Anda di halaman 1dari 2

RUNDOWN ACARA

PEMBUKAAN TUTORIAL PAI SEMESTER GENAP


TAHUN 2023

Tema : Pemuda Beragama, cerdas, menuju pribadi yang berkualitas


Jargon : Generasi Emas, Cerdas dan Berkualitas
Waktu : Sabtu, 18 Februari 2023
Tempat : Lt. Utama dan Lt. 3 Mesjid Al - Furqon Universitas Pendidikan Indonesia

Waktu Kegiatan Deskripsi Keterangan Logistik


05.30-06.00 Kumpul panitia Kumpul panitia kumpul jangan telat! Semua panitia. Membagi Nametag
(30’)
06.00-06.30 Briefing panitia Panitia kumpul untuk melaksanakan briefing dan sudah Semua panitia. Rundown dan perlengkapan
(30’) memakai DC yang ditentukan. masing-masing divisi
Ikhwan (Hitam-Batik)
Akhwat (hitam/ kerudung abu, maron, navy)
06.30-07.00 Persiapan Persiapan pemasangan alat-alat di lantai utama acara. Semua panitia. Perlengkapan masing-masing
Semua panitia harus sudah siap dan sudah stand by sesuai divisi. Ruangan dan segala
tugas dan tempatnya asing-masing. peralatannya sudah siap
07.00-07.40 Presensi dan pengkondisian Setelah mengisi presensi, peserta memasuki ruangan dengan Petugas presensi dikoordinatori dari Perangkat presensi dan HT.
(40’) peserta tertib dan membentuk shaf yang rapi. Tim acara dan divisi kepesertaan. penjaga presensi
keamanan yang ada di dalam ruangan mengatur barisan Untuk keamanan mengkondisikan
peserta. peserta.
07.40-08.00 Dzikir bersama dan Sholat Peserta berdzikir bersama dan sholat duha. Semua Peserta dzikir bersama dipimpin Microphone, soundsystem, laptop,
(20’) Duha oleh MC non formal operator (PDD), timekeeper
08.00-08.10 Pembukaan acara formal MC formal membuka acara diawali dengan mengucapkan MC formal : Ega Nasrudin Microphone, soundsystem, draf
(10’) salam, membaca lafaz basmallah. MC dan Q Card.
08.10-08.20 Pembacaan Ayat Suci Al- Pembacaan Ayat Suci Al-Qur’an dan Sholawat Badar. Pembaca tilawah : Muadzin (Kang Microphone, soundsystem, laptop,
(10’) Qur’an dan Sholawat Badar Rizal ) slide ayat Al-Qur’an, operator
LO : Ibnu Aqil (PDD).
08.20-08.40 Laporan Ketua MC formal mempersilakan Bapak Dr. Agus Fakhruddin, MC formal : Ega Nasrudin Microphone, soundsystem, papan
(20’) Penyelenggaran Tutorial PAI- S.Pd., M.Pd. selaku Ketua Penyelenggara Tutorial PAI- LO ketua penyelenggara: M Akbar pengingat waktu, mimbar,
SPAI DPU UPI serta SPAI DPU UPI untuk menyampaikan laporan. (20’) apoperator (PDD)
Pengenalan Pengurus Tutorial
08.40-09.15 Sambutan-sambutan dan MC formal mempersilahkan: 1. LO kepala ITC : Hasbi Microphone, soundsystem, papan
(35’) Pembukaan Tutorial 1. Dr. Edi Suresman, M.Ag. Kepala Islamic Tutorial Center pengingat waktu, mimbar,
2. LO Rektor : Ibnu Aqil
UPI selaku Pembina untuk menyampaikan sambutan. operator (PDD)
(15’)
2. Prof. Dr. H. M. Solehuddin, M.Pd., M.A., selaku Rektor
Universitas Pendidikan Indonesia untuk menyampaikan
sambutan sekaligus membuka kegiatan Tutorial PAI DPU
UPI secara resmi (20’) .

09.15-09.25 Pembacaan do’a MC formal mempersilakan Bapak Dr. Cucu Surahman, MC formal : Ega Nasrudin Microphone, soundsystem.
(10’) M.A. selaku pemimpin do’a untuk naik ke mimbar. LO : Anim Muslim
09.25-09.30 Penutupan acara formal MC formal menutup acara dengan membaca lafaz hamdalah MC formal : Ega Nasrudin Microphone, soundsystem, Q
(5’) dan do’a kifaratul majelis. MC formal undur diri. Card.
09.30-09.40 Pembukaan acara nonformal MC nonformal membuka acara diawali dengan MC nonformal : Nazar & Ridwan Microphone, soundsystem, Q
(10’) mengucapkan salam, menyapa peserta, memperkenalkan Card.
diri, menjelaskan sedikit tentang Tutorial, memaparkan tema
kegiatan dan memperkenalkan jargon kegiatan.
09.40-10.25 Penyampaian Informasi MC nonformal mempersilahkan Deffany Nurkhalisah, dan MC nonformal : Nazar & Ridwan Microphone, laptop, proyektor,
(45’) Seputar Tutorial seluruh perwakin bidang tutorial (35’) LCD video/audio/slide, operator
(PDD) kursi.
Tanya Jawab (10’)
10.25-10.30 Ice breaking MC nonformal memimpin Ice breaking MC nonformal : Nazar & Ridwan Microphone, soundsystem, laptop,
(5’) backsound, operator (PDD)
10.30-11.15 Penyampaian Informasi MC nonformal mempersilahkan Andre Triana, selaku MC nonformal : Nazar & Ridwan Microphone, soundsystem, Q
(45’) Penting BAQI Ketua UKM BAQI untuk menyampaikan informasinya (35’) Card, laptop, slide materi,
operator (PDD), timekeeper ()
Tanya Jawab (10’)

11.15-11.30 Penayangan Selayang Penayangan Selayang Pandang atau video seputar kegiatan Operator: PDD Microphone, soundsystem, laptop,
(15’) Pandang Tutorial Tutorial PAI backsound, operator (PDD)

11.30-11.40 Penutup MC nonformal memimpin penutupan dengan mengucapkan MC nonformal : Nazar & Ridwan Microphone, soundsystem,
(10’) lafaz hamdalah dan do’a kifaratul majelis. video/audio.
11.40-12.00 Persiapan sholat dzuhur Semua panitia merapikan logistik yang dipakai saat kegiatan Semua pengurus dan peserta Alat sholat
berjama’ah dan istirahat dan merapikan ruangan seperti semula. Setelah itu,
makan menunaikan ibadah sholat dzuhur berjama’ah
13.00-15.00 Evaluasi Kegiatan Semua panitia mengadakan evaluasi kegiatan yang dipimpin Semua panitia dan pengurus.
(120’) oleh ketua pelaksana

Anda mungkin juga menyukai