengganti fungsinya.
sifat korosi oleh karena itu, untuk mencegah a. Mahal c. Menjual
terjadinya korosi pada logam perlu dilakukan b. Menarik d. Fungsional
proses……..
a. Pembakaran c. Pelumasan
b. Pengecatan c. Pembersihan
16. Kerajinan berbasis media campuran adalah dibuat
untuk merubah bentuk sebuah benda yang terbuat
dari…
a. Satu jenis bahan dipadukan dengan bahan
lainnya
b. bahan keras dan bahan lunak
c. bahan alam dan bahan buatan
d. limbah organik dan limbah anorganik

17. Mengubah, menggayakan, menambah/


menyederhanakan bentuk, memadukan aneka
bahan, mengatur ulang komposisi warna, motif, dan
dapat pula menciptakan hal baru yang sangat
berbeda dari asalnya, ini merupakan pengertian
dari…
a. Modifikasi c. Kerajinan
b. Kiasan d. Hiasan

18.

Kerajinan tersebut adalah berbasis media


campuran…
a. Kayu dan batu c. Plastik dan logam
b. Batu dan logam d. Keramik dan logam

19. Bahan kerajinan berbasis media campuran yang


bukan dari bahan homogen atau heterogen.
Misalnya bahan alam dengan bahan alam, bahan
buatan dengan bahan buatan, dapat pula bahan alam
dengan buatan.
a. Benar b. Salah

20. Karakter yang harus dimiliki dari seorang pengrajin


kerajinan
a. Kemauan keras, ulet, dan berani mengambil
resiko
b. Bertanggung jawab, ulet, dan spontanitas
c. Berani mencoba, gigih, dan sportifitas
d. Kreatif, terampil, dan produktif

B. ESSAY
1. Jelaskan pengertian kerajinan berbasis media
campuran !
2. Berikan masing-masing 3 contoh jenis bahan alam
dan bahan buatan untuk kerajinan berbasis media
campuran !
3. Sebutkan 4 alasan pembuatan kerajinan berbasis
media campuran !

- SELAMAT MENGERJAKAN -

Anda mungkin juga menyukai